Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lebih 50.000 Calon Haji Asal Indonesia Sudah di Arab Saudi

Kompas.com - 31/08/2015, 18:37 WIB

MEKAH, KOMPAS.com - Sekitar 50.000 calon haji Indonesia sudah berada di Arab Saudi untuk menunaikan ibadah haji, pada Senin (31/8/2015).

Menurut Data Sistem Informasi dan Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat), hingga Senin pukul 06.00 waktu Arab Saudi atau pukul 10.00 WIB jumlah anggota jemaah haji Indonesia yang sudah di Arab Saudi ada 51.705 orang. Dari jumlah tersebut, 3.925 orang di antaranya telah berada di Mekah sejak Minggu (30/8/2015), setelah selama sembilan hari berada di Madinah.

Kepala Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Daerah Kerja Mekah Arsyad Hidayat mengatakan hari ini 4.567 orang lagi akan masuk ke Makkah secara bertahap.

"Sehingga pada Senin ini akan ada sekitar 8.000 sampai 9.000 jemaah di Mekah," ujarnya.

Kepala Seksi Siskohat Daerah Kerja Mekah, Reza Muhammad Marzal menambahkan, jemaah yang sudah tiba di Mekah tergabung dalam 10 kelompok terbang (kloter). Antara lain, 435 orang dari kloter JKG 01 Embarkasi Jakarta-Pondokgede, 357 orang dari kloter BPN 01 Embarkasi Balikpapan, 437 orang dari kloter UPG 01 Embarkasi Makassar.

Selanjutnya ada 442 orang dari kloter JKS 01 embarkasi Jakarta-Bekasi, 378 orang dari kloter MES 01 Embarkasi Medan, 417 orang dari kloter SUB 01 Embarkasi Surabaya, 356 orang dari kloter SOC 01 Embarkasi Solo, 354 orang dari SOC 02 Embarkasi Solo, 308 orang dari kloter LOP 01 Embarkasi Lombok, dan 446 orang dari kloter PDG 01 Embarkasi Padang.

Selain itu sejak Minggu (30/08) pukul 19.45 WAS sampai pagi ini sudah ada tiga kloter yang tiba di Bandara Amir Muhammad Bin Abdul Aziz Madinah, yakni kloter JKG 23 yang meliputi 450 orang, kloter JKS (Jakarta-Bekasi) yang terdiri atas 450 orang dan kloter SOC 26 Embarkasi Solo yang mencakup 355 orang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Istana Disebut Belum Terima Draf Revisi UU Kementerian Negara

Istana Disebut Belum Terima Draf Revisi UU Kementerian Negara

Nasional
Grace dan Juri Jadi Stafsus, Ngabalin Sebut Murni karena Kebutuhan Jokowi

Grace dan Juri Jadi Stafsus, Ngabalin Sebut Murni karena Kebutuhan Jokowi

Nasional
Revisi UU Kementerian Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

Revisi UU Kementerian Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

Nasional
[POPULER NASIONAL] Babak Baru Kasus Vina Cirebon | 'Crazy Rich' di Antara 21 Tersangka Korupsi Timah

[POPULER NASIONAL] Babak Baru Kasus Vina Cirebon | "Crazy Rich" di Antara 21 Tersangka Korupsi Timah

Nasional
Tanggal 21 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 21 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kemendikbud Sebut Kuliah Bersifat Tersier, Pimpinan Komisi X: Tidak Semestinya Disampaikan

Kemendikbud Sebut Kuliah Bersifat Tersier, Pimpinan Komisi X: Tidak Semestinya Disampaikan

Nasional
Wapres Minta Alumni Tebuireng Bangun Konsep Besar Pembangunan Umat

Wapres Minta Alumni Tebuireng Bangun Konsep Besar Pembangunan Umat

Nasional
Khofifah-Emil Dardak Mohon Doa Menang Pilkada Jatim 2024 Usai Didukung Demokrat-Golkar

Khofifah-Emil Dardak Mohon Doa Menang Pilkada Jatim 2024 Usai Didukung Demokrat-Golkar

Nasional
Pertamina Raih Penghargaan di InaBuyer 2024, Kado untuk Kebangkitan UMKM

Pertamina Raih Penghargaan di InaBuyer 2024, Kado untuk Kebangkitan UMKM

Nasional
Soal Isu Raffi Ahmad Maju Pilkada 2024, Airlangga: Bisa OTW ke Jateng dan Jakarta, Kan Dia MC

Soal Isu Raffi Ahmad Maju Pilkada 2024, Airlangga: Bisa OTW ke Jateng dan Jakarta, Kan Dia MC

Nasional
Cegah MERS-CoV Masuk Indonesia, Kemenkes Akan Pantau Kepulangan Jemaah Haji

Cegah MERS-CoV Masuk Indonesia, Kemenkes Akan Pantau Kepulangan Jemaah Haji

Nasional
Dari 372 Badan Publik, KIP Sebut Hanya 122 yang Informatif

Dari 372 Badan Publik, KIP Sebut Hanya 122 yang Informatif

Nasional
Jemaah Haji Indonesia Kembali Wafat di Madinah, Jumlah Meninggal Dunia Menjadi 4 Orang

Jemaah Haji Indonesia Kembali Wafat di Madinah, Jumlah Meninggal Dunia Menjadi 4 Orang

Nasional
Hari Keenam Penerbangan, 34.181 Jemaah Haji tiba di Madinah

Hari Keenam Penerbangan, 34.181 Jemaah Haji tiba di Madinah

Nasional
Jokowi Bahas Masalah Kenaikan UKT Bersama Menteri Pekan Depan

Jokowi Bahas Masalah Kenaikan UKT Bersama Menteri Pekan Depan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com