Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KSAD Pimpin Sertijab Mayjen Maruli Simanjuntak Jadi Pangkostrad Hari Ini

Kompas.com - 31/01/2022, 08:19 WIB
Achmad Nasrudin Yahya,
Bagus Santosa

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman akan memimpin serah terima jabatan (sertijab) Mayjen Maruli Simanjuntak menjadi Panglima Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad) pada hari ini, Senin (31/1/2022).

Agenda sertijab ini akan digelar di Lantai 3, Gedung Nasution, Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad), Jakarta.

"Dilaksanakan hari ini, Senin tanggal 31 Januari 2022 di Lantai 3 Gedung Nasution Mabes TNI AD langsung dipimpin oleh Bapak KSAD," ujar Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen Tatang Subarna kepada Kompas.com, Senin.

Adapun Mayjen Maruli Simanjuntak sebelumnya menjabat Pangdam IX/Udayana. Dengan sertijab ini, Maruli akan menggantikan Pangkostrad sebelumnya, yakni Dudung yang kini menjadi KSAD.

Baca juga: KSAD Bakal Sertijab Pangkostrad dan 5 Pangdam Baru Senin Depan

Selain Pangkostrad, Dudung juga akan melakukan sertijab terhadap kepala badan pelaksana lainnya.

Pertama, Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus (Danjen Kopassus) dari Mayjen Teguh Muji Angkasa kepada Brigjen Widi Prasetijono.

Kedua, Mayjen Sonny Aprianto yang sebelumnya menjabat Deputi III Bidang Kontra Intelijen Badan Intelijen Negara menjadi Pangdam IX/Udayana.

Posisi baru yang diemban Sonny menggantikan Pangdam IX/Udayana sebelumnya, Mayjen Maruli Simanjuntak.

Ketiga, Inspektur Komando Pembina Doktrin, Pendidikan dan Latihan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (Kodiklatad), Mayjen Gabriel Lema yang dipercaya menjadi Pangdam XVIII/Kasuari.

Jabatan baru yang dilakoninya menggantikan Pangdam XVIII/Kasuari sebelumnya, Mayjen I Nyoman Cantiasa yang kini menjadi Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III (Pangkogabwilhan III).

Baca juga: Ditunjuk Jadi Pangkostrad, Mayjen Maruli Fokus Penanganan Konflik di Papua hingga Laut China Selatan

Keempat, Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus (Danjen Kopassus) Mayjen Teguh Muji Angkasa kini menjadi Pangdam XVII/Cendrawasih.

Jabatan baru ini menggantikan Pangdam XVII/Cendrawasih sebelumnya, Mayjen Ignatius Yogo Triyono yang kini menjadi Komandan Kodiklatad.

Kelima, Panglima Divisi Infanteri (Pangdivif) 2/Kostrad Mayjen Andi Muhammad yang ditunjuk menjadi Pangdam XIV/Hasanuddin.

Baca juga: Terpilih Jadi Pangkostrad karena Dianggap Dekat dengan Presiden, Maruli: Apa Salah Kalau Saya Dekat?

Posisi baru Andi Muhammad menggantikan Pangdam XIV/Hasanuddin sebelumnya, Mayjen Mochamad Syafei Kasno yang kini menjadi dosen tetap di Universitas Pertahanan di bawah Kementerian Pertahanan.

Keenam, Mayjen Kunto Arief Wibowo, dari Pangdivif 3 Kostrad menjadi Pangdam III/Siliwangi.

Kunto menggantikan Pangdam III/Siliwangi sebelumnya, Mayjen Agus Subianto yang kini menjadi Wakil Kepala Staf Angkatan Darat (Wakasad).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Orang Dekat Prabowo-Jokowi Diprediksi Isi Kabinet: Sjafrie Sjamsoeddin, Dasco, dan Maruarar Sirait

Orang Dekat Prabowo-Jokowi Diprediksi Isi Kabinet: Sjafrie Sjamsoeddin, Dasco, dan Maruarar Sirait

Nasional
Prabowo Diisukan Akan Nikahi Mertua Kaesang, Jubir Bilang 'Hoaks'

Prabowo Diisukan Akan Nikahi Mertua Kaesang, Jubir Bilang "Hoaks"

Nasional
Momen Jokowi dan Menteri Basuki Santap Mie Gacoan, Mentok 'Kepedasan' di Level 2

Momen Jokowi dan Menteri Basuki Santap Mie Gacoan, Mentok "Kepedasan" di Level 2

Nasional
Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Nasional
Kapolri Bentuk Unit Khusus Tindak Pidana Ketenagakerjaan, Tangani Masalah Sengketa Buruh

Kapolri Bentuk Unit Khusus Tindak Pidana Ketenagakerjaan, Tangani Masalah Sengketa Buruh

Nasional
Kapolri Buka Peluang Kasus Tewasnya Brigadir RAT Dibuka Kembali

Kapolri Buka Peluang Kasus Tewasnya Brigadir RAT Dibuka Kembali

Nasional
May Day 2024, Kapolri Tunjuk Andi Gani Jadi Staf Khusus Ketenagakerjaan

May Day 2024, Kapolri Tunjuk Andi Gani Jadi Staf Khusus Ketenagakerjaan

Nasional
Jumlah Menteri dari Partai di Kabinet Prabowo-Gibran Diprediksi Lebih Banyak Dibanding Jokowi

Jumlah Menteri dari Partai di Kabinet Prabowo-Gibran Diprediksi Lebih Banyak Dibanding Jokowi

Nasional
Menparekraf Ikut Kaji Pemblokiran 'Game Online' Mengandung Kekerasan

Menparekraf Ikut Kaji Pemblokiran "Game Online" Mengandung Kekerasan

Nasional
Jokowi di NTB Saat Buruh Aksi 'May Day', Istana: Kunker Dirancang Jauh-jauh Hari

Jokowi di NTB Saat Buruh Aksi "May Day", Istana: Kunker Dirancang Jauh-jauh Hari

Nasional
Jokowi di NTB Saat Massa Buruh Aksi 'May Day' di Istana

Jokowi di NTB Saat Massa Buruh Aksi "May Day" di Istana

Nasional
Seorang WNI Meninggal Dunia Saat Mendaki Gunung Everest

Seorang WNI Meninggal Dunia Saat Mendaki Gunung Everest

Nasional
Kasus Korupsi SYL Rp 44,5 Miliar, Bukti Tumpulnya Pengawasan Kementerian

Kasus Korupsi SYL Rp 44,5 Miliar, Bukti Tumpulnya Pengawasan Kementerian

Nasional
Keterangan Istri Brigadir RAT Beda dari Polisi, Kompolnas Tagih Penjelasan ke Polda Sulut

Keterangan Istri Brigadir RAT Beda dari Polisi, Kompolnas Tagih Penjelasan ke Polda Sulut

Nasional
Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com