Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Otoritas Bandara Soetta akan Berikan Penjelasan soal Hilangnya Pesawat AirAsia

Kompas.com - 28/12/2014, 11:53 WIB
Sabrina Asril

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com- Otoritas Bandara Soekarno-Hatta akan memberikan keterangan pers soal hilangnya pesawat AirAsia QZ8501, Minggu (28/12/2014) siang ini. Pernyataan pers nantinya juga akan diikuti oleh pihak AirAsia Indonesia
 
"Kami akan memberikan keterangan pers di dekat menara ATC Bandara Soekarno-Hatta, sekarang sudah mulai berkumpul. Nanti akan dijelaskan soal pesawat AirAsia," ujar Direktur Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan Djoko Murjatmodjo saat dihubungi, Minggu siang.
 
Humas AirAsia Indonesia, Malinda Yasmin, mengungkapkan pejabat AirAsia Indonesia juga akan menuju lokasi jumpa pers. Di sana, mereka akan memberikan pernyataan bersama otoritas Bandara Soekarno-Hatta.
 
"Untuk jumpa pers AirAsia sendiri, kami belum bisa pastikan, masih dihold dulu. Tapi AirAsia juga akan hadir dalam jumpa pers itu," ucap Malinda.
 
Sebelumnya, AirAsia memastikan salah satu pesawatnya yakni Q78501 yang terbang dari Surabaya menuju Singapura telah hilang kontak dengan air traffic control pada pukul 07.24 waktu Singapura, Minggu (28/12/2014) pagi ini. Airasia masih melakukan koordinasi dengan berbagai pihak untuk menindaklanjut peristiwa itu.
 
Badan SAR Nasional juga sudah menerjunkan tim untuk mencari kemungkinan lokasi jatuhnya pesawat.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Minta Kemenag Antisipasi Masalah Saat Puncak Haji, Timwas Haji DPR: Pekerjaan Kita Belum Selesai

Minta Kemenag Antisipasi Masalah Saat Puncak Haji, Timwas Haji DPR: Pekerjaan Kita Belum Selesai

Nasional
Timwas Haji DPR RI Minta Kemenag Pastikan Ketersediaan Air dan Prioritaskan Lansia Selama Puncak Haji

Timwas Haji DPR RI Minta Kemenag Pastikan Ketersediaan Air dan Prioritaskan Lansia Selama Puncak Haji

Nasional
Timwas Haji DPR Minta Oknum Travel Haji yang Rugikan Jemaah Diberi Sanksi Tegas

Timwas Haji DPR Minta Oknum Travel Haji yang Rugikan Jemaah Diberi Sanksi Tegas

Nasional
Kontroversi Usulan Bansos untuk 'Korban' Judi Online

Kontroversi Usulan Bansos untuk "Korban" Judi Online

Nasional
Tenda Haji Jemaah Indonesia di Arafah Sempit, Kemenag Diminta Beri Penjelasan

Tenda Haji Jemaah Indonesia di Arafah Sempit, Kemenag Diminta Beri Penjelasan

Nasional
MUI Minta Satgas Judi Online Bertindak Tanpa Pandang Bulu

MUI Minta Satgas Judi Online Bertindak Tanpa Pandang Bulu

Nasional
Tolak Wacana Penjudi Online Diberi Bansos, MUI: Berjudi Pilihan Hidup Pelaku

Tolak Wacana Penjudi Online Diberi Bansos, MUI: Berjudi Pilihan Hidup Pelaku

Nasional
MUI Keberatan Wacana Penjudi Online Diberi Bansos

MUI Keberatan Wacana Penjudi Online Diberi Bansos

Nasional
[POPULER NASIONAL] Menkopolhukam Pimpin Satgas Judi Online | PDI-P Minta KPK 'Gentle'

[POPULER NASIONAL] Menkopolhukam Pimpin Satgas Judi Online | PDI-P Minta KPK "Gentle"

Nasional
Tanggal 18 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 18 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Polisi Temukan Bahan Peledak Saat Tangkap Terduga Teroris di Karawang

Polisi Temukan Bahan Peledak Saat Tangkap Terduga Teroris di Karawang

Nasional
Polisi Tangkap Satu Terduga Teroris Pendukung ISIS dalam Penggerebekan di Karawang

Polisi Tangkap Satu Terduga Teroris Pendukung ISIS dalam Penggerebekan di Karawang

Nasional
BPIP: Kristianie Paskibraka Terbaik Maluku Dicoret karena Tak Lolos Syarat Kesehatan

BPIP: Kristianie Paskibraka Terbaik Maluku Dicoret karena Tak Lolos Syarat Kesehatan

Nasional
Sekjen Tegaskan Anies Tetap Harus Ikuti Aturan Main meski Didukung PKB Jakarta Jadi Cagub

Sekjen Tegaskan Anies Tetap Harus Ikuti Aturan Main meski Didukung PKB Jakarta Jadi Cagub

Nasional
PKB Tak Resisten Jika Anies dan Kaesang Bersatu di Pilkada Jakarta

PKB Tak Resisten Jika Anies dan Kaesang Bersatu di Pilkada Jakarta

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com