Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mutasi TNI, Ini 8 Danrem yang Diganti Panglima

Kompas.com - 31/03/2023, 10:16 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Icha Rastika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Delapan komandan resor militer (danrem) diganti dalam mutasi terbaru Panglima TNI Laksamana Yudo Margono.

Mutasi itu tertuang dalam Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/338/III/2023 yang ditandatangani Yudo Margono tertanggal 29 Maret 2023.

Pihak Puspen TNI membenarkan adanya surat tersebut.

Baca juga: Mutasi Perwira TNI, Laksma Julius Widjojono Jadi Kapuspen TNI Gantikan Laksda Kisdiyanto

Brigjen Sri Widodo berganti posisi dari Danrem 173/Praja Vira Braja (Biak) Kodam XVII/Cenderawasih ke Staf Khusus KSAD.

Jabatan Danrem 173/Praja Vira Braja kemudian diemban oleh Kolonel Inf Franz Yohannas Purba yang meninggalkan jabatannya sebagai Wakil Komandan Resimen Taruna (Wadanmentar) Akmil.

Lalu, Brigjen Ruslan Effendi juga berganti jabatan dari Danrem 043/Gatam (Lampung) Kodam II/Siliwangi ke Kepala Staf Kodam II/Siliwangi.

Danrem 043/Gatam kini dijabat oleh Brigjen Iwan Marup Zainudin yang sebelumnya menjabat Perwira Staf Ahli Tk II KSAD Bidang Siber.

Baca juga: Panglima TNI Mutasi 219 Perwira, Deddy Suryadi Jadi Danjen Kopassus, Iwan Setiawan Jadi Pangdam Tanjungpura

Berikut daftar delapan Danrem yang diganti dalam mutasi terbaru Panglima TNI:

1. Brigjen Ruslan Effendi, dari Danrem 043/Gatam (Lampung) Kodam II/Siliwangi ke Kasdam II/Siliwangi

- Danrem 043 yang baru: Brigjen Iwan Marup Zainudin

2. Brigjen Ujang Darwis, dari Danrem 045/Garuda Jaya (Bangka Belitung) Kodam II/Siliwangi ke Kasdam IV/Diponegoro

- Danrem 045 yang baru: Kolonel Inf Agustinus Dedy Prasetyo

3. Brigjen Sri Widodo, dari Danrem 173/Praja Vira Braja (Biak) Kodam XVII/Cenderawasih ke Staf Khusus KSAD

- Danrem 173 yang baru: Kolonel Inf Franz Yohannes Purba

4. Brigjen Parlindungan Hutagulung dari Danrem 031/Wira Bhakti (Pekanbaru) Kodam I/Bukit Barisan ke Waasrena KSAD Bid Dal

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kelakuan SYL Minta Dibayarkan Lukisan Sujiwo Tejo Rp 200 Juta, Bawahan Kebingungan

Kelakuan SYL Minta Dibayarkan Lukisan Sujiwo Tejo Rp 200 Juta, Bawahan Kebingungan

Nasional
Gibran Siap Berlabuh ke Partai Politik, Golkar Disebut Paling Berpeluang

Gibran Siap Berlabuh ke Partai Politik, Golkar Disebut Paling Berpeluang

Nasional
PPDS Berbasis Rumah Sakit, Jurus Pemerintah Percepat Produksi Dokter Spesialis

PPDS Berbasis Rumah Sakit, Jurus Pemerintah Percepat Produksi Dokter Spesialis

Nasional
Polisi dari 4 Negara Kerja Sama demi Tangkap Gembong Narkoba Fredy Pratama

Polisi dari 4 Negara Kerja Sama demi Tangkap Gembong Narkoba Fredy Pratama

Nasional
Soal Peluang Duetkan Anies-Ahok, PDI-P: Masih Kami Cermati

Soal Peluang Duetkan Anies-Ahok, PDI-P: Masih Kami Cermati

Nasional
KPK Kembali Panggil Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor, Singgung Jemput Paksa

KPK Kembali Panggil Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor, Singgung Jemput Paksa

Nasional
Hamas Minta JK Turut Serta dalam Upaya Damai di Palestina

Hamas Minta JK Turut Serta dalam Upaya Damai di Palestina

Nasional
KPU Pertanyakan Klaim PPP Kehilangan 5.000 Suara di Sulsel

KPU Pertanyakan Klaim PPP Kehilangan 5.000 Suara di Sulsel

Nasional
KPU Bantah Dalil Sengketa Irman Gusman yang Ngotot Maju DPD

KPU Bantah Dalil Sengketa Irman Gusman yang Ngotot Maju DPD

Nasional
Kontak Senjata hingga Penyanderaan Pesawat, Rintangan Pemilu 2024 di Papua Tengah Terungkap di MK

Kontak Senjata hingga Penyanderaan Pesawat, Rintangan Pemilu 2024 di Papua Tengah Terungkap di MK

Nasional
Jaksa KPK Sebut Dana Rp 850 Juta dari SYL ke Nasdem untuk Keperluan Bacaleg

Jaksa KPK Sebut Dana Rp 850 Juta dari SYL ke Nasdem untuk Keperluan Bacaleg

Nasional
Nostalgia Ikut Pilpres 2024, Mahfud: Kenangan Indah

Nostalgia Ikut Pilpres 2024, Mahfud: Kenangan Indah

Nasional
Gibran Beri Sinyal Kabinet Bakal Banyak Diisi Kalangan Profesional

Gibran Beri Sinyal Kabinet Bakal Banyak Diisi Kalangan Profesional

Nasional
Menag Bertolak ke Saudi, Cek Persiapan Akhir Layanan Jemaah Haji

Menag Bertolak ke Saudi, Cek Persiapan Akhir Layanan Jemaah Haji

Nasional
Ide 'Presidential Club' Prabowo: Disambut Hangat Jokowi dan SBY, Dipertanyakan oleh PDI-P

Ide "Presidential Club" Prabowo: Disambut Hangat Jokowi dan SBY, Dipertanyakan oleh PDI-P

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com