Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Ganjar Pranowo Bertemu Polisi Bernama Ganjar...

Kompas.com - 28/05/2023, 10:22 WIB
Singgih Wiryono,
Ihsanuddin

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Bakal calon presiden (Bacapres) PDI-Perjuangan Ganjar Pranowo berkelakar saat bertemu polisi benama Ganjar.

Pertemuan mereka terjadi saat Ganjar Pranowo sowan ke Pimpinan Yayasan Pondok Pesantren Miftahul Fatah Kyai Embay Mulya Syarief, Minggu (28/5/2023).

Pantauan Kompas.com, polisi itu menggunakan seragam dengan tulisan "GANJAR" di bagian dadanya. 

Sejak awal kedatangan Ganjar, polisi itu sudah mengajak untuk berfoto bersama. 

Setelah selesai pertemuan bersama Kyai Embay, Ganjar Pranowo lantas memenuhi permintaan untuk berfoto.

"Sini sini foto dulu, foto dulu," kata Ganjar Pranowo.

Ganjar Pranowo kemudian menyebut mereka kembar nama.

"Twin, twin," ucapnya.

Baca juga: Ganjar Jawab Sindiran Anies Pakai Kaos Kalau Mau Sehat Ayo Olahraga

Polisi bernama Ganjar itu kemudian berkelakar, mereka berdua memiliki nama yang sama, tapi nasib yang berbeda.

"Sama nama, beda nasib," katanya.

Kelakar itu disambut Ganjar Pranowo yang menyebut dirinya sempat daftar kepolisian, tapi tak diterima.

"Saya dulu daftar polisi saja enggak keterima," ucap dia seraya tertawa.

Baca juga: Ganjar Lari Pagi di Alun-alun Kota Serang, Diteriaki Presiden

Dalam acara sowan tersebut Ganjar Pranowo berbincang dengan Embay Mulya Syarief di dalam ruangan.

Di akhir pertemuan, Gubernur Jawa Tengah itu dijamu dengan hidangan empal dan nasi uduk.

Sebagai informasi, Ganjar Pranowo dijadwalkan bersafari politik di Provinsi Banten selama dua hari, 27-28 Mei 2023.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Istana Disebut Belum Terima Draf Revisi UU Kementerian Negara

Istana Disebut Belum Terima Draf Revisi UU Kementerian Negara

Nasional
Grace dan Juri Jadi Stafsus, Ngabalin Sebut Murni karena Kebutuhan Jokowi

Grace dan Juri Jadi Stafsus, Ngabalin Sebut Murni karena Kebutuhan Jokowi

Nasional
Revisi UU Kementerian Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

Revisi UU Kementerian Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

Nasional
[POPULER NASIONAL] Babak Baru Kasus Vina Cirebon | 'Crazy Rich' di Antara 21 Tersangka Korupsi Timah

[POPULER NASIONAL] Babak Baru Kasus Vina Cirebon | "Crazy Rich" di Antara 21 Tersangka Korupsi Timah

Nasional
Tanggal 21 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 21 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kemendikbud Sebut Kuliah Bersifat Tersier, Pimpinan Komisi X: Tidak Semestinya Disampaikan

Kemendikbud Sebut Kuliah Bersifat Tersier, Pimpinan Komisi X: Tidak Semestinya Disampaikan

Nasional
Wapres Minta Alumni Tebuireng Bangun Konsep Besar Pembangunan Umat

Wapres Minta Alumni Tebuireng Bangun Konsep Besar Pembangunan Umat

Nasional
Khofifah-Emil Dardak Mohon Doa Menang Pilkada Jatim 2024 Usai Didukung Demokrat-Golkar

Khofifah-Emil Dardak Mohon Doa Menang Pilkada Jatim 2024 Usai Didukung Demokrat-Golkar

Nasional
Pertamina Raih Penghargaan di InaBuyer 2024, Kado untuk Kebangkitan UMKM

Pertamina Raih Penghargaan di InaBuyer 2024, Kado untuk Kebangkitan UMKM

Nasional
Soal Isu Raffi Ahmad Maju Pilkada 2024, Airlangga: Bisa OTW ke Jateng dan Jakarta, Kan Dia MC

Soal Isu Raffi Ahmad Maju Pilkada 2024, Airlangga: Bisa OTW ke Jateng dan Jakarta, Kan Dia MC

Nasional
Cegah MERS-CoV Masuk Indonesia, Kemenkes Akan Pantau Kepulangan Jemaah Haji

Cegah MERS-CoV Masuk Indonesia, Kemenkes Akan Pantau Kepulangan Jemaah Haji

Nasional
Dari 372 Badan Publik, KIP Sebut Hanya 122 yang Informatif

Dari 372 Badan Publik, KIP Sebut Hanya 122 yang Informatif

Nasional
Jemaah Haji Indonesia Kembali Wafat di Madinah, Jumlah Meninggal Dunia Menjadi 4 Orang

Jemaah Haji Indonesia Kembali Wafat di Madinah, Jumlah Meninggal Dunia Menjadi 4 Orang

Nasional
Hari Keenam Penerbangan, 34.181 Jemaah Haji tiba di Madinah

Hari Keenam Penerbangan, 34.181 Jemaah Haji tiba di Madinah

Nasional
Jokowi Bahas Masalah Kenaikan UKT Bersama Menteri Pekan Depan

Jokowi Bahas Masalah Kenaikan UKT Bersama Menteri Pekan Depan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com