Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggal 26 September Memperingati Hari Apa?

Kompas.com - 24/09/2023, 02:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com – Tanggal 26 September 2023 jatuh pada hari Selasa. Tanggal ini diperingati sebagai Hari Statistik Nasional.

Selain itu, terdapat pula peringatan dan perayaan lain pada hari ini. Berikut beberapa peringatan yang jatuh pada 26 September 2023.

Hari Statistik Nasional

Setiap tanggal 26 September diperingati sebagai Hari Statistik Nasional. 

Diambilnya tanggal 26 September karena bertepatan dengan ditetapkannya UU Nomor 7 Tahun 1960 tentang Statistik pada 26 September 1960.

Undang-Undang tersebut merupakan pengganti Statistiek Ordonantie 1934 yang dibentuk pada masa kolonial Belanda.

Melansir dari situs UCI Departement of Statistics, statistik merupakan bagian dari ilmu pengetahuan yang berkaitan dengan mengembangkan dan mempelajari metode untuk mengumpulkan, menganalisis, menafsirkan, dan menyajikan data empiris.

Tujuan adanya statistik yaitu untuk mendapatkan data yang kredibel sesuai dengan analisis yang tepat. 

Hari Imigran dan Pengungsi Sedunia

Setiap tanggal 26 September juga dirayakan sebagai Hari Migran dan Pengungsi Sedunia

Perayaannya sebetulnya sudah ada sejak ratusan tahun lalu. Pada 1914 terdapat gereja merayakan Hari Migran dan Pengungsi Sedunia.

Hari ini dilatarbelakangi oleh adanya protes jutaan warga Italia yang bermigrasi ke luar negeri karena tekanan. Paus Pius X meminta semua orang untuk bergandengan tangan dan berdoa bagi para migran. 

Setiap tahunnya imigran dan pengungsi semakin banyak. Pada tahun 2019, jumlah imigran di seluruh dunia telah mencapai angka 272 juta, meningkat 51 juta dibandingkan tahun 2010.

Banyak alasan dibaliknya seperti karena keadaan perang di negaranya, mencari pendidikan yang lebih baik, untuk mencari pekerjaan dan lainnya.

Dengan adanya hari ini diharapkan bisa membuat semua orang lebih memperhatikan imigran dan pengungsi. 

Baca juga: 18 Orang Diduga Imigran Gelap Terbakar di Yunani, Tidak Ada WNI Jadi Korban

Hari Bahasa Eropa 

Bahasa Eropa merupakan bahasa yang dilirik oleh banyak orang. Adanya hari ini mulai diinisiasi pada tahun 2001 dimana dikenal dengan Tahun Bahasa Eropa. 

Lantaran peringatan Tahun Bahasa Eropa membawa ketertarikan banyak orang, Dewan Eropa menyatakan bahwa Hari Bahasa Eropa harus dirayakan setiap tanggal 26 September. Sampai akhirnya mulai diperingati pada tahun 2011.

Hari Bahasa Eropa dirayakan di Dewan Eropa dan seluruh 47 negara anggotanya.

Tujuan adanya Hari Bahasa Eropa yaitu untuk meningkatkan kesadaran akan bahasa eropa sebagai bahasa universal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sebut Buku Partai yang Disita KPK Berisi Arahan Megawati, Adian: Boleh Enggak Kita Waspada?

Sebut Buku Partai yang Disita KPK Berisi Arahan Megawati, Adian: Boleh Enggak Kita Waspada?

Nasional
“Saya kan Menteri...”

“Saya kan Menteri...”

Nasional
Zulhas Sempat Kecewa PAN Hanya Dapat 48 Kursi DPR RI pada Pemilu 2024

Zulhas Sempat Kecewa PAN Hanya Dapat 48 Kursi DPR RI pada Pemilu 2024

Nasional
Politikus PDI-P Ingatkan Pemerintah Hati-hati dalam Penegakan Hukum

Politikus PDI-P Ingatkan Pemerintah Hati-hati dalam Penegakan Hukum

Nasional
Zulhas Ngaku Sudah Serap Ilmu Jokowi, Targetkan PAN Minimal Posisi 4 di Pemilu 2029

Zulhas Ngaku Sudah Serap Ilmu Jokowi, Targetkan PAN Minimal Posisi 4 di Pemilu 2029

Nasional
Politikus PDI-P Nilai Pemeriksaan Hasto Erat dengan Politik Hukum, Anggap Kasus Harun Masiku Musiman

Politikus PDI-P Nilai Pemeriksaan Hasto Erat dengan Politik Hukum, Anggap Kasus Harun Masiku Musiman

Nasional
Soal Peluang Usung Anies pada Pilkada Jakarta, PDI-P dan PKB Masih Mengkaji

Soal Peluang Usung Anies pada Pilkada Jakarta, PDI-P dan PKB Masih Mengkaji

Nasional
Soal Pilkada Jakarta, PDI-P Sebut Tak Cuma Pertimbangkan Elektabilitas Calon

Soal Pilkada Jakarta, PDI-P Sebut Tak Cuma Pertimbangkan Elektabilitas Calon

Nasional
Ngabalin Bantah Isu Jokowi Sodorkan Nama Kaesang ke Parpol untuk Pilkada Jakarta

Ngabalin Bantah Isu Jokowi Sodorkan Nama Kaesang ke Parpol untuk Pilkada Jakarta

Nasional
Saat Jokowi Perintahkan PDN Diaudit Imbas Peretasan, tapi Projo Bela Menkominfo...

Saat Jokowi Perintahkan PDN Diaudit Imbas Peretasan, tapi Projo Bela Menkominfo...

Nasional
Gagasan Overseas Citizenship Indonesia: Visa Seumur Hidup bagi Diaspora

Gagasan Overseas Citizenship Indonesia: Visa Seumur Hidup bagi Diaspora

Nasional
Data PDNS Gagal Pulih karena Ransomware: Siapa Bertanggung Jawab? (Bagian II-Habis)

Data PDNS Gagal Pulih karena Ransomware: Siapa Bertanggung Jawab? (Bagian II-Habis)

Nasional
[POPULER NASIONAL] Titik Temu Mewujudkan Koalisi PKS dan PDI-P di Jakarta | KPK Benarkan Bansos Presiden yang Diduga Dikorupsi Dibagikan Jokowi

[POPULER NASIONAL] Titik Temu Mewujudkan Koalisi PKS dan PDI-P di Jakarta | KPK Benarkan Bansos Presiden yang Diduga Dikorupsi Dibagikan Jokowi

Nasional
Data PDNS Gagal Pulih karena Ransomware: Siapa Bertanggung Jawab? (Bagian I)

Data PDNS Gagal Pulih karena Ransomware: Siapa Bertanggung Jawab? (Bagian I)

Nasional
Tanggal 1 Juli 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 1 Juli 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com