Salin Artikel

AHY Targetkan Partai Demokrat Peroleh Suara "Double Digit" pada Pemilu 2024

Target itu disampaikan AHY usai menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 101 yang terletak di Sekolah Dasar Negeri (SDN) Bapem, Cipete Utara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (14/2/2024).

“Kami berharap bisa menyentuh double digit-lah untuk kursi kami di DPR RI. Untuk DPRD provinsi dan kabupaten/kota juga kami berharap ada peningkatan yang signifikan dari raihan kami pada (Pemilu) 2019 lalu,” kata AHY kepada awak media.

AHY lantas mengaku akan bahagia apabila Partai Demokrat mendapat suara besar pada pemilu kali ini.

“Selebihnya saya lepaskan semuanya. Yang jelas Demokrat yang lalu itu kan 54 kursi DPR RI. Itu kalau dikonversi 9,7 persen,” ujar AHY.

Pada Pemilu 2024 ini, AHY menargetkan sekitar 70 kursi di DPR RI.

Diketahui AHY didamping istrinya, Annisa Pohan menggunakan hak suaranya di TPS 101 Cipete Utara, Kebayoran Baru.

“Tentunya ini merupakan sebuah momen yang sangat penting bagi kita semuanya, bangsa Indonesia, karena melalui pemungutan suara ini, di balik-bilik yang berukuran kecil tadi, kita semua akan menentukan masa depan bangsa Indonesia lima tahun ke depan,” kata AHY selepas mencoblos.

Sementara itu, Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat yang juga ayah dari AHY, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) diketahui menggunakan hak pilihnya di Pacitan, Jawa Timur.

https://nasional.kompas.com/read/2024/02/14/10285461/ahy-targetkan-partai-demokrat-peroleh-suara-double-digit-pada-pemilu-2024

Terkini Lainnya

Komisi X DPR RI Bakal Panggil Nadiem Makarim Imbas Kenaikan UKT

Komisi X DPR RI Bakal Panggil Nadiem Makarim Imbas Kenaikan UKT

Nasional
Jawab Kebutuhan dan Tantangan Bisnis, Pertamina Luncurkan Competency Development Program

Jawab Kebutuhan dan Tantangan Bisnis, Pertamina Luncurkan Competency Development Program

Nasional
Kemenag: Jemaah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Denda 10.000 Real hingga Dideportasi

Kemenag: Jemaah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Denda 10.000 Real hingga Dideportasi

Nasional
Hari Ke-6 Pemberangkatan Haji, 41.189 Jemaah Asal Indonesia Tiba di Madinah

Hari Ke-6 Pemberangkatan Haji, 41.189 Jemaah Asal Indonesia Tiba di Madinah

Nasional
UKT Naik Bukan Sekadar karena Status PTNBH, Pengamat: Tanggung Jawab Pemerintah Memang Minim

UKT Naik Bukan Sekadar karena Status PTNBH, Pengamat: Tanggung Jawab Pemerintah Memang Minim

Nasional
Di APEC, Mendag Zulhas Ajak Jepang Perkuat Industri Mobil Listrik di Indonesia

Di APEC, Mendag Zulhas Ajak Jepang Perkuat Industri Mobil Listrik di Indonesia

Nasional
Biaya UKT Naik, Pengamat Singgung Bantuan Pendidikan Tinggi Lebih Kecil dari Bansos

Biaya UKT Naik, Pengamat Singgung Bantuan Pendidikan Tinggi Lebih Kecil dari Bansos

Nasional
Penuhi Kebutuhan Daging Sapi Nasional, Mendag Zulhas Dorong Kerja Sama dengan Selandia Baru

Penuhi Kebutuhan Daging Sapi Nasional, Mendag Zulhas Dorong Kerja Sama dengan Selandia Baru

Nasional
UKT Naik, Pengamat: Jangan Sampai Mahasiswa Demo di Mana-mana, Pemerintah Diam Saja

UKT Naik, Pengamat: Jangan Sampai Mahasiswa Demo di Mana-mana, Pemerintah Diam Saja

Nasional
Profil Mayjen Dian Andriani, Jenderal Bintang 2 Perempuan Pertama TNI AD

Profil Mayjen Dian Andriani, Jenderal Bintang 2 Perempuan Pertama TNI AD

Nasional
Status Gunung Ibu di Halmahera Meningkat, Warga Dilarang Beraktivitas hingga Radius 7 Kilometer

Status Gunung Ibu di Halmahera Meningkat, Warga Dilarang Beraktivitas hingga Radius 7 Kilometer

Nasional
Anies Mau Istirahat Usai Pilpres, Refly Harun: Masak Pemimpin Perubahan Rehat

Anies Mau Istirahat Usai Pilpres, Refly Harun: Masak Pemimpin Perubahan Rehat

Nasional
Istana Disebut Belum Terima Draf Revisi UU Kementerian Negara

Istana Disebut Belum Terima Draf Revisi UU Kementerian Negara

Nasional
Grace dan Juri Jadi Stafsus, Ngabalin Sebut Murni karena Kebutuhan Jokowi

Grace dan Juri Jadi Stafsus, Ngabalin Sebut Murni karena Kebutuhan Jokowi

Nasional
Revisi UU Kementerian Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

Revisi UU Kementerian Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke