Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah VoB: Pernah DO, Manggung di Glastonbury, dan Kritiknya ke Dunia Pendidikan Kita

Kompas.com - 29/06/2024, 16:15 WIB
Syakirun Ni'am,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

Siti misalnya, pernah diceramahi salah satu gurunya bahwa pencapaian VoB manggung di banyak tempat hingga masuk televisi sia-sia karena tidak mendapatkan ranking satu.

“Terus aku jawab, weh, dalam hati tapi, kan sudah ada yang ranting satu kenapa harus saya,” kata Siti disambut tawa lepas dua temannya.

Sekolah yang Diimpikan

Pengalaman masa sekolah yang dirasa tidak menyenangkan itu melatarbelakangi lagu “School Revolution” pada 2018.

Melalui lagu itu, mereka mengungkapkan bagaimana seorang siswa dipaksa mewujudkan mimpi orang lain, mimpi guru-gurunya.

“Bila teriak merdeka bersiaplah ditabok atau dikatain,” bunyi sepenggal lirik lagu itu.

Baca juga: VoB Bakal Sampaikan Kritik Genosida Hingga Lingkungan di Glastonbury Festival

Marsya mengatakan, lagu tersebut diciptakan ketika mereka masih SMP, menceritakan kejenuhannya di sekolah.

Namun, ternyata hari-hari mereka saat itu belum ada apa-apanya dibanding ketika SMA yang berujung pada drop out.

Personel VoB mengaku kelak sekolah bisa mewadahi apapun bakat yang dimiliki para siswa.

Ketika seorang murid tidak pandai dalam ilmu eksakta misalnya, mereka bisa saja ahli dalam bidang olahraga atau seni.

Salah seorang temannya, yang pandai betul menggambar realis hanya dibanggakan setahun sekali oleh gurunya saat event sekolah.

“Sisanya ya udah, dia diperlakukan seperti murid-murid yang tidak pintar dalam matematika dan IPA,” ujar Marsya.

Mencapai Glastonbury

Pernah tidak disukai gurunya hingga didepak dari sekolah, Marsya, Siti, dan Widi justru mencapai panggung Glastonbury, Inggris.

VoB menjadi satu-satunya sekaligus band asal Indonesia yang pertama kali diundang di festival musik dunia tersebut.

Marsya mengatakan, di panggung itu VoB akan menyuarakan krisis kemanusiaan yang terjadi di Palestina sampai masalah lingkungan.

"Isu lingkungan karena kami di sana ada juga ikut gerakan sama GreenPeace," ujar Marsya.

Tiga anak yang didepak mengalami drop out itu, mengguncang Woodsies Stage, Jumat (28/6/2024).

Sejumlah penonton yang terkesima mengunggah komentar-komentar mereka di media sosial.

“Indonesian muslim female metalheads. Representation matters. This earth matters. Your voice matters. Absolutely blown away,” kata salah satu penonton.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Korban Asusila Ketua KPU Buka Suara, Bersyukur Hasyim Dipecat

Korban Asusila Ketua KPU Buka Suara, Bersyukur Hasyim Dipecat

Nasional
Kapolda Sumbar: Afif Lompat ke Sungai, Bukan Dianiaya Polisi, Itu Keyakinan Kami

Kapolda Sumbar: Afif Lompat ke Sungai, Bukan Dianiaya Polisi, Itu Keyakinan Kami

Nasional
Ketua KPU Dipecat, Istana: Pilkada Tetap Sesuai Jadwal

Ketua KPU Dipecat, Istana: Pilkada Tetap Sesuai Jadwal

Nasional
PKS Siapkan Antisipasi jika Sohibul Iman Tak Diterima Jadi Pendamping Anies

PKS Siapkan Antisipasi jika Sohibul Iman Tak Diterima Jadi Pendamping Anies

Nasional
Dilaporkan ke Propam karena Kematian Afif, Kapolda Sumbar: Saya Pembela Kebenaran

Dilaporkan ke Propam karena Kematian Afif, Kapolda Sumbar: Saya Pembela Kebenaran

Nasional
Ketua KPU Dipecat DKPP soal Asusila, Korban Didorong Lapor Polisi

Ketua KPU Dipecat DKPP soal Asusila, Korban Didorong Lapor Polisi

Nasional
Duet Anies-Andika Lebih Realitis ketimbang Anies-Sohibul Iman

Duet Anies-Andika Lebih Realitis ketimbang Anies-Sohibul Iman

Nasional
Jokowi Segera Terbitkan Keppres Pemberhentian Hasyim Asy'ari dari Ketua KPU

Jokowi Segera Terbitkan Keppres Pemberhentian Hasyim Asy'ari dari Ketua KPU

Nasional
Ketua KPU Diberhentikan karena Tindakan Asusila, Komisi II DPR: Ini Sangat Buruk

Ketua KPU Diberhentikan karena Tindakan Asusila, Komisi II DPR: Ini Sangat Buruk

Nasional
Hasyim Asy'ari Bersyukur Dipecat DKPP, Bebas dari Beban Berat Ketua KPU

Hasyim Asy'ari Bersyukur Dipecat DKPP, Bebas dari Beban Berat Ketua KPU

Nasional
Pemecatan Hasyim Asy'ari Diharap Selamatkan Citra KPU

Pemecatan Hasyim Asy'ari Diharap Selamatkan Citra KPU

Nasional
Jokowi Setujui Aturan Ibu Hamil Berhak Cuti Melahirkan hingga 6 Bulan

Jokowi Setujui Aturan Ibu Hamil Berhak Cuti Melahirkan hingga 6 Bulan

Nasional
Cerita Keluarga Afif Maulana, Dimarahi Polisi hingga Diminta Tanda Tangan Agar Kasus Tak Dilanjutkan

Cerita Keluarga Afif Maulana, Dimarahi Polisi hingga Diminta Tanda Tangan Agar Kasus Tak Dilanjutkan

Nasional
Ketua KPU Hasyim Asy'ari Dipecat DKPP, Bawaslu Diminta Kawal Putusan

Ketua KPU Hasyim Asy'ari Dipecat DKPP, Bawaslu Diminta Kawal Putusan

Nasional
Putusan DKPP Pecat Ketua KPU Langkah Progresif dan Diapresiasi

Putusan DKPP Pecat Ketua KPU Langkah Progresif dan Diapresiasi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com