Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggal 19 Juli 2023 Hari Libur Apa?

Kompas.com - 13/07/2023, 03:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com - Tanggal 19 Juli 2023 merupakan satu-satunya tanggal merah di bulan Juli 2023. Tanggal tersebut jatuh pada hari Rabu.

Tanggal 19 Juli 2023 ini merupakan Tahun Baru Islam 1445 Hijriah dan menjadi hari libur nasional.

Tahun Baru Islam ini ditetapkan sebagai Hari Libur Nasional sesuai dengan Keputusan Presiden (KEPPRES) Nomor 24 Tahun 1953.

Jatuhnya Tahun Baru Islam tahun 2023 ini juga telah ditentukan melalui Surat Keputusan Bersama (SKB) terbaru Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Sipil dan Reformasi Birokrasi Nomor 624 Tahun 2023, Nomor 2 Tahun 2023, Nomor 2 Tahun 2023 tentang perubahan kedua hari libur nasional dan cuti bersama 2023.

Tahun Baru Islam merupakan tahun baru umat muslim di seluruh dunia yang jatuh pada setiap tanggal 1 Muharram di kalender Hijriah. Meski begitu di beberapa negara memiliki perhitungan tanggal yang berbeda-beda mengingat kalender Islam menggunakan peredaran bulan.

Dengan kata lain jatuhnya hari pada sistem kalender Hijriah dimulai sejak terbenamnya matahari di suatu tempat tersebut. 

Baca juga: 10 Tradisi Menyambut Tahun Baru Islam di Indonesia 

Selain hari libur nasional, bulan Juli 2023 juga memiliki sejumlah hari besar nasional dan internasional. Berikut ini daftarnya:

Hari Nasional Bulan Juli 2023

1 Juli 2023: Hari Bhayangkara
5 Juli 2023: Hari Bank Indonesia
7 Juli 2023: Hari Pustakawan
12 Juli 2023: Hari Koperasi Indonesia
14 Juli 2023: Hari Pajak Nasional
14 Juli 2023: Hari Bhatara Sri
17 Juli 2023: Hari Integrasi Timor Timur
22 Juli 2023: Hari Kejaksaan
23 Juli 2023: Hari Anak Nasional
29 Juli 2023: Hari Bhakti TNI Angkatan Udara
30 Juli 2023: Hari Ikrar Gerakan Pramuka
30 Juli 2023: Hari Penyekeban

Hari Internasional Bulan Juli 2023

1 Juli 2023: Hari Reggae Sedunia
2 Juli 2023: Hari UFO Sedunia
3 Juli 2023: Hari Kampanye Bebas Kantong Plastik Sedunia
5 Juli 2023: Peringatan Hari Bulutangkis Sedunia
5 Juli 2023: Hari Kemerdekaan Venezuela
6 Juli 2023: Hari Ciuman Sedunia
7 Juli 2023: Hari Memaafkan Sedunia
7 Juli 2023: Tanabata
8 Juli 2023: Hari Mencintai Kulit Anda
9 Juli 2023: Hari Kemerdekaan Argentina
10 Juli 2023: Hari Energi Global Sedunia
11 Juli 2023: Hari Populasi Dunia
13 Juli 2023: Hari Batu Sedunia
14 Juli 2023: Hari Revolusi Prancis
14 Juli 2023: Hari Peduli Ikan Hiu
15 Juli 2023: Hari Keterampilan Pemuda Sedunia
16 Juli 2023: Hari Apresiasi AI
16 Juli 2023: Hari Ular Sedunia
17 Juli 2023: Peringatan Hari Keadilan Internasional
17 Juli 2023: Hari Memeluk Anak
19 Juli 2023: Tahun Baru Islam 1445 Hijriyah
20 Juli 2023: Peringatan Hari Catur Internasional
20 Juli 2023: Hari Kemerdekaan Kolombia
20 Juli 2023: Hari Bulan Internasional
21 Juli 2023: Hari Kemerdekaan Colombia
22 Juli 2023: Hari Otak Sedunia
24 Juli 2023: Hari Rawat Diri Internasional
25 Juli 2023: Hari Pencegahan Tenggelam Sedunia
26 Juli 2023: Hari Kemerdekaan Maldives
26 Juli 2023: Hari Kemerdekaan Liberia
26 Juli 2023: Hari Mangrove Sedunia
28 Juli 2023: Hari Hepatitis Sedunia
29 Juli 2023: Hari Macan Internasional
29 Juli 2023: Hari Lipstik
30 Juli 2023: Hari Persahabatan Internasional
30 Juli 2023: Hari Snorkling Sedunia

