Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sandiaga: Saya Lagi Jeda Berpolitik...

Kompas.com - 21/09/2019, 19:23 WIB
Nursita Sari,
Fabian Januarius Kuwado

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Calon wakil presiden pada Pilpres 2019 Sandiaga Uno menyatakan dirinya masih istirahat dari dunia politik.

Dia baru akan memutuskan soal peluangnya kembali ke Gerindra dalam beberapa bulan ke depan.

"Saya sendiri sekarang lagi jeda berpolitik, mungkin dalam beberapa bulan ke depan kita putuskan bersama," ujar Sandiaga di Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Sabtu (21/9/2019).

Baca juga: Sandiaga Uno Tak Akan Hambat Istrinya Berpolitik

Sandiaga mengakui, banyak orang yang mendukungnya kembali ke Gerindra. Dia pun masih berkomunikasi dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengenai peluangnya menjadi politikus Gerindra lagi.

"Kemarin ketemu sama Pak Prabowo. Pembicaraan ini kan terus dan saya nyaman dengan pembicaraan Pak Prabowo," ujar Sandiaga.

"Pak Prabowo menginginkan kita terus berada di tengah-tengah masyarakat. Jadi harapan ke depan, kita sinergi terus," lanjut dia.

Sebelumnya, Anggota Badan Komunikasi DPP Partai Gerindra Andre Rosiade menyatakan, Sandiaga Uno, akan kembali menjadi kader Partai Gerindra dalam acara Rapat Kerja Nasional (Rakernas) partainya.

Sandi sebelumnya menjabat Wakil Ketua Dewan Pembina Gerindra.

Baca juga: Sandiaga Uno: Om Rudi Selalu Memberi Motivasi...

Sandiaga sendiri keluar dari Partai Gerindra untuk maju sebagai calon wakil presiden mendampingi Prabowo Subianto dalam Pilpres 2019, Agustus 2018.

Prabowo mengaku meminta Sandiaga untuk mundur sebagai kader Gerindra agar bisa diterima oleh dua parpol pengusung lain, yakni PAN dan PKS.

Jika Sandiaga tidak keluar dari Gerindra, capres-cawapres tersebut keduanya berasal Gerindra.

 

Kompas TV Inilah detik-detik seorang anggota TNI yang menyelamatkan bocah berinisial MS. MS dirantai di belakang rumah oleh orangtuanya di daerah Lhokseumawe, Aceh. MS dirantai karena tak bawa uang dari hasil mengemis. MS mengaku jika tak bawa uang akan dipukul. MS Harus membawa uang sebesar 100 ribu – 200 ribu per hari. Tetangga pun mengungkap sering melihat MS terima perlakuan kasar dari orangtuanya. “Mamaknya ini selalu menyuru dia mengemis sampai sekolahnya tidak ada lagi, kadang dia mencari uang sampai pulang jam 1 malam saya melihat di depan itu kalau tidak ada uang 200 ribu kadang dia dipukul ,makanya dia kadang gak berani pulang udah dipukul dirantai lagi yang dengar tetangga disini tidak bisa bantua karena dikurung dalam rumah jadi warga hanya bisa mendengar saja warga juga sudah meminta orang tuanya untuk melepaskan namun tidak didengar pekerjaan orang tuanya mencari barang bekas.” Jelas Muhammad Yusuf Ismail, Kepala Dusun 5 Desa Tempok Tengoh. Semntara itu, orangtua MS telah ditangkap dan ditetapkan sebagai tersangka oleh Kepolisian Polres Lhokseumawe. Orangtua MS terancam hukuman 10 tahun penjara. Sementara MS tinggal bersama saudaranya dan telah diserahkan ke pihak Dinas Sosial Lhokseumawe. #kisahtni #bocahdirantai #lhokseumawe
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

PM Singapura Bakal Kunjungi RI untuk Terakhir Kali Sebelum Lengser

PM Singapura Bakal Kunjungi RI untuk Terakhir Kali Sebelum Lengser

Nasional
Pengamat: Prabowo-Gibran Butuh Minimal 60 Persen Kekuatan Parlemen agar Pemerintah Stabil

Pengamat: Prabowo-Gibran Butuh Minimal 60 Persen Kekuatan Parlemen agar Pemerintah Stabil

Nasional
Timnas Kalahkan Korea Selatan, Jokowi: Pertama Kalinya Indonesia Berhasil, Sangat Bersejarah

Timnas Kalahkan Korea Selatan, Jokowi: Pertama Kalinya Indonesia Berhasil, Sangat Bersejarah

Nasional
Jokowi Minta Menlu Retno Siapkan Negosiasi Soal Pangan dengan Vietnam

Jokowi Minta Menlu Retno Siapkan Negosiasi Soal Pangan dengan Vietnam

Nasional
Ibarat Air dan Minyak, PDI-P dan PKS Dinilai Sulit untuk Solid jika Jadi Oposisi Prabowo

Ibarat Air dan Minyak, PDI-P dan PKS Dinilai Sulit untuk Solid jika Jadi Oposisi Prabowo

Nasional
Jokowi Doakan Timnas U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Jokowi Doakan Timnas U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Nasional
Menlu Retno Laporkan Hasil Kunjungan ke Vietnam ke Jokowi

Menlu Retno Laporkan Hasil Kunjungan ke Vietnam ke Jokowi

Nasional
Gugatan di PTUN Jalan Terus, PDI-P Bantah Belum 'Move On'

Gugatan di PTUN Jalan Terus, PDI-P Bantah Belum "Move On"

Nasional
Menlu Singapura Temui Jokowi, Bahas Kunjungan PM untuk Leader's Retreat

Menlu Singapura Temui Jokowi, Bahas Kunjungan PM untuk Leader's Retreat

Nasional
Hasto Sebut Ganjar dan Mahfud Akan Dapat Tugas Baru dari Megawati

Hasto Sebut Ganjar dan Mahfud Akan Dapat Tugas Baru dari Megawati

Nasional
Kejagung Sita 2 Ferrari dan 1 Mercedes-Benz dari Harvey Moies

Kejagung Sita 2 Ferrari dan 1 Mercedes-Benz dari Harvey Moies

Nasional
Gerindra Dukung Waketum Nasdem Ahmad Ali Maju ke Pilkada Sulteng

Gerindra Dukung Waketum Nasdem Ahmad Ali Maju ke Pilkada Sulteng

Nasional
Tepati Janji, Jokowi Kirim Mobil Listrik ke SMK 1 Rangas Sulbar

Tepati Janji, Jokowi Kirim Mobil Listrik ke SMK 1 Rangas Sulbar

Nasional
Konsumsi Avtur Naik 10 Persen Selama Ramadhan dan Idul Fitri 2024

Konsumsi Avtur Naik 10 Persen Selama Ramadhan dan Idul Fitri 2024

Nasional
Kekuatan Koalisi Vs Oposisi jika PDI-P dan PKS Tak Merapat ke Prabowo-Gibran

Kekuatan Koalisi Vs Oposisi jika PDI-P dan PKS Tak Merapat ke Prabowo-Gibran

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com