Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

BRGM Dampingi Komunitas Lokal Perempuan Kelola Mangrove Jadi Bahan Pewarna Alami Kain

Kompas.com - 21/04/2023, 10:00 WIB
Aningtias Jatmika,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Pada kesempatan itu, Susilawati juga memberikan apresiasi kepada BRGM. Menurutnya, pendampingan BRGM membantu dia menambah pendapatan keluarga.

“Semoga program tersebut terus dilanjutkan dan ditambah dengan pelatihan pemasaran produk. Dengan begitu, produk kami bisa dipasarkan ke luar kota ataupun luar negeri,” ujar Susilawati.

Sementara itu, Pelaksana Harian (Plh) Deputi Bidang Edukasi dan Sosialisasi, Partisipasi dan Kemitraan BRGM, Suwignya, mengatakan bahwa kunci keberhasilan restorasi gambut dan rehabilitasi mangrove adalah partisipasi aktif masyarakat.

“Kami selalu melibatkan masyarakat dalam kegiatan restorasi gambut dan mangrove melalui program Desa Mandiri Peduli Gambut (DMPG) dan Desa Mandiri Peduli Mangrove (DMPM), serta kegiatan Sekolah Lapang Peduli Gambut (SLPG) dan Sekolah Lapang Masyarakat Mangrove (SLMM),” jelas Suwignya.

Dia berharap, berbagai inisiatif itu dapat meningkatkan rasa memiliki sehingga masyarakat mempunyai kesadaran untuk merawat serta menjaga lahan gambut dan mangrove.

Sebagai informasi, Provinsi Riau merupakan salah satu wilayah kerja restorasi gambut dan rehabilitasi mangrove BRGM.

Baca juga: BRGM bersama Tim P5 Susun Sarana Edukasi tentang Ekosistem Gambut untuk Murid SMA/SMK

Pada 2022, BRGM telah melakukan kegiatan restorasi gambut lahan seluas 118.825 ha. Restorasi ini dilakukan dengan berbagai program, seperti pembangunan 109 unit sekat kanal, kegiatan revegetasi lahan seluas 70 Ha, dan pemberian 23 paket revitalisasi ekonomi. Selain itu, BRGM juga telah melakukan kegiatan rehabilitasi di lahan mangrove seluas 842 ha.

Berbagai upaya tersebut merupakan bentuk komitmen pemerintah untuk mencapai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (SDGs).

Upaya itu juga telah membantu penurunan laju deforestasi yang signifikan sehingga mencapai angka terendah dalam 20 tahun terakhir.

Kemudian, kegiatan tersebut juga menurunkan angka kebakaran hutan dan lahan (karhutla) dari angka 358.867 ha pada 2021 menjadi 204.894 ha pada 2022.

Selain itu, upaya tersebut juga mendorong pencapaian target BRGM untuk dapat merehabilitasi mangrove seluas 600.000 ha hingga 2024.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Nasional
Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi Jika Setujui RUU Penyiaran

Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi Jika Setujui RUU Penyiaran

Nasional
Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Nasional
Korban Dugaan Asusila Ketua KPU Bakal Minta Perlindungan LPSK

Korban Dugaan Asusila Ketua KPU Bakal Minta Perlindungan LPSK

Nasional
Pemerintah Belum Terima Draf Resmi RUU Penyiaran dari DPR

Pemerintah Belum Terima Draf Resmi RUU Penyiaran dari DPR

Nasional
Akui Cita-citanya adalah Jadi Presiden, Prabowo: Dari Kecil Saya Diajarkan Cinta Tanah Air

Akui Cita-citanya adalah Jadi Presiden, Prabowo: Dari Kecil Saya Diajarkan Cinta Tanah Air

Nasional
Budi Arie: Pemerintah Pastikan RUU Penyiaran Tak Kekang Kebebasan Pers

Budi Arie: Pemerintah Pastikan RUU Penyiaran Tak Kekang Kebebasan Pers

Nasional
Perayaan Trisuci Waisak, Menag Berharap Jadi Momentum Rajut Kerukunan Pasca-Pemilu

Perayaan Trisuci Waisak, Menag Berharap Jadi Momentum Rajut Kerukunan Pasca-Pemilu

Nasional
Vendor Kementan Disuruh Pasang 6 AC di Rumah Pribadi SYL dan Anaknya

Vendor Kementan Disuruh Pasang 6 AC di Rumah Pribadi SYL dan Anaknya

Nasional
SYL Berkali-kali 'Palak' Pegawai Kementan: Minta Dibelikan Ponsel, Parfum hingga Pin Emas

SYL Berkali-kali "Palak" Pegawai Kementan: Minta Dibelikan Ponsel, Parfum hingga Pin Emas

Nasional
Anak SYL Ikut-ikutan Usul Nama untuk Isi Jabatan di Kementan

Anak SYL Ikut-ikutan Usul Nama untuk Isi Jabatan di Kementan

Nasional
Cucu SYL Dapat Jatah Jabatan Tenaga Ahli di Kementan, Digaji Rp 10 Juta Per Bulan

Cucu SYL Dapat Jatah Jabatan Tenaga Ahli di Kementan, Digaji Rp 10 Juta Per Bulan

Nasional
KPK Duga Negara Rugi Ratusan Miliar Rupiah akibat Korupsi di PT PGN

KPK Duga Negara Rugi Ratusan Miliar Rupiah akibat Korupsi di PT PGN

Nasional
Berbagai Alasan Elite PDI-P soal Jokowi Tak Diundang ke Rakernas

Berbagai Alasan Elite PDI-P soal Jokowi Tak Diundang ke Rakernas

Nasional
Waketum Golkar Ingin Tanya Airlangga Kenapa Bobby Akhirnya Masuk Gerindra

Waketum Golkar Ingin Tanya Airlangga Kenapa Bobby Akhirnya Masuk Gerindra

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com