Salin Artikel

8 Rekening Bank Doni Salmanan Diblokir, 97 Item Barang Mewah Disita

Dittipidsiber Bareskrim memblokir rekening itu dengan koordinasi bersama Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK).

"Ada 8 bank yang sudah kita blokir nanti akan kita lalukan pendalaman," kata Direktur Tipidsiber Bareskrim Polri Brigjen Asep Edi Suheri di Mabes Polri, Jakarta, Selasa (15/3/2022).

Asep juga menyatakan, ada 97 barang bukti, antara lain berupa barang mewah milik Doni, yang sudah disita penyidik.

Barang bukti itu berupa uang tunai Rp 3,3 miliar, dua rumah di wilayah Jawa Barat, 6 mobil mewah, 18 motor, serta dokumen dan akun media sosial Doni.

Setelah menyita sejumlah barang itu, penyidik memastikan akan terus melakukan penelusuran atau tracing aset dalam perkara itu.

"Saat ini penyidik sedang melakukan penelusuran terhadap aset lainnya dari hasil kejahatan tersangka DS dengan bekerja sama dengan PPATK," kata Asep.

Adapun berikut daftar lengkap aset Doni yang disita:

-Uang tunai Rp 3,3 miliar

- Rumah: Satu rumah di Candra Asih, Kota Baru Parayangan, Jawa Barat, dan satu rumah di Soreang Banjaran di Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

- Tanah: Tanah seluas 500 meter persegi di wilayah Candra Asih Kota Bangun, Jawa Barat, dan tanah seluas 400 meter persegi di Soreang Banjaran, Jawa Barat.

- 18 motor di antaranya motor merek Ducatti, KTM, Kawasaki Ninja, Honda, hingga Yamaha.

- 6 mobil yakni satu mobil Porsche, satu mobil Lamborgini, satu mobil BMW, satu mobil Fortuner, dan dua honda CRV.

- Akun media sosial: 1 akun Youtube King Salman, 3 akun email yang terkoneksi akun Youtube dan Qoutex.

- 27 dokumen, di antaranya sertifikat hak milik, buku tabungan, kartu debit ATM, STNK, dan BPKB kendaraan, akte jual beli dan tanda bukti pembayaran sepeda motor, mutasi rekening.

- Buku terkait trading.

- Plat kendaraan roda dua

- 20 alat elektronik, di antaranya handphone, SIM Card, laptop, ipad, monitor, kamera, komputer, dan CPU.

- 22 potong pakaian mahal dari berbagai merek di antaranya Hermes, Dior, hingga Balenciaga.

https://nasional.kompas.com/read/2022/03/15/20402191/8-rekening-bank-doni-salmanan-diblokir-97-item-barang-mewah-disita

Terkini Lainnya

[POPULER NASIONAL] Para Sesepuh Kopassus Bertemu | Prabowo Ingin Libatkan Megawati Susun Kabinet

[POPULER NASIONAL] Para Sesepuh Kopassus Bertemu | Prabowo Ingin Libatkan Megawati Susun Kabinet

Nasional
Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Nasional
Tanggal 4 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 4 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggal 3 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 3 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Sidang Perdana Hakim Agung Gazalba Saleh di Kasus Gratifikasi dan TPPU Digelar 6 Mei 2024

Sidang Perdana Hakim Agung Gazalba Saleh di Kasus Gratifikasi dan TPPU Digelar 6 Mei 2024

Nasional
Respons MA soal Pimpinan yang Dilaporkan ke KY karena Diduga Ditraktir Makan Pengacara

Respons MA soal Pimpinan yang Dilaporkan ke KY karena Diduga Ditraktir Makan Pengacara

Nasional
KY Verifikasi Laporan Dugaan Pelanggaran Etik Pimpinan MA, Dilaporkan Ditraktir Makan Pengacara

KY Verifikasi Laporan Dugaan Pelanggaran Etik Pimpinan MA, Dilaporkan Ditraktir Makan Pengacara

Nasional
Terbaik di Jatim, KPK Nilai Pencegahan Korupsi dan Integritas Pemkot Surabaya di Atas Rata-rata Nasional

Terbaik di Jatim, KPK Nilai Pencegahan Korupsi dan Integritas Pemkot Surabaya di Atas Rata-rata Nasional

BrandzView
Saksi Sebut SYL Bayar Biduan Rp 100 Juta Pakai Duit Kementan

Saksi Sebut SYL Bayar Biduan Rp 100 Juta Pakai Duit Kementan

Nasional
Dukung Pemasyarakatan Warga Binaan Lapas, Dompet Dhuafa Terima Penghargaan dari Kemenkumham

Dukung Pemasyarakatan Warga Binaan Lapas, Dompet Dhuafa Terima Penghargaan dari Kemenkumham

Nasional
Menginspirasi, Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan dari Kementerian LHK

Menginspirasi, Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan dari Kementerian LHK

Nasional
Prabowo Terima Menhan Malaysia, Jalin Kerja Sama Industri Pertahanan dan Pertukaran Siswa

Prabowo Terima Menhan Malaysia, Jalin Kerja Sama Industri Pertahanan dan Pertukaran Siswa

Nasional
Satgas Rafi 2024 Usai, Pertamina Patra Niaga Apresiasi Penindakan Pelanggaran SPBU oleh Aparat

Satgas Rafi 2024 Usai, Pertamina Patra Niaga Apresiasi Penindakan Pelanggaran SPBU oleh Aparat

Nasional
TNI dan Perwakilan Militer Indo-Pasifik Gelar Perencanaan Akhir Latma Super Garuda Shield 2024

TNI dan Perwakilan Militer Indo-Pasifik Gelar Perencanaan Akhir Latma Super Garuda Shield 2024

Nasional
Cegah Penyalahgunaan, Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Perusahaan Gula di Jawa Timur

Cegah Penyalahgunaan, Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Perusahaan Gula di Jawa Timur

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke