Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/01/2023, 00:00 WIB
|


KOMPAS.com - Tanggal 8 Januari 2023 jatuh pada hari Minggu. Pada hari ini, umat Katolik merayakan Pesta Pembaptisan Tuhan.

Selain itu, ada juga peringatan lain hari ini. Berikut beberapa hari penting yang jatuh pada 8 Januari 2023.

Baca juga: Hari Libur Nasional 2023

Pesta Pembaptisan Tuhan

Pesta Pembaptisan Tuhan dirayakan setiap tahun pada hari Minggu setelah tanggal 6 Januari yang merupakan Epifani atau Hari Raya Penampakan Tuhan.

Tahun ini, Pesta Pembaptisan Tuhan dirayakan pada tanggal 8 Januari.

Namun, di negara-negara di mana perayaan Epifani dipindahkan ke hari Minggu, maka Pembaptisan Tuhan juga dipindahkan ke hari berikutnya, yakni Senin.

Dengan begitu, ada juga yang merayakan Pesta Pembaptisan Tuhan pada tanggal 9 Januari.

Pesta Pembaptisan Tuhan memperingati pembaptisan Yesus di Sungai Yordan oleh Yohanes Pembaptis.

Awalnya, Pesta Pembaptisan Tuhan merupakan salah satu dari tiga peristiwa Injil yang dirayaan pada saat Epifani.

Namun, reformasi liturgi yang dilakukan Paus Pius XII pada 1955 membuat Pesta Pembaptisan Tuhan dinyatakan sebagai entitas yang terpisah dari dua peristiwa lainnya, yaitu kedatangan orang Majus dan mujizat di Kana.

Paus Pius XII mengadakan Pesta Pembaptisan Tuhan secara terpisah, yaitu sesudah Epifani.

Pesta ini menutup siklus Natal dalam kalender Katolik Roma. Pesta Pembaptisan Tuhan dianggap sebagai salah satu hari raya yang paling penting dan dinantikan.

Baca juga: Hari Nasional dan Internasional Bulan Januari 2023

Hari berdirinya Kongres Nasional Afrika

Partai politik Afrika Selatan, African National Congress (ANC) atau Kongres Nasional Afrika berdiri pada tanggal 8 Januari 1812.

Awalnya, partai ini bernama South African Native National Congress atau Kongres Nasional Pribumi Afrika Selatan.

Pendiri ANC di antaranya Albert Lutuli yang kemudian menerima Nobel Perdamaian, Sol Plaatje, serta John Langalibalele Dube yang menjadi presiden pertama ANC.

Adapun tujuan pendirian ANC, yakni untuk melindungi hak-hak kaum kulit hitam dan menentang politik apartheid tanpa kekerasan.

Salah satu tokoh perjuangan ANC yang terkenal adalah Nelson Mandela, yang berhasil menjadi presiden kulit hitam pertama di Afrika Selatan periode 1994-1999.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Video rekomendasi
Video lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Aldi Taher dan Alienasi Politik

Aldi Taher dan Alienasi Politik

Nasional
AHY Jadi Kandidat Cawapres Ganjar, PKS: Pemimpin Berkualitas dan Punya Nilai Jual

AHY Jadi Kandidat Cawapres Ganjar, PKS: Pemimpin Berkualitas dan Punya Nilai Jual

Nasional
Geopolitik ASEAN Menjadi Kawasan Damai dan Sejahtera

Geopolitik ASEAN Menjadi Kawasan Damai dan Sejahtera

Nasional
Elektabilitas Anies Terus Turun hingga Buat Demokrat Gelisah, Benarkah?

Elektabilitas Anies Terus Turun hingga Buat Demokrat Gelisah, Benarkah?

Nasional
[POPULER NASIONAL] Jabat Tangan Jokowi dan Ganjar | Beda Suara di Koalisi Anies soal Deklarasi Cawapres

[POPULER NASIONAL] Jabat Tangan Jokowi dan Ganjar | Beda Suara di Koalisi Anies soal Deklarasi Cawapres

Nasional
Tanggal 9 Juni Memperingati Hari Apa?

Tanggal 9 Juni Memperingati Hari Apa?

Nasional
Soal PAN 'Ngotot' Usung Erick Thohir Jadi Cawapres, Pengamat: Ada Hubungan Spesial

Soal PAN "Ngotot" Usung Erick Thohir Jadi Cawapres, Pengamat: Ada Hubungan Spesial

Nasional
Bappenas Sebut Presiden Tak Bisa Serta Merta Disalahkan bila Target Pembangunan Nasional Tak Tercapai

Bappenas Sebut Presiden Tak Bisa Serta Merta Disalahkan bila Target Pembangunan Nasional Tak Tercapai

Nasional
PDI-P Tepis Jokowi Dukung Prabowo untuk Pilpres 2024

PDI-P Tepis Jokowi Dukung Prabowo untuk Pilpres 2024

Nasional
Kompolnas Minta Komandan yang Diduga Minta Setoran ke Bripka Andry Diperiksa

Kompolnas Minta Komandan yang Diduga Minta Setoran ke Bripka Andry Diperiksa

Nasional
KPK Duga Sekretaris MA Hasbi Hasan Ikut Nikmati Aliran Suap Hakim Agung Rp 11,2 M

KPK Duga Sekretaris MA Hasbi Hasan Ikut Nikmati Aliran Suap Hakim Agung Rp 11,2 M

Nasional
Eks Komisaris Wika Beton Diduga Terima 7 Kali Transferan Senilai Rp 11,2 M Terkait Suap Hakim Agung

Eks Komisaris Wika Beton Diduga Terima 7 Kali Transferan Senilai Rp 11,2 M Terkait Suap Hakim Agung

Nasional
Pemkot Jambi Laporkan Siswi SMP ke Polisi, Menko PMK: Kritik Itu Penting

Pemkot Jambi Laporkan Siswi SMP ke Polisi, Menko PMK: Kritik Itu Penting

Nasional
IPW Desak Kapolri Berantas Praktek Bawahan Setor Uang ke Atasan

IPW Desak Kapolri Berantas Praktek Bawahan Setor Uang ke Atasan

Nasional
Mahfud Nyatakan Satgas TPPU Masih Bekerja, Kasus Rafael Alun Dibuka Terus

Mahfud Nyatakan Satgas TPPU Masih Bekerja, Kasus Rafael Alun Dibuka Terus

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com