Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Lewat RBM, Wanita Ini Ceritakan Pengalaman Terapi Anak Penyandang Disabilitas

Kompas.com - 24/05/2021, 11:27 WIB
A P Sari,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

“Rani itu sebelumnya bergerak pakai punggung saat berenang, seperti gaya kupu-kupu. Usai diterapi sedikit demi sedikit, sekarang bisa bergerak lebih baik,” imbuhnya.

Euis mengungkapkan, dahulu, ibu Rani sempat minder dan malu ketika membawa anaknya keluar untuk bertemu banyak orang. Namun, sekarang ia merasa percaya diri dan bangga.

Baca juga: Rapat dengan Komisi VIII DPR, Kemensos Berkomitmen Dukung RUU PB

“Ini semua berkat pendampingan oleh PSM dan terapis,” katanya.

Sebagai informasi, PSM sendiri merupakan salah satu garda terdepan dalam penanganan berbagai masalah sosial di tengah masyarakat.

Pendampingan PSM dirasakan betul oleh masyarakat lewat berbagai kegiatan sosial, misalnya saja RBM, kampung ramah disabilitas, dan kampung ramah lanjut usia.

Sebelumnya, sekitar sepuluh tahun ke belakang, para orangtua yang memiliki anak-anak penyandang disabilitas merasa malu. Perasaan inilah yang membuat mereka menyembunyikan anak-anak itu karena dianggap sebagai aib keluarga.

Baca juga: Tahun 2021, Kemensos Targetkan Berdayakan 2.500 KK Warga Komunitas Adat Terpencil

Upaya PSM dan RBM melakukan berbagai sosialisasi dan pendampingan untuk mencari pendekatan kearifan lokal dengan menggandeng banyak pihak lambat laun membuat para orangtua sadar dan percaya diri untuk merawat anak-anak disabilitas.

Tak terbatas pada pendampingan dan sosialisasi, RBM juga memberikan layanan memulihkan keberfungsian orang dengan gangguan hambatan, baik secara mental, fisik, psikologis, maupun sosial.

RBM merupakan wujud sinergitas pemberdayaan sumber daya manusia (SDM) serta potensi dari PSM, dosen, perguruan tinggi, terapis, masyarakat, yayasan peduli disablitas, serta pemerintah dalam mengatasi masalah sosial.

Baca juga: Ajak Jajaran Kemensos Genjot Kualitas SDM, Mensos Risma: Kuncinya Reformasi Birokrasi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Soal Kemungkinan Duduki Jabatan di DPP PDI-P, Ganjar: Itu Urusan Ketua Umum

Soal Kemungkinan Duduki Jabatan di DPP PDI-P, Ganjar: Itu Urusan Ketua Umum

Nasional
Kapolda Jateng Disebut Maju Pilkada, Jokowi: Dikit-dikit Ditanyakan ke Saya ...

Kapolda Jateng Disebut Maju Pilkada, Jokowi: Dikit-dikit Ditanyakan ke Saya ...

Nasional
Jokowi dan Prabowo Rapat Bareng Bahas Operasi Khusus di Papua

Jokowi dan Prabowo Rapat Bareng Bahas Operasi Khusus di Papua

Nasional
Kemenhan Ungkap Anggaran Tambahan Penanganan Papua Belum Turun

Kemenhan Ungkap Anggaran Tambahan Penanganan Papua Belum Turun

Nasional
PAN Minta Demokrat Bangun Komunikasi jika Ingin Duetkan Lagi Khofifah dan Emil Dardak

PAN Minta Demokrat Bangun Komunikasi jika Ingin Duetkan Lagi Khofifah dan Emil Dardak

Nasional
Tanggapi Ide 'Presidential Club' Prabowo, Ganjar: Bagus-bagus Saja

Tanggapi Ide "Presidential Club" Prabowo, Ganjar: Bagus-bagus Saja

Nasional
6 Pengedar Narkoba Bermodus Paket Suku Cadang Dibekuk, 20.272 Ekstasi Disita

6 Pengedar Narkoba Bermodus Paket Suku Cadang Dibekuk, 20.272 Ekstasi Disita

Nasional
Budiman Sudjatmiko: Bisa Saja Kementerian di Era Prabowo Tetap 34, tetapi Ditambah Badan

Budiman Sudjatmiko: Bisa Saja Kementerian di Era Prabowo Tetap 34, tetapi Ditambah Badan

Nasional
PAN Ungkap Alasan Belum Rekomendasikan Duet Khofifah dan Emil Dardak pada Pilkada Jatim

PAN Ungkap Alasan Belum Rekomendasikan Duet Khofifah dan Emil Dardak pada Pilkada Jatim

Nasional
Prabowo Hendak Tambah Kementerian, Ganjar: Kalau Buat Aturan Sendiri Itu Langgar UU

Prabowo Hendak Tambah Kementerian, Ganjar: Kalau Buat Aturan Sendiri Itu Langgar UU

Nasional
Tingkatkan Pengamanan Objek Vital Nasional, Pertamina Sepakati Kerja Sama dengan Polri

Tingkatkan Pengamanan Objek Vital Nasional, Pertamina Sepakati Kerja Sama dengan Polri

Nasional
Usul Prabowo Tambah Kementerian Diharap Tak Jadi Ajang 'Sapi Perah'

Usul Prabowo Tambah Kementerian Diharap Tak Jadi Ajang "Sapi Perah"

Nasional
Ganjar Deklarasi Jadi Oposisi, Budiman Sudjatmiko: Kalau Individu Bukan Oposisi, tapi Kritikus

Ganjar Deklarasi Jadi Oposisi, Budiman Sudjatmiko: Kalau Individu Bukan Oposisi, tapi Kritikus

Nasional
Telat Sidang, Hakim MK Kelakar Habis 'Maksiat': Makan, Istirahat, Shalat

Telat Sidang, Hakim MK Kelakar Habis "Maksiat": Makan, Istirahat, Shalat

Nasional
Ditanya Kans Anies-Ahok Duet pada Pilkada DKI, Ganjar: Daftar Dulu Saja

Ditanya Kans Anies-Ahok Duet pada Pilkada DKI, Ganjar: Daftar Dulu Saja

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com