Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NASIONAL] Angka Covid-19 di Indonesia Tembus 333.449 Kasus | Ferdinand Hutahaean Mundur dari Demokrat

Kompas.com - 12/10/2020, 06:35 WIB
Dani Prabowo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Angka pertumbuhan kasus positif Covid-19 di Indonesia masih terus tercatat. Itu berarti masih terjadi penularan virus corona di tengah masyarakat.

Hingga Minggu (11/10/2020), pemerintah mencatat angka kasus Covid-19 di Indonesia mencapai 333.449 kasus. Jumlah itu bertambah 4.497 kasus dalam 24 jam terakhir.

Sementara itu, politisi Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean mengundurkan diri sebagai politisi partai berlambang bintang mercy tersebut.

Keputusan pengunduran dirinya diumumkan melalui akun Twitter miliknya.

Berikut berita yang paling banyak dibaca di Kompas.com, kemarin, selengkapnya:

1. Angka Covid-19 di Indonesia mencapai 333.449 kasus

Dilansir dari situs Covid19.go.id, tercatat penambahan pasien sembuh sebanyak 3.546 kasus. Penambahan itu mengakibatkan jumlah pasien sembuh telah mencapai 255.027 orang.

Pasien-pasien itu dinyatakan sembuh setelah dua kali dinyatakan negatif dengan metode polymerase chain reaction atau PCR.

Sedangkan, pada saat yang sama terdapat penambahan 79 pasien yang dinyatakan meninggal dunia. Hingga kini, tercatat 11.844 pasien dinyatakan meninggal dunia.

Selengkapnya di sini

2. Ferdinand Hutahaean mundur dari Demokrat

Saat dikonfirmasi Kompas.com, Ferdinand membenarkan kabar yang ia sampaikan melalui Twitter.

Ia mengaku, alasan pengunduran dirinya karena adanya perbedaan prinsip dan cara pandang dengan sikap Partai Demokrat terkait isu-isu nasional.

"Ya betul, saya memang telah resmi umumkan pengunduran diri lewat Twitter saya," ucap Ferdinand.

Dengan pengunduran diri tersebut, kini jabatan Kepala Biro di bawah Departemen Energi, Lingkungan Hidup, Riset dan Teknologi yang diketuai oleh Rusda Mahmud, kosong.

Selengkapnya di sini

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Halalbihalal dan Pembubaran Timnas Anies-Muhaimin Ditunda Pekan Depan

Halalbihalal dan Pembubaran Timnas Anies-Muhaimin Ditunda Pekan Depan

Nasional
Hadiri KTT OKI, Menlu Retno Akan Suarakan Dukungan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Hadiri KTT OKI, Menlu Retno Akan Suarakan Dukungan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Nasional
PM Singapura Bakal Kunjungi RI untuk Terakhir Kali Sebelum Lengser

PM Singapura Bakal Kunjungi RI untuk Terakhir Kali Sebelum Lengser

Nasional
Pengamat: Prabowo-Gibran Butuh Minimal 60 Persen Kekuatan Parlemen agar Pemerintah Stabil

Pengamat: Prabowo-Gibran Butuh Minimal 60 Persen Kekuatan Parlemen agar Pemerintah Stabil

Nasional
Timnas Kalahkan Korea Selatan, Jokowi: Pertama Kalinya Indonesia Berhasil, Sangat Bersejarah

Timnas Kalahkan Korea Selatan, Jokowi: Pertama Kalinya Indonesia Berhasil, Sangat Bersejarah

Nasional
Jokowi Minta Menlu Retno Siapkan Negosiasi Soal Pangan dengan Vietnam

Jokowi Minta Menlu Retno Siapkan Negosiasi Soal Pangan dengan Vietnam

Nasional
Ibarat Air dan Minyak, PDI-P dan PKS Dinilai Sulit untuk Solid jika Jadi Oposisi Prabowo

Ibarat Air dan Minyak, PDI-P dan PKS Dinilai Sulit untuk Solid jika Jadi Oposisi Prabowo

Nasional
Jokowi Doakan Timnas U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Jokowi Doakan Timnas U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Nasional
Menlu Retno Laporkan Hasil Kunjungan ke Vietnam ke Jokowi

Menlu Retno Laporkan Hasil Kunjungan ke Vietnam ke Jokowi

Nasional
Gugatan di PTUN Jalan Terus, PDI-P Bantah Belum 'Move On'

Gugatan di PTUN Jalan Terus, PDI-P Bantah Belum "Move On"

Nasional
Menlu Singapura Temui Jokowi, Bahas Kunjungan PM untuk Leader's Retreat

Menlu Singapura Temui Jokowi, Bahas Kunjungan PM untuk Leader's Retreat

Nasional
Hasto Sebut Ganjar dan Mahfud Akan Dapat Tugas Baru dari Megawati

Hasto Sebut Ganjar dan Mahfud Akan Dapat Tugas Baru dari Megawati

Nasional
Kejagung Sita 2 Ferrari dan 1 Mercedes-Benz dari Harvey Moies

Kejagung Sita 2 Ferrari dan 1 Mercedes-Benz dari Harvey Moies

Nasional
Gerindra Dukung Waketum Nasdem Ahmad Ali Maju ke Pilkada Sulteng

Gerindra Dukung Waketum Nasdem Ahmad Ali Maju ke Pilkada Sulteng

Nasional
Tepati Janji, Jokowi Kirim Mobil Listrik ke SMK 1 Rangas Sulbar

Tepati Janji, Jokowi Kirim Mobil Listrik ke SMK 1 Rangas Sulbar

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com