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tawarkan Zita Anjani sebagai Cawagub Kaesang, PAN Mengaku Sadar Diri

Tawarkan Zita Anjani sebagai Cawagub Kaesang, PAN Mengaku Sadar Diri

Nasional
Eks Waketum Yusril Minta Menkumham Batalkan Kepengurusan Baru PBB

Eks Waketum Yusril Minta Menkumham Batalkan Kepengurusan Baru PBB

Nasional
Polri Akan Cek dan Mitigasi Dugaan Data INAFIS Diperjualbelikan di 'Dark Web'

Polri Akan Cek dan Mitigasi Dugaan Data INAFIS Diperjualbelikan di "Dark Web"

Nasional
Ingin Duetkan Kaesang dengan Zita Anjani, PAN: Sudah Komunikasi

Ingin Duetkan Kaesang dengan Zita Anjani, PAN: Sudah Komunikasi

Nasional
Ada Tiga Anak Yusril, Ini Susunan Lengkap Kepengurusan Baru PBB

Ada Tiga Anak Yusril, Ini Susunan Lengkap Kepengurusan Baru PBB

Nasional
Polri Usut Dugaan Pidana Terkait Serangan 'Ransomware' di PDN

Polri Usut Dugaan Pidana Terkait Serangan "Ransomware" di PDN

Nasional
Siap Kembalikan Uang, SYL: Tetapi Berapa? Masa Saya Tanggung Seluruhnya...

Siap Kembalikan Uang, SYL: Tetapi Berapa? Masa Saya Tanggung Seluruhnya...

Nasional
Heru Budi: Rusunawa Marunda Bakal Dibangun Ulang, Minimal 2 Tower Selesai 2025

Heru Budi: Rusunawa Marunda Bakal Dibangun Ulang, Minimal 2 Tower Selesai 2025

Nasional
Pusat Data Nasional Diretas, Pengamat Sebut Kemekominfo-BSSN Harus Dipimpin Orang Kompeten

Pusat Data Nasional Diretas, Pengamat Sebut Kemekominfo-BSSN Harus Dipimpin Orang Kompeten

Nasional
SYL Mengaku Menteri Paling Miskin, Rumah Cuma BTN Saat Jadi Gubernur

SYL Mengaku Menteri Paling Miskin, Rumah Cuma BTN Saat Jadi Gubernur

Nasional
Uang dalam Rekening Terkait Judi Online Akan Masuk Kas Negara, Polri: Masih Dikoordinasikan

Uang dalam Rekening Terkait Judi Online Akan Masuk Kas Negara, Polri: Masih Dikoordinasikan

Nasional
Anak-anak Yusril Jadi Waketum, Bendahara, dan Ketua Bidang di PBB

Anak-anak Yusril Jadi Waketum, Bendahara, dan Ketua Bidang di PBB

Nasional
Satgas Judi Online Gelar Rapat Koordinasi Bareng Ormas Keagamaan

Satgas Judi Online Gelar Rapat Koordinasi Bareng Ormas Keagamaan

Nasional
MUI Dorong Satgas Pemberantasan Judi Online Bekerja Optimal

MUI Dorong Satgas Pemberantasan Judi Online Bekerja Optimal

Nasional
Saat SYL Singgung Jokowi Pernah Jadi Bawahannya di APPSI...

Saat SYL Singgung Jokowi Pernah Jadi Bawahannya di APPSI...

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com