Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UPDATE 19 Juni: Sebaran 551 Pasien Sembuh dari Covid-19 di 29 Provinsi

Kompas.com - 19/06/2020, 16:35 WIB
Tsarina Maharani,
Kristian Erdianto

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah mencatat penambahan 551 pasien sembuh dari Covid-19 dalam 24 jam terakhir, terhitung sejak Kamis (18/6/2020) hingga Jumat (19/6/2020) pukul 12.00 WIB.

Total pasien sembuh Covid-19 di Tanah Air kini berjumlah 17.349 orang.

"Kasus sembuh yang kita dapatkan hari ini adalah sebanyak 551 orang, akumulasinya menjadi 17.349 orang," kata Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto, dalam konferensi pers dari Graha BNPB, Jakarta, Jumat sore.

Baca juga: UPDATE 19 Juni: Tambah 551, Pasien Sembuh dari Covid-19 Capai 17.349

Berdasarkan data pemerintah, penambahan 551 kasus sembuh tersebar di 29 provinsi. DKI Jakarta mencatat penambahan pasien sembuh tertinggi, yaitu sebanyak 126 orang.

Kemudian, 103 pasien sembuh di Jawa Timur, 43 pasien sembuh di Sulawesi Selatan, dan 35 pasien sembuh di Gorontalo.

Adapun penambahan kasus positif baru sebanyak 1.041, sehingga total pasien Covid-19 kini menjadi 43.803 orang.

Kemudian, kasus kematian akibat Covid-19 bertambah 34. Total pasien Covid-19 meninggal dunia yaitu 2.373 orang.

Baca juga: UPDATE: Sebaran 1.041 Kasus Baru Covid-19, Tertinggi di Sulawesi Selatan

Berikut data sebaran 551 pasien sembuh dari Covid-19 di 29 provinsi:

1. Bali: penambahan 13 pasien sembuh, total 556

2. Banten: penambahan 3 pasien sembuh, total 538

3. Bangka Belitung: penambahan 6 pasien sembuh, total 101

4. Bengkulu: penambahan 3 pasien sembuh, total 68

5. DI Yogyakarta: penambahan 7 pasien sembuh, total 226

 

6. DKI Jakarta: penambahan 126 pasien sembuh, total 4.699

7. Jambi: penambahan 1 pasien sembuh, total 46

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menlu Sebut Judi Online Jadi Kejahatan Transnasional, Mengatasinya Perlu Kerja Sama Antarnegara

Menlu Sebut Judi Online Jadi Kejahatan Transnasional, Mengatasinya Perlu Kerja Sama Antarnegara

Nasional
PDI-P Percaya Diri Hadapi Pilkada 2024, Klaim Tak Terdampak Jokowi 'Effect'

PDI-P Percaya Diri Hadapi Pilkada 2024, Klaim Tak Terdampak Jokowi "Effect"

Nasional
Harap Kemelut Nurul Ghufron dan Dewas Segera Selesai, Nawawi: KPK Bisa Fokus pada Kerja Berkualitas

Harap Kemelut Nurul Ghufron dan Dewas Segera Selesai, Nawawi: KPK Bisa Fokus pada Kerja Berkualitas

Nasional
Hasto Ungkap Jokowi Susun Skenario 3 Periode Sejak Menang PIlpres 2019

Hasto Ungkap Jokowi Susun Skenario 3 Periode Sejak Menang PIlpres 2019

Nasional
Ikut Kabinet atau Oposisi?

Ikut Kabinet atau Oposisi?

Nasional
Gugat KPU ke PTUN, Tim Hukum PDI-P: Uji Kesalahan Prosedur Pemilu

Gugat KPU ke PTUN, Tim Hukum PDI-P: Uji Kesalahan Prosedur Pemilu

Nasional
Said Abdullah Paparkan 2 Agenda PDI-P untuk Tingkatkan Kualitas Demokrasi Elektoral

Said Abdullah Paparkan 2 Agenda PDI-P untuk Tingkatkan Kualitas Demokrasi Elektoral

Nasional
Halalbihalal dan Pembubaran Timnas Anies-Muhaimin Ditunda Pekan Depan

Halalbihalal dan Pembubaran Timnas Anies-Muhaimin Ditunda Pekan Depan

Nasional
Hadiri KTT OKI, Menlu Retno Akan Suarakan Dukungan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Hadiri KTT OKI, Menlu Retno Akan Suarakan Dukungan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Nasional
PM Singapura Bakal Kunjungi RI untuk Terakhir Kali Sebelum Lengser

PM Singapura Bakal Kunjungi RI untuk Terakhir Kali Sebelum Lengser

Nasional
Pengamat: Prabowo-Gibran Butuh Minimal 60 Persen Kekuatan Parlemen agar Pemerintah Stabil

Pengamat: Prabowo-Gibran Butuh Minimal 60 Persen Kekuatan Parlemen agar Pemerintah Stabil

Nasional
Timnas Kalahkan Korea Selatan, Jokowi: Pertama Kalinya Indonesia Berhasil, Sangat Bersejarah

Timnas Kalahkan Korea Selatan, Jokowi: Pertama Kalinya Indonesia Berhasil, Sangat Bersejarah

Nasional
Jokowi Minta Menlu Retno Siapkan Negosiasi Soal Pangan dengan Vietnam

Jokowi Minta Menlu Retno Siapkan Negosiasi Soal Pangan dengan Vietnam

Nasional
Ibarat Air dan Minyak, PDI-P dan PKS Dinilai Sulit untuk Solid jika Jadi Oposisi Prabowo

Ibarat Air dan Minyak, PDI-P dan PKS Dinilai Sulit untuk Solid jika Jadi Oposisi Prabowo

Nasional
Jokowi Doakan Timnas U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Jokowi Doakan Timnas U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com