Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Obituari Mantan KSAD Goerge Toisutta

Kompas.com - 12/06/2019, 10:20 WIB
Sabrina Asril

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Mantan Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal (Purn) George Toisutta meninggal dunia pada Rabu (12/6/2019) pukul 05.25. George wafat di RSPAD Gatot Subroto karena sakit kanker usus yang dideritanya.

Rencananya, pria kelahiran Ujung Pandang, 1 Juni 1953 itu akan dimakamkan di TPU Dadi Jalan Lanto Daeng Pasewang, Makassar, Sulawesi Selatan hari ini juga.

Semasa hidupnya, George diketahui memegang sejumlah posisi penting di militer. Dia pernah dipilih Presiden Susilo Bambang Yudhoyono untuk menjadi KSAD, menggantikan Agustadi Sasongko Purnomo.

Baca juga: Mantan KSAD George Toisutta Meninggal Dunia

Dia menjabat sebagai KSAD sejak 29 November 2009-30 Juni 2011. Sebelum itu, dia menjabat sebagai Panglima Kostrad pada 2007 hingga tahun 2009 dengan menggantikan Erwin Sudjono.

George juga pernah menjabat sebagai Pangdam Siliwangi pada 11 September 2006-7 November 2007 dan Pangdam Trikora pada 22 Juni 2005-15 September 2006.

BIODATA

Nama: George Toisutta
Pangkat: Jendral TNI (Pur)
Jabatan: Mantan Kasad
Kesatuan: Mabesad
Tempat, Tanggal Lahir: Ujung Pandang, 1 Juni 1953
Umur : 66 Thn
Agama : Islam

Tanda Jasa:

1. Bintang KEP Nararya Pratama
2. Bintang Yudha Darma Pratama
3. Bintang Yudha Dharma Nararya
4. Bintang Bhayangkara Utama


Pendidikan Militer:

  • AKABRI (1976)
  • Sussarcabif (1977)
  • Sussar PARA (1977)
  • Raider (1980)
  • Airborne (1980)
  • Susstafpur (1987)
  • Seskoad (1992)
  • Sesko ABRI (1997)
  • KRA-XXXIV Lemhannas (2001)

Karier Militer:

  • Danton 1/C Yonif 741 BS/Kodam IX Udayana
  • Danton Bant C Yonif 741 BS/Kodam IX Udayana
  • Dankipan C Yonif 741 BS/Kodam IX Udayana
  • Dankipan B Yonif 744 SYB/Kodam IX Udayana
  • Pasi-2 Ops Yonif 741 BS/Kodam IX Udayana
  • Paurtiknik Sdirlitbang Pussenif
  • Kaurtiknik Sdirlitbang Pussenif
  • Kasimindik Sdirdiklat Rindam Jaya
  • Kasi-2 Ops Brigif 1 Jaya Sakti
  • Wadan Yonif 201 Jaya Yudha/Brigif 1 Jaya Sakti
  • Pamen Kodam Jaya (Pendidikan Seskoad)
  • Kasi-2 Ops Korem 141/Kodam VII Wirabuana
  • Danyonif Linud 700 Raider/Kodam VII Wirabuana
  • Dandim 1417/Korem 142/Kodam VII Wirabuana
  • Paset Sespri Panglima ABRI
  • Wadanrem 164 Wira Dharma/Kodam IX Udayana
  • Danrindam II Sriwijaya
  • Danrem 051WIjayakarta/Kodam Jaya
  • Danpuslatpur Kodiklatad
  • Kasdivif-1 Kostrad
  • Kasgar-1 Kodam Jaya
  • Kasdam Jaya
  • Pangkoops TNI Di Aceh
  • Panglima Divisi-1/Kostrad
  • Pangdam XVII/Trikora
  • Pangdam III/Siliwangi
  • Panglima Kostrad
  • Kasad

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

MK Tolak Gugatan PPP Terkait Perolehan Suara di Jakarta, Jambi, dan Papua Pegunungan

MK Tolak Gugatan PPP Terkait Perolehan Suara di Jakarta, Jambi, dan Papua Pegunungan

Nasional
11 Korban Banjir Lahar di Sumbar Masih Hilang, Pencarian Diperluas ke Perbatasan Riau

11 Korban Banjir Lahar di Sumbar Masih Hilang, Pencarian Diperluas ke Perbatasan Riau

Nasional
Perindo Resmi Dukung Khofifah-Emil Dardak Maju Pilkada Jatim 2024

Perindo Resmi Dukung Khofifah-Emil Dardak Maju Pilkada Jatim 2024

Nasional
KPK Usut Dugaan Pengadaan Barang dan Jasa Fiktif di PT Telkom Group, Kerugian Capai Ratusan Miliar

KPK Usut Dugaan Pengadaan Barang dan Jasa Fiktif di PT Telkom Group, Kerugian Capai Ratusan Miliar

Nasional
Anggota DPR Sebut Pembubaran People’s Water Forum Coreng Demokrasi Indonesia

Anggota DPR Sebut Pembubaran People’s Water Forum Coreng Demokrasi Indonesia

Nasional
Namanya Disebut Masuk Bursa Pansel Capim KPK, Kepala BPKP: Tunggu SK, Baru Calon

Namanya Disebut Masuk Bursa Pansel Capim KPK, Kepala BPKP: Tunggu SK, Baru Calon

Nasional
Tutup Forum Parlemen WWF, Puan Tekankan Pentingnya Ketahanan Air

Tutup Forum Parlemen WWF, Puan Tekankan Pentingnya Ketahanan Air

Nasional
Singgung Kenaikan Tukin, Jokowi Minta BPKP Bekerja Lebih Baik

Singgung Kenaikan Tukin, Jokowi Minta BPKP Bekerja Lebih Baik

Nasional
Kembangkan Energi Terbarukan di RI dan Internasional, Pertamina NRE Gandeng Masdar

Kembangkan Energi Terbarukan di RI dan Internasional, Pertamina NRE Gandeng Masdar

Nasional
MK Tolak Gugatan PPP soal Perpindahan 21.000 Suara ke Partai Garuda di 4 Dapil

MK Tolak Gugatan PPP soal Perpindahan 21.000 Suara ke Partai Garuda di 4 Dapil

Nasional
Paparkan Hasil Forum Parlemen WWF, Puan Sebut Isu Air Akan Jadi Agenda Prioritas

Paparkan Hasil Forum Parlemen WWF, Puan Sebut Isu Air Akan Jadi Agenda Prioritas

Nasional
MK Tolak Gugatan PPP Terkait Hasil Pileg Dapil Jabar

MK Tolak Gugatan PPP Terkait Hasil Pileg Dapil Jabar

Nasional
Sidang Asusila Ketua KPU, Anggota Komnas HAM dan Perempuan Jadi Ahli

Sidang Asusila Ketua KPU, Anggota Komnas HAM dan Perempuan Jadi Ahli

Nasional
Belanja Negara Makin Besar, Jokowi Minta BPKP Inovasi Gunakan Teknologi Digital

Belanja Negara Makin Besar, Jokowi Minta BPKP Inovasi Gunakan Teknologi Digital

Nasional
Pegawai Protokol Kementan hingga Pihak Swasta Jadi Saksi Sidang Kasus Korupsi SYL

Pegawai Protokol Kementan hingga Pihak Swasta Jadi Saksi Sidang Kasus Korupsi SYL

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com