Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kapolri Mutasi Sejumlah Perwira Tinggi di Kepolisian, Ini Daftarnya

Kompas.com - 19/12/2021, 20:19 WIB
Tsarina Maharani,
Dani Prabowo

Tim Redaksi

 

JAKARTA, KOMPAS.com - Sejumlah perwira tinggi (pati) Polri dimutasikan dalam jabatan baru oleh Kapolri Jenderal (Pol) Listyo Sigit Prabowo.

Mutasi jabatan itu tertuang dalam telegram ST/2568/XI1/KEP/2021 tanggal 7 Desember 2021 yang diteken As SDM Kapolri Irjen (Pol) Wahyu Widada.

Salah satu pati yang dimutasikan yaitu Komjen Pol Firli Bahuri yang saat ini sedang dalam penugasan sebagai Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Ia dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri dalam rangka pensiun.

Namun, Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol Dedi Prasetyo menegaskan, Firli tetap menjabat sebagai Ketua KPK hingga masa jabatannya selesai pada 2023.

“Ya tetap (Ketua KPK) sampai 2023 masa jabatannya berakhir di KPK,” kata Dedi, Sabtu (18/12/2021).

Selain Firli, juga ada beberapa pati Polri yang dimutasi, yang di antaranya merupakan tujuh kapolda.

Baca juga: Kapolri Juga Mutasi 9 Kapolres di Jabodetabek

Mereka adalah Irjen Pol Agung Wicaksono sebagai Kapolda Bengkulu, Irjen Pol Lotharia Latif sebagai Kapolda Maluku, dan Brigjen Pol Setyo Budiyanto sebagai Kapolda NTT.

Kemudian, Irjen Pol Muhammad Iqbal sebagai Kapolda Riau, Brigjen Pol Djoko Poerwanto sebagai Kapolda NTB, Irjen Pol Suryanbodo Asmoro sebagai Kapolda Kalimantan Barat, dan Irjen Imam Sugianto sebagai Kapolda Kalimantan Timur.

Adapun sejumlah pati Polri lain yang turut dimutasikan dalam jabatan baru yaitu sebagai berikut.

1. Komjen Pol Sutanto Pati Baintelkam Polri (penugasan pada BSSN) dimutasikan sebagai Pati Baintelkam Polri (dalam rangka pensiun)

2. Irjen Komarul Zaman Pati Sops Polri (Penugasan pada Wantannas) dimutasikan sebagai Pati Sops Polri (dalam rangka pensiun)

3. Brigjen Jacobes Alexsander Timisela Pati Bareskrim Polri (Penugasan pada Kementerian ESDM) dimutasikan sebagai Pati Bareskrim Polri (dalam rangka pensiun)

4. Brigjen Kushariyanto Analis Kebijakan Utama Bidang Gakkum Korlantas Polri dimutasikan sebagai Pati Korlantas Polri (dalam rangka pensiun)

5. Brigjen Gunawan Analis Kebijakan Utama Bidang Sosbud Baintelkan Polri dimutasikan sebagai Pati Baintelkam Polri (dalam rangka pensiun)

Baca juga: Alasan Polri Mutasi Perwira Tinggi, Termasuk Firli Bahuri

6. Brigjen Syahri Gunawan Kabagrendafung Rorenmin Itwasum Polri (Pengabdian BJP TMT 1-9-2021) dimutasikan sebagai Pati Itwasum Polri (dalam rangka pensiun)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mendagri Serahkan Data Pemilih Potensial Pilkada 2024, Jumlahnya 207,1 Juta

Mendagri Serahkan Data Pemilih Potensial Pilkada 2024, Jumlahnya 207,1 Juta

Nasional
Hardiknas 2024, Fahira Idris: Perlu Lompatan Peningkatan Kualitas Pengajaran hingga Pemerataan Akses Pendidikan

Hardiknas 2024, Fahira Idris: Perlu Lompatan Peningkatan Kualitas Pengajaran hingga Pemerataan Akses Pendidikan

Nasional
Sadar PTUN Tak Bisa Batalkan Putusan MK, PDI-P: Tapi MPR Punya Sikap untuk Tidak Melantik Prabowo

Sadar PTUN Tak Bisa Batalkan Putusan MK, PDI-P: Tapi MPR Punya Sikap untuk Tidak Melantik Prabowo

Nasional
Surya Paloh Sungkan Minta Jatah Menteri meski Bersahabat dengan Prabowo

Surya Paloh Sungkan Minta Jatah Menteri meski Bersahabat dengan Prabowo

Nasional
Anies Respons Soal Ditawari Jadi Menteri di Kabinet Prabowo atau Tidak

Anies Respons Soal Ditawari Jadi Menteri di Kabinet Prabowo atau Tidak

Nasional
Ajukan Praperadilan Kasus TPPU, Panji Gumilang Minta Rekening dan Asetnya Dikembalikan

Ajukan Praperadilan Kasus TPPU, Panji Gumilang Minta Rekening dan Asetnya Dikembalikan

Nasional
KPU Bantah Tak Serius Ikuti Sidang Sengketa Pileg Usai Disentil Hakim MK: Agenda Kami Padat...

KPU Bantah Tak Serius Ikuti Sidang Sengketa Pileg Usai Disentil Hakim MK: Agenda Kami Padat...

Nasional
Sedih karena SYL Pakai Duit Kementan untuk Keperluan Keluarga, Surya Paloh: Saya Mampu Bayarin kalau Diminta

Sedih karena SYL Pakai Duit Kementan untuk Keperluan Keluarga, Surya Paloh: Saya Mampu Bayarin kalau Diminta

Nasional
Hari Tuna Sedunia, Kementerian KP Siap Dorong Kualitas, Jangkauan, dan Keberlanjutan Komoditas Tuna Indonesia

Hari Tuna Sedunia, Kementerian KP Siap Dorong Kualitas, Jangkauan, dan Keberlanjutan Komoditas Tuna Indonesia

Nasional
Sebut Suaranya Pindah ke PDI-P, PAN Minta Penghitungan Suara Ulang di Dapil Ogan Komering Ilir 6

Sebut Suaranya Pindah ke PDI-P, PAN Minta Penghitungan Suara Ulang di Dapil Ogan Komering Ilir 6

Nasional
Jokowi Teken UU Desa Terbaru, Kades Bisa Menjabat Hingga 16 Tahun

Jokowi Teken UU Desa Terbaru, Kades Bisa Menjabat Hingga 16 Tahun

Nasional
Soal Lebih Baik Nasdem Dalam Pemerintah atau Jadi Oposisi, Ini Jawaban Surya Paloh

Soal Lebih Baik Nasdem Dalam Pemerintah atau Jadi Oposisi, Ini Jawaban Surya Paloh

Nasional
Sentil Pihak yang Terlambat, MK: Kalau di Korea Utara, Ditembak Mati

Sentil Pihak yang Terlambat, MK: Kalau di Korea Utara, Ditembak Mati

Nasional
Giliran Ketua KPU Kena Tegur Hakim MK lantaran Izin Tinggalkan Sidang Sengketa Pileg

Giliran Ketua KPU Kena Tegur Hakim MK lantaran Izin Tinggalkan Sidang Sengketa Pileg

Nasional
Panji Gumilang Gugat Status Tersangka TPPU, Sebut Polisi Tak Penuhi 2 Alat Bukti

Panji Gumilang Gugat Status Tersangka TPPU, Sebut Polisi Tak Penuhi 2 Alat Bukti

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com