Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BERITA FOTO: Tim Aeroabtik Jupiter Unjuk Gigi di HUT Ke-77 TNI

Kompas.com - 05/10/2022, 12:15 WIB
Kristianto Purnomo

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) Jenderal Andika Perkasa mengatakan, salah satu momen menarik dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 TNI adalah atraksi tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara.

Selain tingkat kesulitan yang tinggi, kata Andika, tim aerobatik itu terakhir kali memperagakan aksinya di atas kawasan Monumen Nasional (Monas) dan Istana Negara pada 8 tahun lalu.

Atraksi udara  tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).KOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO Atraksi udara tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).

Baca juga: Duduk Bersebelahan Saat Hadiri HUT TNI, Megawati dan Prabowo Tampak Akrab Bercanda

"Yang menarik adalah tim aerobatik ini. Bermain di atas Monas ini, terakhir 2014. Berarti 8 tahun yang lalu. Karena memang mungkin banyak variabel," kata Andika sebelum pelaksanaan upacara HUT TNI di Istana Negara, seperti dikutip dari kanal YouTube Sekretariat Presiden, Rabu (5/10/2022).

Andika kemudian memaparkan fakor yang menyebabkan tim aerobatik Jupiter absen dari peringatan HUT TNI.

Atraksi udara  tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).KOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO Atraksi udara tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).

"Di antaranya adalah obstacle. Bangunan-bangunan, ketinggian, termasuk Monas. Jadi tingkat kesulitan memang tinggi, makanya mungkin selama ini dihindari," kata Andika.

Andika mengatakan, saat mempersiapkan sebelum unjuk gigi dalam HUT TNI tahun ini, tim aerobatik Jupiter sudah 2 kali melakukan latihan.

"Jadi ya kita lihat sudah 2 kali mereka latihan, gladi kotor dengan gladi bersih. Sejauh ini bagus sekali. Itu menarik," ucap Andika.

Atraksi udara  tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).KOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO Atraksi udara tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).

Andika mengatakan HUT TNI pada tahun ini juga berkesan karena digelar di Istana Negara. Selain memperlihatkan demo udara, Andika juga mengerahkan pasukan untuk melakukan parade dan defile alat utama sistem persenjataan di Jakarta.

Dalam peringatan HUT TNI tahun ini, tim aerobatik Jupiter memperagakan sejumlah manuver di hadapan Presiden Joko Widodo dengan menggunakan 6 buah pesawat baling-baling KAI KT-1B.

Atraksi udara  tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).KOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO Atraksi udara tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).

Untuk merekam aksi mereka di langit Jakarta, seluruh pesawat tim aerobatik itu dipasangi kamera di sejumlah titik yakni kokpit, sayap, dan ekor.

Mereka memperagakan aksinya setelah sejumlah penerbang jet tempur F-16 TNI AU melakukan terbang lintas (fly pass) di Istana Negara.

Atraksi udara  tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).KOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO Atraksi udara tim aerobatik Jupiter dari TNI Angkatan Udara saat perayaan HUT ke-77 TNI di atas Monumen Nasional, Jakarta, Rabu (5/10/2022).

(Penulis Ardito Ramadhan, Achmad Nasrudin Yahya, Dian Erika Nugraheny | Editor Aryo Putranto Saptohutomo)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kasus Korupsi SYL Rp 44,5 Miliar, Bukti Tumpulnya Pengawasan Kementerian

Kasus Korupsi SYL Rp 44,5 Miliar, Bukti Tumpulnya Pengawasan Kementerian

Nasional
Keterangan Istri Brigadir RAT Beda dengan Polisi, Kompolnas Tagih Penjelasan ke Polda Sulut

Keterangan Istri Brigadir RAT Beda dengan Polisi, Kompolnas Tagih Penjelasan ke Polda Sulut

Nasional
Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Nasional
Pakai Dana Kementan untuk Pribadi dan Keluarga, Kasus Korupsi SYL Disebut Sangat Banal

Pakai Dana Kementan untuk Pribadi dan Keluarga, Kasus Korupsi SYL Disebut Sangat Banal

Nasional
'Brigadir RAT Sudah Kawal Pengusaha 2 Tahun, Masa Atasan Tidak Tahu Apa-Apa?'

"Brigadir RAT Sudah Kawal Pengusaha 2 Tahun, Masa Atasan Tidak Tahu Apa-Apa?"

Nasional
Prabowo: Selamat Hari Buruh, Semoga Semua Pekerja Semakin Sejahtera

Prabowo: Selamat Hari Buruh, Semoga Semua Pekerja Semakin Sejahtera

Nasional
Peringati Hari Buruh Internasional, Puan Tekankan Pentingnya Perlindungan dan Keadilan bagi Semua Buruh

Peringati Hari Buruh Internasional, Puan Tekankan Pentingnya Perlindungan dan Keadilan bagi Semua Buruh

Nasional
Pertamina Bina Medika IHC dan Singhealth Kolaborasi Tingkatkan Layanan Kesehatan

Pertamina Bina Medika IHC dan Singhealth Kolaborasi Tingkatkan Layanan Kesehatan

Nasional
Prabowo Diprediksi Tinggalkan Jokowi dan Pilih PDI-P Usai Dilantik Presiden

Prabowo Diprediksi Tinggalkan Jokowi dan Pilih PDI-P Usai Dilantik Presiden

Nasional
Daftar Aliran Uang Kementan ke SYL dan Keluarga: 'Skincare' Anak, Ultah Cucu, hingga Bulanan Istri

Daftar Aliran Uang Kementan ke SYL dan Keluarga: "Skincare" Anak, Ultah Cucu, hingga Bulanan Istri

Nasional
Jokowi dan Mentan Amran Sulaiman Bersepeda Bareng di Mataram

Jokowi dan Mentan Amran Sulaiman Bersepeda Bareng di Mataram

Nasional
'Jokowi Tembok Tebal yang Halangi PDI-P Berkoalisi dengan Prabowo'

"Jokowi Tembok Tebal yang Halangi PDI-P Berkoalisi dengan Prabowo"

Nasional
Projo Ungkap Kemungkinan Jokowi Akan Gabung Parpol Lain Setelah Tak Dianggap PDI-P

Projo Ungkap Kemungkinan Jokowi Akan Gabung Parpol Lain Setelah Tak Dianggap PDI-P

Nasional
Jokowi Makan Mie Gacoan di NTB, Pesan Mi Level 0

Jokowi Makan Mie Gacoan di NTB, Pesan Mi Level 0

Nasional
Kaum Intelektual Dinilai Tak Punya Keberanian, Justru Jadi Penyokong Kekuasaan Tirani

Kaum Intelektual Dinilai Tak Punya Keberanian, Justru Jadi Penyokong Kekuasaan Tirani

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com