Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil Singkat Para Saksi Sidang Bharada E: Dari Pengacara Keluarga hingga Orangtua Brigadir J

Kompas.com - 25/10/2022, 06:15 WIB
Aryo Putranto Saptohutomo

Editor

Samuel sempat berprofesi sebagai pegawai kantor. Namun, dia memilih banting setir menjadi petani sawit.

Sedangkan Rosti berprofesi sebagai guru. Dalam sejumlah rekaman kamera ponsel Rosti terlihat histeris saat peti jenazah anaknya diantar ke rumah.

Samuel sempat hadir untuk menerima ijazah sang anak dalam wisuda di Universitas Terbuka Tangerang Selatan.

Yosua yang menempuh kuliah di kampus itu dinyatakan lulus menjadi sarjana hukum, tetapi dia meninggal sebelum wisuda.

Baca juga: Sidang Kasus Obstruction of Justice Brigadir J di PN Jaksel Tak Seriuh Pengadilan Ferdy Sambo hingga Bharada E

3. Mahareza Rizky

Mahareza Rizky merupakan adik dari mendiang Yosua. Dia mengikuti jejak sang kakak menjadi seorang polisi dan saat ini berpangkat Bripda.

Mahareza sebelumnya berdinas di Mabes Polri, tetapi kemudian dipindahkan ke Polda Jambi.

Dia merupakan anak bungsu dari Samuel Hutabarat dan Rosti Simanjuntak.

Baca juga: Bharada E Mengaku Diperintah Ferdy Sambo Tembak Brigadir J, Samuel: Kami Terima Permintaan Maafnya

Mahareza yang terakhir kali melihat jenazah sang kakak usai ditembak Bharada Richard Eliezer atas perintah Ferdy Sambo.

Dalam sejumlah foto terlihat Mahareza sempat melihat jasad sang kakak usai diotopsi dan sebelum dikirim ke rumah duka di Kabupaten Muaro Jambi, Provinsi Jambi.

4. Roslin Simanjuntak

Roslin Simanjuntak merupakan bibi dari mendiang Yosua.

Menurut pemberitaan, dia adalah salah satu anggota keluarga mendiang Yosua yang protes atas kedatangan rombongan dari Divipropam Polri yang dipimpin oleh Brigjen Hendra Kurniawan pada 11 Juli 2022.

Baca juga: Dakwaan Jaksa: Bripka RR Lucuti Senjata Brigadir J Usai Keributan di Magelang, Senapan Dibawa Bharada E hingga Jakarta

Roslin saat itu menilai kedatangan rombongan polisi itu adalah untuk mengintimidasi keluarga supaya tidak banyak bicara terkait kematian Yosua.

Akan tetapi, keluarga justru mengungkap kepada media massa tentang kehadiran rombongan polisi itu.

5. Vera Mareta Simanjuntak

Vera merupakan mantan kekasih Yosua. Keduanya merencanakan pernikahan pada 2023 mendatang, tetapi kandas setelah Yosua meninggal pada 8 Juli 2022 akibat pembunuhan berencana.

Ibu Brigadir J Rosti Hutabarat (kanan) dan pacar Brigadir J, Vera Simanjuntak (tengah) saat ditemui di Hotel Santika Premiere, Slipi, Jakarta Barat, Kamis (29/9/2022). KOMPAS.com/ADHYASTA DIRGANTARA Ibu Brigadir J Rosti Hutabarat (kanan) dan pacar Brigadir J, Vera Simanjuntak (tengah) saat ditemui di Hotel Santika Premiere, Slipi, Jakarta Barat, Kamis (29/9/2022).

Dia merupakan alumni dari Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Merangin pada Program Studi III Kebidanan.

Saat ini Vera bekerja sebagai Bidan di Puskesmas Tambang Emas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Nasional
Tanggal 4 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 4 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggal 3 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 3 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Sidang Perdana Hakim Agung Gazalba Saleh di Kasus Gratifikasi dan TPPU Digelar 6 Mei 2024

Sidang Perdana Hakim Agung Gazalba Saleh di Kasus Gratifikasi dan TPPU Digelar 6 Mei 2024

Nasional
Respons MA soal Pimpinan yang Dilaporkan ke KY karena Diduga Ditraktir Makan Pengacara

Respons MA soal Pimpinan yang Dilaporkan ke KY karena Diduga Ditraktir Makan Pengacara

Nasional
KY Verifikasi Laporan Dugaan Pelanggaran Etik Pimpinan MA, Dilaporkan Ditraktir Makan Pengacara

KY Verifikasi Laporan Dugaan Pelanggaran Etik Pimpinan MA, Dilaporkan Ditraktir Makan Pengacara

Nasional
Terbaik di Jatim, KPK Nilai Pencegahan Korupsi dan Integritas Pemkot Surabaya di Atas Rata-rata Nasional

Terbaik di Jatim, KPK Nilai Pencegahan Korupsi dan Integritas Pemkot Surabaya di Atas Rata-rata Nasional

BrandzView
Saksi Sebut SYL Bayar Biduan Rp 100 Juta Pakai Duit Kementan

Saksi Sebut SYL Bayar Biduan Rp 100 Juta Pakai Duit Kementan

Nasional
Dukung Pemasyarakatan Warga Binaan Lapas, Dompet Dhuafa Terima Penghargaan dari Kemenkumham

Dukung Pemasyarakatan Warga Binaan Lapas, Dompet Dhuafa Terima Penghargaan dari Kemenkumham

Nasional
Menginspirasi, Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan dari Kementerian LHK

Menginspirasi, Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan dari Kementerian LHK

Nasional
Prabowo Terima Menhan Malaysia, Jalin Kerja Sama Industri Pertahanan dan Pertukaran Siswa

Prabowo Terima Menhan Malaysia, Jalin Kerja Sama Industri Pertahanan dan Pertukaran Siswa

Nasional
Satgas Rafi 2024 Usai, Pertamina Patra Niaga Apresiasi Penindakan Pelanggaran SPBU oleh Aparat

Satgas Rafi 2024 Usai, Pertamina Patra Niaga Apresiasi Penindakan Pelanggaran SPBU oleh Aparat

Nasional
TNI dan Perwakilan Militer Indo-Pasifik Gelar Perencanaan Akhir Latma Super Garuda Shield 2024

TNI dan Perwakilan Militer Indo-Pasifik Gelar Perencanaan Akhir Latma Super Garuda Shield 2024

Nasional
Cegah Penyalahgunaan, Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Perusahaan Gula di Jawa Timur

Cegah Penyalahgunaan, Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Perusahaan Gula di Jawa Timur

Nasional
Jelang World Water Forum Ke-10 di Bali, Panglima Agus Minta Bais TNI Mitigasi Ancaman

Jelang World Water Forum Ke-10 di Bali, Panglima Agus Minta Bais TNI Mitigasi Ancaman

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com