Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Puisi-puisi Yudhiono Aprianto

Kompas.com - 28/02/2009, 16:57 WIB

aku bersaksi,
seraya alam berbenah diantara kabut
turun membumi menyegarkan pandangan
berkedip terkena debu.

Bingkai Kecil, Purwokerto 2008

Jika Ku Bisa

Mengartikan bahasa pohon
ditengah rumput
dia pastinyakan kian ceria
menanti kabar embun
putih menetes dari pucuk daun
kembali menyapa lapang
sesekali celoteh tentang hidup, cuaca, isyarat, serta karya
dapat ditandai dengan bahasa
hingga berarti lebih bagi semua

jika ku bias semua bahasa
menyentuh hati lalu berlaku
maka arti menjadi penentu

Bingkai Kecil, Dukuhwaluh 2008

Terima Kasih

Atas semua
kasihnya,
ku terima tanpa ada imbalan menghadang
hanya doa beserta amal yang nantinya kau bawa
sebagai bekal disaat waktu istirahat mulai menanti
ditengah lelah yang berkasih

Bingkai Kecil, Purwokerto 2008

Seketsa Perbedaan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com