Salin Artikel

PKS Akui Ajak Susi Pudjiastuti Bergabung Jadi Kader

Ia mengatakan PKS punya kedekatan tersendiri dengan Susi.

“Ya, Pak Syaikhu (Presiden PKS Ahmad Syaikhu) dan Bu Susi pernah berjumpa dan diskusi bersama,” ungkap Kholid dihubungi Kompas.com, Jumat (21/10/2022).

“Bu Susi beberapa kali menjadi narasumber di DPP bersama pimpinan. PKS tentu sangat welcome jika Bu Susi ikut bergabung dengan PKS,” papar dia.

Ia mengungkapkan Susi punya kualitas yang mumpuni untuk menjadi kader PKS.

Pola pikirnya yang visioner di bidang kemaritiman menjadi salah satu daya tarik Susi.

“Bu Susi punya pandangan kemaritiman dan kedirgantaraan yang sangat baik. Berpikir terbuka, dan maju, juga independen,” tutur Kholid.

Alasan lain, lanjut Kholid, PKS merasa Susi adalah figur yang terbuka dan fleksibel dalam berpolitik.

“Pasca tidak di kabinet beliau juga masih komunikasi dengan kami. Berbagi pandangan terkait kebangsaan, dan bidang yang beliau kuasai,” pungkasnya.

Diketahui, Susi mengaku ditawari Syaikhu untuk bergabung dengan PKS. Hal itu disampaikannya saat dikonfirmasi Kompas.com, Kamis (20/10/2022).

Tak hanya itu, saat ini Susi juga tengah didekati oleh Partai Golkar. Ia menyebutkan ada tawaran dari Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto agar Susi menjadi kader partai beringin tersebut.

“Maunya Pak Airlangga gitu (Susi bergabung dengan Golkar),” ujar dia.

Kedekatannya dengan Airlangga muncul pasca Susi mengunggah foto pertemuan keduanya di akun Instagram @Susipudjiastuti15, Rabu (19/10/2022).

Airlangga pun tak menampik keinginan untuk bekerja sama dengan Susi. Ia mengklaim pada waktunya nanti mantan menteri nyentrik Jokowi itu menjadi kader Partai Golkar.

https://nasional.kompas.com/read/2022/10/21/09413951/pks-akui-ajak-susi-pudjiastuti-bergabung-jadi-kader

Terkini Lainnya

Demokrat Tak Ingin Ada 'Musuh dalam Selimut' di Periode Prabowo-Gibran

Demokrat Tak Ingin Ada "Musuh dalam Selimut" di Periode Prabowo-Gibran

Nasional
Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Nasional
Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Nasional
Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Bingung Mau Siapkan Jawaban

Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Bingung Mau Siapkan Jawaban

Nasional
Gugat Dewas ke PTUN hingga 'Judicial Review' ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

Gugat Dewas ke PTUN hingga "Judicial Review" ke MA, Wakil Ketua KPK: Bukan Perlawanan, tapi Bela Diri

Nasional
Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

Sengketa Pileg, PPP Klaim Suara Pindah ke Partai Lain di 35 Dapil

Nasional
Pemerintah Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Tiga Lokasi

Pemerintah Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Tiga Lokasi

Nasional
KPK Pertimbangkan Anggota DPR yang Diduga Terima THR dari Kementan jadi Saksi Sidang SYL

KPK Pertimbangkan Anggota DPR yang Diduga Terima THR dari Kementan jadi Saksi Sidang SYL

Nasional
PDI-P Sebut Prabowo-Gibran Bisa Tak Dilantik, Pimpinan MPR Angkat Bicara

PDI-P Sebut Prabowo-Gibran Bisa Tak Dilantik, Pimpinan MPR Angkat Bicara

Nasional
Cak Imin Sebut Pemerintahan Jokowi Sentralistik, Kepala Daerah PKB Harus Inovatif

Cak Imin Sebut Pemerintahan Jokowi Sentralistik, Kepala Daerah PKB Harus Inovatif

Nasional
Pemerintah Akan Pastikan Status Tanah Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang serta Longsor Tana Toraja dan Sumbar

Pemerintah Akan Pastikan Status Tanah Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang serta Longsor Tana Toraja dan Sumbar

Nasional
Ahmed Zaki Daftarkan Diri ke PKB untuk Pilkada DKI, Fokus Tingkatkan Popularitas

Ahmed Zaki Daftarkan Diri ke PKB untuk Pilkada DKI, Fokus Tingkatkan Popularitas

Nasional
Sengketa Pileg, Golkar Minta Pemungutan Suara Ulang di 36 TPS Sulbar

Sengketa Pileg, Golkar Minta Pemungutan Suara Ulang di 36 TPS Sulbar

Nasional
Mendagri Sebut Biaya Pilkada Capai Rp 27 Triliun untuk KPU dan Bawaslu Daerah

Mendagri Sebut Biaya Pilkada Capai Rp 27 Triliun untuk KPU dan Bawaslu Daerah

Nasional
Airin Ingin Bentuk Koalisi Besar untuk Mengusungnya di Pilkada Banten

Airin Ingin Bentuk Koalisi Besar untuk Mengusungnya di Pilkada Banten

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke