Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KPU Tetapkan Tanggal Pemungutan Suara di Luar Negeri, Ini Daftarnya

Kompas.com - 11/01/2024, 11:51 WIB
Vitorio Mantalean,
Ihsanuddin

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menetapkan tanggal pemungutan suara Pemilu 2024 di mancanegara melalui Keputusan Nomor 1811 Tahun 2023.

Total, terdapat 128 wilayah di luar negeri.

Banyak di antaranya menggelar pemungutan suara bersamaan dengan Indonesia, yaitu pada 14 Februari 2024, namun juga tak sedikit yang menyelenggarakan pencoblosan lebih awal.

"UU Pemilu menganut untuk pemilih di luar negeri dapat dilakukan lebih awal daripada pemilu di Indonesia," kata Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari melalui keterangan suara, Kamis (11/1/2024).

Baca juga: Klaim Pemilu RI Terumit di Dunia, KPU Undang Dubes Saksikan Pemungutan Suara di Luar Negeri

Berikut daftarnya:

1. Abu Dhabi 10 Februari 2024

2. Abuja 10 Februari 2024

3. Addis Ababa 11 Februari 2024

4. Alger 10 Februari 2024

5. Amman 9 Februari 2024

6. Ankara 11 Februari 2024

7. Antananarivo;

- Madagaskar 14 Februari 2024

- Kepulauan Seychelles 9 Februari 2024

8. Astana 14 Februari 2024

9. Athena 11 Februari 2024

10. Baghdad 9 Februari 2024

11. Baku 11 Februari 2024

12. Bandar Seri Begawan 11 Februari 2024

13. Bangkok 11 Februari 2024

14. Beijing 14 Februari 2024

15. Beirut 11 Februari 2024

16. Beograd 11 Februari 2024

17. Berlin 10 Februari 2024

18. Bern 10 Februari 2024

19. Bogota 10 Februari 2024

20. Brasilia-DF 10 Februari 2024

21. Bratislava 10 Februari 2024

22. Brussel 10 Februari 2024

23. Bucharest 11 Februari 2024

24. Budapest 10 Februari 2024

25. Buenos Aires 10 Februari 2024

26. Canberra 10 Februari 2024

27. Cape Town 10 Februari 2024

28. Caracas 10 Februari 2024

29. Chicago 10 Februari 2024

30. Colombo 10 Februari 2024

31. Dakar 10 Februari 2024

32. Damaskus 10 Februari 2024

33. Dar Es Salaam 11 Februari 2024

34. Darwin 10 Februari 2024

35. Davao City 11 Februari 2024

36. Den Haag 10 Februari 2024

37. Dhaka 9 Februari 2024

38. Dili 11 Februari 2024

39. Doha 9 Februari 2024

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jokowi Tak Diundang ke Rakernas PDI-P, Pengamat: Hubungan Sudah “Game Over”

Jokowi Tak Diundang ke Rakernas PDI-P, Pengamat: Hubungan Sudah “Game Over”

Nasional
Jokowi Tak Diundang Rakernas PDI-P, Pengamat: Sulit Disatukan Kembali

Jokowi Tak Diundang Rakernas PDI-P, Pengamat: Sulit Disatukan Kembali

Nasional
UKT Mahal, Komisi X Minta Dana Pendidikan Juga Dialokasikan untuk Ringankan Beban Mahasiswa

UKT Mahal, Komisi X Minta Dana Pendidikan Juga Dialokasikan untuk Ringankan Beban Mahasiswa

Nasional
Jokowi Ingin TNI Pakai 'Drone', Guru Besar UI Sebut Indonesia Bisa Kembangkan 'Drone AI'

Jokowi Ingin TNI Pakai "Drone", Guru Besar UI Sebut Indonesia Bisa Kembangkan "Drone AI"

Nasional
Komisi X DPR RI Bakal Panggil Nadiem Makarim Imbas Kenaikan UKT

Komisi X DPR RI Bakal Panggil Nadiem Makarim Imbas Kenaikan UKT

Nasional
Jawab Kebutuhan dan Tantangan Bisnis, Pertamina Luncurkan Competency Development Program

Jawab Kebutuhan dan Tantangan Bisnis, Pertamina Luncurkan Competency Development Program

Nasional
Kemenag: Jemaah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Denda 10.000 Real hingga Dideportasi

Kemenag: Jemaah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Denda 10.000 Real hingga Dideportasi

Nasional
Hari Ke-6 Pemberangkatan Haji, 41.189 Jemaah Asal Indonesia Tiba di Madinah

Hari Ke-6 Pemberangkatan Haji, 41.189 Jemaah Asal Indonesia Tiba di Madinah

Nasional
UKT Naik Bukan Sekadar karena Status PTNBH, Pengamat: Tanggung Jawab Pemerintah Memang Minim

UKT Naik Bukan Sekadar karena Status PTNBH, Pengamat: Tanggung Jawab Pemerintah Memang Minim

Nasional
Di APEC, Mendag Zulhas Ajak Jepang Perkuat Industri Mobil Listrik di Indonesia

Di APEC, Mendag Zulhas Ajak Jepang Perkuat Industri Mobil Listrik di Indonesia

Nasional
Biaya UKT Naik, Pengamat Singgung Bantuan Pendidikan Tinggi Lebih Kecil dari Bansos

Biaya UKT Naik, Pengamat Singgung Bantuan Pendidikan Tinggi Lebih Kecil dari Bansos

Nasional
Penuhi Kebutuhan Daging Sapi Nasional, Mendag Zulhas Dorong Kerja Sama dengan Selandia Baru

Penuhi Kebutuhan Daging Sapi Nasional, Mendag Zulhas Dorong Kerja Sama dengan Selandia Baru

Nasional
UKT Naik, Pengamat: Jangan Sampai Mahasiswa Demo di Mana-mana, Pemerintah Diam Saja

UKT Naik, Pengamat: Jangan Sampai Mahasiswa Demo di Mana-mana, Pemerintah Diam Saja

Nasional
Profil Mayjen Dian Andriani, Jenderal Bintang 2 Perempuan Pertama TNI AD

Profil Mayjen Dian Andriani, Jenderal Bintang 2 Perempuan Pertama TNI AD

Nasional
Status Gunung Ibu di Halmahera Meningkat, Warga Dilarang Beraktivitas hingga Radius 7 Kilometer

Status Gunung Ibu di Halmahera Meningkat, Warga Dilarang Beraktivitas hingga Radius 7 Kilometer

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com