Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Berita Populer Akhir Pekan: Misteri Gambar Kaleng Khong Guan hingga Gaj Ahmada

Kompas.com - 19/06/2017, 06:03 WIB

1. Soal Lukisan Keluarga Khong Guan Tanpa Ayah, Ini Jawaban Pelukisnya

Selain nastar, kastengels, dan kue kering lainnya, ada hidangan khas yang selalu disajikan pada hari raya. Apalagi kalau bukan biskuit Khong Guan.

Tidak ada perubahan berarti pada penampilan kaleng biskuit tersebut. Warna merah dan gambar deretan biskuit yang bisa dinikmati di dalamnya menghiasi kaleng.

Namun satu hal yang paling diingat dari kaleng biskuit itu, yakni lukisan ibu dan dua anaknya yang sedang menikmati teh dan biskuit. Uniknya, tidak ada ayah dalam lukisan itu.

Pelukis gambar itu adalah Bernardus Prasodjo, yang kini berusia 69 tahun. Bagaimana penjelasannya soal hilangnya ayah di keluarga itu?

Baca penjelasan Prasodjo di sini

Baca juga Bernardus Prasodjo Kisahkan Lukisan Tentara di Kaleng Monde

2. Tontowi/Liliyana Juarai BCA Indonesia Open 2017

KRISTIANTO PURNOMO Pemain ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad - Liliyana Natsir meluapkan kegembiraan saat bertanding melawan pemain ganda campuran Malaysia, Chan Peng Soon - Yen Wei Peck pada pertandingan semifinal BCA Indonesia Open Super Series Premier 2017 di Plenary Hall, Jakarta Convention Center, Sabtu (17/6/2017). Tontowi - Liliyana melaju ke final setelah menang dengan skor 21-13 21-14. KOMPAS IMAGES/KRISTIANTO PURNOMO
Pasangan ganda campuran nasional, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, akhirnya berhasil menjuarai turnamen bulu tangkis BCA Indonesia Open Superseries Premier 2017.

Tontowi/Liliyana merengkuh gelar juara Indonesia Open untuk kali pertama setelah mengalahkan pasangan unggulan pertama asal China, Zheng Siwei/Chen Qingchen, dengan 22-20, 21-15, pada laga final di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Minggu (18/6/2017).

Ini sekaligus menjadi kemenangan pertama Tontowi/Liliyana atas pasangan tersebut dari total dua laga. Pada pertemuan sebelumnya di China Terbuka 2014, Tontowi/Liliyana kalah.

Selengkapnya baca di sini

Baca juga Pebulu Tangkis Non-unggulan Asal Jepang Juarai Indonesia Open

3. Timnas U-16 Indonesia Juara di Vietnam

Dok. PSSI Timnas U-16 berfoto bersama seusai mengalahkan Myanmar pada Rabu (14/6/2017).
Tim nasional (timnas) U-16 Indonesia menjuarai turnamen Tien Phong Plastic Cup 2017 yang digelar di Danang, Vietnam.

Hal itu dipastikan setelah tim tuan rumah cuma bermain imbang 0-0 dengan Myanmar pada partai pamungkas, Minggu (18/6/2017). Vietnam pun cuma mengoleksi lima angka dari tiga pertandingan.

Adapun Indonesia memuncaki tabel berbekal tujuh angka. Tripoin terakhir diraih pasukan Fakhri Husaini ketika menang 11-0 atas China Taipei di San Van Dong Hoa Xuan Stadium, Minggu.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ukir Sejarah, Walkot Surabaya Terima Penghargaan Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha

Ukir Sejarah, Walkot Surabaya Terima Penghargaan Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha

BrandzView
Jokowi dan Gibran Disebut Bukan Bagian PDI-P, Kaesang: Saya Enggak Ikut Urusi Dapurnya

Jokowi dan Gibran Disebut Bukan Bagian PDI-P, Kaesang: Saya Enggak Ikut Urusi Dapurnya

Nasional
Helikopter Panther dan KRI Diponegoro Latihan Pengiriman Barang di Laut Mediterania

Helikopter Panther dan KRI Diponegoro Latihan Pengiriman Barang di Laut Mediterania

Nasional
Kaesang Sebut PSI Sudah Kantongi Bakal Calon Gubernur DKI Jakarta

Kaesang Sebut PSI Sudah Kantongi Bakal Calon Gubernur DKI Jakarta

Nasional
Hasto: Di Tengah Panah 'Money Politic' dan 'Abuse of Power', PDI-P Masih Mampu Jadi Nomor 1

Hasto: Di Tengah Panah "Money Politic" dan "Abuse of Power", PDI-P Masih Mampu Jadi Nomor 1

Nasional
Jokowi Suntik Modal Hutama Karya Rp 18,6 T untuk Pembangunan Tol Sumatera

Jokowi Suntik Modal Hutama Karya Rp 18,6 T untuk Pembangunan Tol Sumatera

Nasional
Ke Kader yang Akan Ikut Pilkada, Megawati: Kalau Bohong, Lebih Baik Tidak Usah

Ke Kader yang Akan Ikut Pilkada, Megawati: Kalau Bohong, Lebih Baik Tidak Usah

Nasional
Hakim: Hinaan Rocky Gerung Bukan ke Pribadi Jokowi, tetapi kepada Kebijakan

Hakim: Hinaan Rocky Gerung Bukan ke Pribadi Jokowi, tetapi kepada Kebijakan

Nasional
Belum Putuskan Maju Pilkada di Mana, Kaesang: Lihat Dinamika Politik

Belum Putuskan Maju Pilkada di Mana, Kaesang: Lihat Dinamika Politik

Nasional
Jokowi Bakal Diberi Posisi Terhormat, PDI-P: Untuk Urusan Begitu, Golkar Paling Sigap

Jokowi Bakal Diberi Posisi Terhormat, PDI-P: Untuk Urusan Begitu, Golkar Paling Sigap

Nasional
PPP Jadi Partai yang Gugat Sengketa Pileg 2024 Terbanyak

PPP Jadi Partai yang Gugat Sengketa Pileg 2024 Terbanyak

Nasional
Wapres Doakan Timnas Indonesia Melaju ke Final Piala Asia U23

Wapres Doakan Timnas Indonesia Melaju ke Final Piala Asia U23

Nasional
Ada 297 Sengketa Pileg 2024, KPU Siapkan Pengacara dari 8 Firma Hukum

Ada 297 Sengketa Pileg 2024, KPU Siapkan Pengacara dari 8 Firma Hukum

Nasional
Novel Baswedan dkk Laporkan Nurul Ghufron ke Dewas KPK, Dianggap Rintangi Pemeriksaan Etik

Novel Baswedan dkk Laporkan Nurul Ghufron ke Dewas KPK, Dianggap Rintangi Pemeriksaan Etik

Nasional
Kumpulkan Seluruh Kader PDI-P Persiapan Pilkada, Megawati: Semangat Kita Tak Pernah Pudar

Kumpulkan Seluruh Kader PDI-P Persiapan Pilkada, Megawati: Semangat Kita Tak Pernah Pudar

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com