Salin Artikel

Data Sebaran 219 Pasien Sembuh dari Covid-19, Terbanyak di DKI Jakarta

JAKARTA, KOMPAS.com - Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto mengumumkan penambahan jumlah pasien positif Covid-19 yang berhasil sembuh.

Pemerintah mencatat terdapat 219 pasien sembuh sejak Kamis (21/5/2020) hingga Jumat (22/5/2020) pukul 12.00 WIB.

Dengan demikian, total pasien sembuh di Indonesia berjumlah 5.057 orang.

"Kasus sembuh meningkat 219, sehingga total menjadi 5.057 orang," ujar Yurianto dalam konferensi pers di Graha BNPB, Jakarta, Jumat sore.

Berdasarkan data pemerintah, penambahan pasien sembuh tersebar di 24 provinsi.

Penambahan tertinggi berada di DKI Jakarta sebanyak 52 pasien. Total pasien sembuh di ibu kota menjadi 1.510 orang.

Daerah lain yang mencatat peningkatan yang signifikan adalah Sumatera Utara, sebanyak 28 orang. Total pasien sembuh menjadi 102 orang.

Setelah itu menyusul, Sulawesi Selatan dengan penambahan pasien sembuh 19 orang, sehingga totalnya menjadi 417 orang.

Berikut data sebaran 5.057 pasien yang sembuh di 34 provinsi hingga 22 Mei 2020:

1. Aceh: 15 orang

2. Bali: 284 orang (penambahan 4 orang)

3. Banten: 172 orang (penambahan 1 orang)

4. Bangka Belitung: 26 orang (penambahan 2 orang)

5. Bengkulu: 9 orang (penambahan 6 orang)

6. DI Yogyakarta: 117 orang (penambahan 12 orang)

7. DKI Jakarta: 1.510 orang (penambahan 52 orang)

8. Jambi: 8 orang (penambahan 4 orang)

9. Jawa Barat: 432 orang (penambahan 10 orang)

10. Jawa Tengah: 255 orang

11. Jawa Timur: 413 orang (penambahan 10 orang)

12. Kalimantan Barat: 38 orang (penambahan 2 orang)

13. Kalimantan Timur: 102 orang (penambahan 6 orang)

14. Kalimantan Tengah: 130 orang (penambahan 15 orang)

15. Kalimantan Selatan: 77 orang (penambahan 1 orang)

16. Kalimantan Utara: 57 orang (penambahan 6 orang)

17. Kepulauan Riau: 83 orang

18. Nusa Tenggara Barat: 220 orang (penambahan 3 orang)

19. Sumatera Selatan: 95 orang (penambahan 17 orang)

20. Sumatera Barat: 157 orang (penambahan 5 orang)

21. Sulawesi Utara: 31 orang

22. Sumatera Utara: 102 orang (penambahan 28 orang)

23. Sulawesi Tenggara: 30 orang (penambahan 5 orang).

24. Sulawesi Selatan: 417 orang (penambahan 19 orang)

25. Sulawesi Tengah: 37 orang

26. Lampung: 34 orang (penambahan 3 orang)

27. Riau: 66 orang (penambahan 3 orang)

28. Maluku Utara: 12 orang

29. Maluku: 22 orang

30. Papua Barat: 11 orang (penambahan 4 orang)

31. Papua: 48 orang

32. Sulawesi Barat: 26 orang (penambahan 1 orang).

33. Nusa Tenggara Timur: 6 orang

34. Gorontalo: 15 orang

https://nasional.kompas.com/read/2020/05/22/20372581/data-sebaran-219-pasien-sembuh-dari-covid-19-terbanyak-di-dki-jakarta

Terkini Lainnya

Jokowi Ingatkan BPKP Jangan Cari-Cari Kesalahan: Hanya Akan Perlambat Pembangunan

Jokowi Ingatkan BPKP Jangan Cari-Cari Kesalahan: Hanya Akan Perlambat Pembangunan

Nasional
Ada Serangan Teroris di Malaysia, Densus 88 Aktif Monitor Pergerakan di Tanah Air

Ada Serangan Teroris di Malaysia, Densus 88 Aktif Monitor Pergerakan di Tanah Air

Nasional
Mahfud Blak-blakan Hubungannya dengan Megawati Semakin Dekat Sesudah Ditunjuk Jadi Cawapres

Mahfud Blak-blakan Hubungannya dengan Megawati Semakin Dekat Sesudah Ditunjuk Jadi Cawapres

Nasional
Mahfud Nilai Pemikiran Megawati Harus Diperhatikan jika Ingin Jadi Negara Maju

Mahfud Nilai Pemikiran Megawati Harus Diperhatikan jika Ingin Jadi Negara Maju

Nasional
Mahfud Pesimistis dengan Pemberantasan Korupsi di Era Prabowo-Gibran

Mahfud Pesimistis dengan Pemberantasan Korupsi di Era Prabowo-Gibran

Nasional
KPK Akui Langkah Ghufron Laporkan Anggota Dewas ke Polisi Gerus Reputasi Lembaga

KPK Akui Langkah Ghufron Laporkan Anggota Dewas ke Polisi Gerus Reputasi Lembaga

Nasional
Kasus Covid-19 Melonjak di Singapura, Anggota DPR: Kita Antisipasi

Kasus Covid-19 Melonjak di Singapura, Anggota DPR: Kita Antisipasi

Nasional
Mahfud Ungkap Hubungannya dengan Prabowo Selalu Baik, Sebelum atau Setelah Pilpres

Mahfud Ungkap Hubungannya dengan Prabowo Selalu Baik, Sebelum atau Setelah Pilpres

Nasional
Pesimistis KRIS BPJS Terlaksana karena Desain Anggaran Belum Jelas, Anggota DPR: Ini PR Besar Pemerintah

Pesimistis KRIS BPJS Terlaksana karena Desain Anggaran Belum Jelas, Anggota DPR: Ini PR Besar Pemerintah

Nasional
Soal RUU Kementerian Negara, Mahfud: Momentumnya Pancing Kecurigaan Hanya untuk Bagi-bagi Kue Politik

Soal RUU Kementerian Negara, Mahfud: Momentumnya Pancing Kecurigaan Hanya untuk Bagi-bagi Kue Politik

Nasional
Dampak Korupsi Tol MBZ Terungkap dalam Sidang, Kekuatan Jalan Layang Berkurang hingga 6 Persen

Dampak Korupsi Tol MBZ Terungkap dalam Sidang, Kekuatan Jalan Layang Berkurang hingga 6 Persen

Nasional
Mahfud MD Ungkap Kecemasannya soal Masa Depan Hukum di Indonesia

Mahfud MD Ungkap Kecemasannya soal Masa Depan Hukum di Indonesia

Nasional
Jalan Berliku Anies Maju pada Pilkada Jakarta, Sejumlah Parpol Kini Prioritaskan Kader

Jalan Berliku Anies Maju pada Pilkada Jakarta, Sejumlah Parpol Kini Prioritaskan Kader

Nasional
Kunker di Mamuju, Wapres Olahraga dan Tanam Pohon Sukun di Pangkalan TNI AL

Kunker di Mamuju, Wapres Olahraga dan Tanam Pohon Sukun di Pangkalan TNI AL

Nasional
Sebut Demokrasi dan Hukum Mundur 6 Bulan Terakhir, Mahfud MD: Bukan karena Saya Kalah

Sebut Demokrasi dan Hukum Mundur 6 Bulan Terakhir, Mahfud MD: Bukan karena Saya Kalah

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke