Salin Artikel

Fahri Hamzah: Pak Jokowi Agak Emosional Belakangan Ini, Tidak Serileks Dulu...

Menurut dia, perubahan itu terlihat dari cara Jokowi menanggapi berbagai kejadian dengan ungkapan-ungkapan yang keras.

Terakhir, ketika Jokowi menyebut ingin menabok pihak yang menudingnya sebagai anggota PKI.

"Saya melihat Pak Jokowi agak emosional belakangan ini dan saya tidak tahu alasannya. Tetapi sebagai pembaca gesture, Pak Jokowi tidak serileks dulu," ujar Fahri di Kompleks Parlemen, Selasa (27/11/2018).

Fahri menilai, hal itu tidak terlepas dari pengaruh orang-orang di sekitar Jokowi. Menurut dia, Jokowi terlalu sering mendengarkan pujian dari orang-orang sekitar.

Ketika mendengar kenyataan pahit yang dilontarkan lawan politiknya, Jokowi dianggapnya gusar.

Menurut Fahri, seharusnya sejak awal Jokowi merangkul orang-orang yang suka mengkritik.

"Cintailah orang yang kritis, yang suka berpendapat beda. Orang yang ngomong pahit tetapi menyampaikan kebenaran. Daripada orang yang bermanis-manis tapi semuanya isinya bohong," kata Fahri.

Fahri mengatakan, sebenarnya Jokowi juga bisa menenangkan masyarakat jika ia bersikap tenang selama masa kampanye.

"Pak Jokowi itu kalau dia tenang seperti dulu, rakyat akan melihat dia lebih tenang. Itu yang saya khawatir, ada perubahan yang saya enggak tahu sebabnya," ujar dia.

https://nasional.kompas.com/read/2018/11/27/15101311/fahri-hamzah-pak-jokowi-agak-emosional-belakangan-ini-tidak-serileks-dulu

Terkini Lainnya

Tanggal 21 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 21 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kemendikbud Sebut Kuliah Bersifat Tersier, Pimpinan Komisi X: Tidak Semestinya Disampaikan

Kemendikbud Sebut Kuliah Bersifat Tersier, Pimpinan Komisi X: Tidak Semestinya Disampaikan

Nasional
Wapres Minta Alumni Tebuireng Bangun Konsep Besar Pembangunan Umat

Wapres Minta Alumni Tebuireng Bangun Konsep Besar Pembangunan Umat

Nasional
Khofifah-Emil Dardak Mohon Doa Menang Pilkada Jatim 2024 Usai Didukung Demokrat-Golkar

Khofifah-Emil Dardak Mohon Doa Menang Pilkada Jatim 2024 Usai Didukung Demokrat-Golkar

Nasional
Pertamina Raih Penghargaan di InaBuyer 2024, Kado untuk Kebangkitan UMKM

Pertamina Raih Penghargaan di InaBuyer 2024, Kado untuk Kebangkitan UMKM

Nasional
Soal Isu Raffi Ahmad Maju Pilkada 2024, Airlangga: Bisa OTW ke Jateng dan Jakarta, Kan Dia MC

Soal Isu Raffi Ahmad Maju Pilkada 2024, Airlangga: Bisa OTW ke Jateng dan Jakarta, Kan Dia MC

Nasional
Cegah MERS-CoV Masuk Indonesia, Kemenkes Akan Pantau Kepulangan Jemaah Haji

Cegah MERS-CoV Masuk Indonesia, Kemenkes Akan Pantau Kepulangan Jemaah Haji

Nasional
Dari 372 Badan Publik, KIP Sebut Hanya 122 yang Informatif

Dari 372 Badan Publik, KIP Sebut Hanya 122 yang Informatif

Nasional
Jemaah Haji Indonesia Kembali Wafat di Madinah, Jumlah Meninggal Dunia Menjadi 4 Orang

Jemaah Haji Indonesia Kembali Wafat di Madinah, Jumlah Meninggal Dunia Menjadi 4 Orang

Nasional
Hari Keenam Penerbangan, 34.181 Jemaah Haji tiba di Madinah

Hari Keenam Penerbangan, 34.181 Jemaah Haji tiba di Madinah

Nasional
Jokowi Bahas Masalah Kenaikan UKT Bersama Menteri Pekan Depan

Jokowi Bahas Masalah Kenaikan UKT Bersama Menteri Pekan Depan

Nasional
KIP: Indeks Keterbukaan Informasi Publik Kita Sedang-sedang Saja

KIP: Indeks Keterbukaan Informasi Publik Kita Sedang-sedang Saja

Nasional
Digelar di Bali Selama 8 Hari, Ini Rangkaian Kegiatan World Water Forum 2024

Digelar di Bali Selama 8 Hari, Ini Rangkaian Kegiatan World Water Forum 2024

Nasional
Golkar Resmi Usung Khofifah-Emil Dardak di Pilkada Jatim 2024

Golkar Resmi Usung Khofifah-Emil Dardak di Pilkada Jatim 2024

Nasional
Fahira Idris: Jika Ingin Indonesia Jadi Negara Maju, Kuatkan Industri Buku

Fahira Idris: Jika Ingin Indonesia Jadi Negara Maju, Kuatkan Industri Buku

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke