Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penurunan Kasus Covid-19 Seiring Anjloknya Jumlah Testing

Kompas.com - 22/07/2021, 07:07 WIB
Haryanti Puspa Sari,
Krisiandi

Tim Redaksi

"Sekarang kita sekitar 250.000 sehari. Jika libur memang menurun (jumlah tes)," lanjutnya.

Baca juga: Luhut Pastikan Testing Covid-19 Bisa Capai 400.000 Per Hari

Menurut Luhut, tidak hanya meningkatkan testing, ke depannya proses pelacakan dan treatment juga dilakukan lebih masif dengan adanya rumah-rumah karantina.

Ia mencontohkan, jika ada satu orang positif, orang-orang yang sekelompok dengannya akan langsung dikarantina.

"Lalu nanti keluarganya kita urus. Supaya jangan menulari keluarganya. Jadi kita mencoba memutus tali penyebaran Covid-19 ini," tuturnya.

Lebih lanjut, Luhut mengatakan, dengan upaya testing, tracing dan treatment yang masif, pemberian paket obat-obatan untuk warga yang melakukan isoman dan percepatan vaksinasi, pemerintah berharap kondisi pandemi akan membaik.

"Sehingga nanti soal keterisian tempat tidur akan membaik. Juga untuk kebutuhan oksigen akan berkurang," ucap Luhut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com