Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PDI-P Terbuka untuk Hanura

Kompas.com - 17/05/2014, 12:05 WIB
Icha Rastika

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com — Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan atau PDI-P terbuka bagi Partai Nati Nurani Rakyat (Hanura) jika ingin bergabung dalam koalisi pendukung Joko Widodo (Jokowi) dalam Pemilu Presiden 2014.

Pada Sabtu (17/5/2014) pagi, Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri menerima kunjungan Ketua Umum Partai Hanura Wiranto. Menurut Sekretaris Jenderal PDI-P Tjahjo Kumolo, PDI-P pada prinsipnya tidak ada masalah dengan Partai Hanura. Selama lima tahun, Hanura berada di luar pemerintahan, bersama-sama dengan PDI-P.

"Pada prinsipnya tidak ada masalah karena PDI-P dan Hanura selama lima tahun menjadi oposisi ya, partai yang tidak ada dalam koalisi, enggak ada masalah," kata Tjahjo di kediaman Megawati di Jalan Teuku Umar, Jakarta, Sabtu.

Tjahjo mengatakan, pertemuan Wiranto dengan petinggi PDI-P ini merupakan yang keempat. Sebelum bertemu dengan Megawati, Wiranto sudah mengadakan pertemuan dengan Tjahjo, Jokowi, dan Ketua DPP PDI-P Puan Maharani.

"Memang sebelumnya saya sebagai sekjen pernah ditugaskan ketemu Pak Wiranto, kemudian tahap kedua Pak Joko Widodo sudah ketemu Pak Wiranto, yang ketiga Mbak Puan Maharani sudah ketemu Pak Wiranto. Ini pertemuan yang keempat dengan PDI Perjuangan, yang langsung akan dengan Ibu Ketua Umum," tuturnya.

Mengenai detail materi pembicaraan antara Wiranto dan Megawati hari ini, Tjahjo mengaku tidak tahu.

Saat tiba di kediaman Megawati pagi ini, Wiranto mengatakan bahwa pertemuannya dengan Megawati untuk membahas kerja sama politik. Wiranto datang tanpa didampingi pengusaha Hary Tanoesoedibjo yang sebelumnya diusung sebagai pendamping Wiranto.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Soal Duet Anies-Kaesang, Relawan Anies Serahkan ke Partai Pengusung

Soal Duet Anies-Kaesang, Relawan Anies Serahkan ke Partai Pengusung

Nasional
MPR Khawatir Bansos yang Akan Diberikan ke Korban Judi Online Malah Dipakai Berjudi Lagi

MPR Khawatir Bansos yang Akan Diberikan ke Korban Judi Online Malah Dipakai Berjudi Lagi

Nasional
Eks Penyidik KPK: Kasus Harun Masiku Perkara Kelas Teri, Tapi Efeknya Dahsyat

Eks Penyidik KPK: Kasus Harun Masiku Perkara Kelas Teri, Tapi Efeknya Dahsyat

Nasional
Siapa Anggota DPR yang Diduga Main Judi Online? Ini Kata Pimpinan MKD

Siapa Anggota DPR yang Diduga Main Judi Online? Ini Kata Pimpinan MKD

Nasional
Eks Penyidik KPK Anggap Wajar Pemeriksaan Hasto Dianggap Politis, Ini Alasannya

Eks Penyidik KPK Anggap Wajar Pemeriksaan Hasto Dianggap Politis, Ini Alasannya

Nasional
Rupiah Alami Tekanan Hebat, Said Abdullah Paparkan 7 Poin yang Perkuat Kebijakan Perekonomian

Rupiah Alami Tekanan Hebat, Said Abdullah Paparkan 7 Poin yang Perkuat Kebijakan Perekonomian

Nasional
DPR Sebut Ada Indikasi Kemenag Langgar UU Karena Tambah Kuota Haji ONH Plus

DPR Sebut Ada Indikasi Kemenag Langgar UU Karena Tambah Kuota Haji ONH Plus

Nasional
Punya Kinerja Baik, Pertamina Raih Peringkat 3 Perusahaan Terbesar Fortune 500 Asia Tenggara 2024

Punya Kinerja Baik, Pertamina Raih Peringkat 3 Perusahaan Terbesar Fortune 500 Asia Tenggara 2024

Nasional
Gugat ke MK, Dua Mahasiswa Minta Syarat Usia Calon Kepala Daerah Dihitung saat Penetapan

Gugat ke MK, Dua Mahasiswa Minta Syarat Usia Calon Kepala Daerah Dihitung saat Penetapan

Nasional
Satgas Judi 'Online' Dibentuk, Kompolnas Minta Polri Perkuat Pengawasan Melekat

Satgas Judi "Online" Dibentuk, Kompolnas Minta Polri Perkuat Pengawasan Melekat

Nasional
Pemerintah Diminta Fokuskan Bansos Buat Rakyat Miskin, Bukan Penjudi 'Online'

Pemerintah Diminta Fokuskan Bansos Buat Rakyat Miskin, Bukan Penjudi "Online"

Nasional
Pemerintah Diminta Solid dan Fokus Berantas Judi 'Online'

Pemerintah Diminta Solid dan Fokus Berantas Judi "Online"

Nasional
Ada Anggota DPR Main Judi Online, Pengamat: Bagaimana Mau Mikir Nasib Rakyat?

Ada Anggota DPR Main Judi Online, Pengamat: Bagaimana Mau Mikir Nasib Rakyat?

Nasional
Muhadjir Usul Sanksi Pelaku Judi 'Online' Sebaiknya Diperberat

Muhadjir Usul Sanksi Pelaku Judi "Online" Sebaiknya Diperberat

Nasional
KPK Panggil Lagi Staf Hasto Jadi Saksi Kasus Harun Masiku Besok

KPK Panggil Lagi Staf Hasto Jadi Saksi Kasus Harun Masiku Besok

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com