Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Deret Gagasan Ganjar, Prabowo, dan Anies jika Terpilih Jadi Presiden

Kompas.com - 20/09/2023, 12:32 WIB
Achmad Nasrudin Yahya

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Tiga bakal calon presiden (capres) telah menyampaikan sejumlah gagasnya apabila terpilih menjadi presiden.

Gagasan tersebut disampaikan masing-masing bakal capres dalam dialog "3 Bacapres Bicara Gagasan" di Graha Sabha Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta, Selasa (19/9/2023).

Berikut deretan gagasan dari masing-masing bakal capres:

1. Ganjar Pranowo

Ganjar setidaknya menyampaikan tiga gagasan yang bisa dijalankan apabila memenangi Pemiihan Presiden (Pilpres) 2024.

  • Pendidikan berkeadilan

Eks Gubernur Jawa Tengah itu menyoroti semakin mahalnya pendidikan perguruan tinggi. Terlebih setelah perguruan tinggi berubah status menjadi Perguruan Tinggi Negeri Berbadan Hukum (PTNBH).

Baca juga: Ganjar Ingin Industri Diberi Ruang Menentukan Materi Pendidikan

Ganjar mengatakan perlu melanjutkan program tersebut. Hanya saja, yang perlu dimaksimalkan adalah biaya pendidikan sebesar 20 persen dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).

"Problem yang musti kita bongkar adalah 20 persen anggaran untuk pendidikan, untuk apa. kalau kemudian kita pecah, kita bongkar, kita kupas, jangan-jangan anggaran itu lebih banyak bisa untuk perguruan tinggi negeri," kata dia.

  • Reformasi Polri

Dalam hal mereformasi kepolisian, Ganjar mengatakan yang perlu dilakukan adalah penguatan kelembagaan, seleksi, hingga profesionalisme.

Hal ini sebagaimana yang dilakukan Baharuddin Lopa.

"Dua sistem dua aktor. Tidak ada yang pernah mendengar pendekar keadilan yang luar biasa di kejaksaan, Baharuddin Lopa," katanya.

  • KPK Diperkuat

Ganjar juga menginginkan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diperkuat. Keinginan tersebut berbanding terbalik dengan cara pandang Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri.

Baca juga: “Petugas Partai” Bisa Bikin Pemilih Pikir Ulang buat Dukung Ganjar

Meski demikian, Ganjar menginginkan adanya revisi regulasi sekalipun sejumlah pihaknya menganggap sebagai pelemahan terhadap KPK.

"Harus saya jawab ketiga kalinya. Satu dikuatkan, kedua revisi regulasi. Revisi regulasi itu membutuhkan, satu treatment tersendiri, political interplay, " kata Ganjar.

2. Prabowo Subianto

Setidaknya ada dua gagasan yang ingin diterapkan Prabowo apabila terpilih menjadi presiden. Gagasan tersebut, yakni:

  • Pertahankan KPK

Menteri Pertahanan itu mengatakan bahwa masyarakat saat ini masih mempercayai KPK.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang


Terkini Lainnya

KPK Usut Dugaan Pengadaan Barang dan Jasa Fiktif di PT Telkom Group, Kerugian Capai Ratusan Miliar

KPK Usut Dugaan Pengadaan Barang dan Jasa Fiktif di PT Telkom Group, Kerugian Capai Ratusan Miliar

Nasional
Anggota DPR Sebut Pembubaran People’s Water Forum Coreng Demokrasi Indonesia

Anggota DPR Sebut Pembubaran People’s Water Forum Coreng Demokrasi Indonesia

Nasional
Namanya Disebut Masuk Bursa Pansel Capim KPK, Kepala BPKP: Tunggu SK, Baru Calon

Namanya Disebut Masuk Bursa Pansel Capim KPK, Kepala BPKP: Tunggu SK, Baru Calon

Nasional
Tutup Forum Parlemen WWF, Puan Tekankan Pentingnya Ketahanan Air

Tutup Forum Parlemen WWF, Puan Tekankan Pentingnya Ketahanan Air

Nasional
Singgung Kenaikan Tukin, Jokowi Minta BPKP Bekerja Lebih Baik

Singgung Kenaikan Tukin, Jokowi Minta BPKP Bekerja Lebih Baik

Nasional
Kembangkan Energi Terbarukan di RI dan Internasional, Pertamina NRE Gandeng Masdar

Kembangkan Energi Terbarukan di RI dan Internasional, Pertamina NRE Gandeng Masdar

Nasional
MK Tolak Gugatan PPP soal Perpindahan 21.000 Suara ke Partai Garuda di 4 Dapil

MK Tolak Gugatan PPP soal Perpindahan 21.000 Suara ke Partai Garuda di 4 Dapil

Nasional
Paparkan Hasil Forum Parlemen WWF, Puan Sebut Isu Air Akan Jadi Agenda Prioritas

Paparkan Hasil Forum Parlemen WWF, Puan Sebut Isu Air Akan Jadi Agenda Prioritas

Nasional
MK Tolak Gugatan PPP Terkait Hasil Pileg Dapil Jabar

MK Tolak Gugatan PPP Terkait Hasil Pileg Dapil Jabar

Nasional
Sidang Asusila Ketua KPU, Anggota Komnas HAM dan Perempuan Jadi Ahli

Sidang Asusila Ketua KPU, Anggota Komnas HAM dan Perempuan Jadi Ahli

Nasional
Belanja Negara Makin Besar, Jokowi Minta BPKP Inovasi Gunakan Teknologi Digital

Belanja Negara Makin Besar, Jokowi Minta BPKP Inovasi Gunakan Teknologi Digital

Nasional
Pegawai Protokol Kementan hingga Pihak Swasta Jadi Saksi Sidang Kasus Korupsi SYL

Pegawai Protokol Kementan hingga Pihak Swasta Jadi Saksi Sidang Kasus Korupsi SYL

Nasional
Ketua KPK Ogah Tanggapi Masalah Ghufron Laporkan Dewas ke Bareskrim

Ketua KPK Ogah Tanggapi Masalah Ghufron Laporkan Dewas ke Bareskrim

Nasional
KPU Sebut Upaya PPP Tembus Parlemen Kandas Sebab Gugatan Banyak Ditolak MK

KPU Sebut Upaya PPP Tembus Parlemen Kandas Sebab Gugatan Banyak Ditolak MK

Nasional
Dugaan Rayu PPLN, Ketua KPU Hadiri Sidang DKPP Bareng Korban

Dugaan Rayu PPLN, Ketua KPU Hadiri Sidang DKPP Bareng Korban

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com