Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketum Parpol, Menteri, hingga Kepala Daerah Hadiri Pidato Politik Jokowi di Sentul

Kompas.com - 24/02/2019, 19:32 WIB
Jessi Carina,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

BOGOR, KOMPAS.com - Berbagai tokoh hadir dalam acara pidato politik calon presiden nomor urut 01 Joko Widodo di Sentul International Convention Center, Bogor, Minggu (24/2/2019).

Pantauan Kompas.com, para ketua umum partai politik, menteri, dan juga kepala daerah datang ke acara ini.

Misalnya seperti Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa Muhaimin Iskandar, Ketum Partai Nasdem Surya Paloh, dan Ketum Partai Hanura Oesman Sapta Odang.

Kemudian ada Menteri Agama Lukman Hakim Saifudin, Menteri Ketenagakrrjaan Hanif Dakiri, dan Menpora Imam Nahrawi.

Baca juga: Pidato Politik Awal Tahun, SBY Puji Kinerja Jokowi

Tokoh lain seperti Yenny Wahid, Tuan Guru Bajang, dan Yusril Ihza Mahendra juga ada dalam acara ini. Mereka semua berbaur di ruangan yang sama dengan para relawan.

Sebagai tuan rumah, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil juga hadir dan memberikan sambutan. Kang Emil, sapaan Ridwan, memulai sambutannya dengan pantun-pantun.

"Saya mulai dengan pantun ya biar bersemangat. Pagi hari minum susu coklat, siang hari minum jus alpukat, ayo semua semangat, kemenangan kita sudah semakin dekat," kata Kang Emil.

Berbagai kelompok relawan Jokowi-Ma'ruf memenuhi SICC malam ini. Beberapa di antaranya adalah Gojo, Seknas Jokowi, Projo, Jokowi Bara JP, KMA Kita, Rumah KMA, dan yang lainnya.

Konvensi rakyat ini juga diramaikan oleh penampilan berbagai publik figur pendukung Jokowi-Ma'ruf, misalnya Tompi, Dira Soegandi, Ian Kasela, Cak Lontong, dan lainnya.

Baca juga: Selisih Suara Jokowi dengan Prabowo di Jabar Diklaim Tinggal 4 Persen

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Soal Jokowi Jadi Tembok Tebal antara Prabowo-Megawati, Sekjen PDI-P: Arah Politik Partai Ranah Ketua Umum

Soal Jokowi Jadi Tembok Tebal antara Prabowo-Megawati, Sekjen PDI-P: Arah Politik Partai Ranah Ketua Umum

Nasional
TNI-Polri Bahas Penyalahgunaan Pelat Nomor Kendaraan yang Marak Terjadi Akhir-akhir Ini

TNI-Polri Bahas Penyalahgunaan Pelat Nomor Kendaraan yang Marak Terjadi Akhir-akhir Ini

Nasional
Andi Gani Ungkap Alasan Ditunjuk jadi Penasehat Kapolri Bidang Ketenagakerjaan

Andi Gani Ungkap Alasan Ditunjuk jadi Penasehat Kapolri Bidang Ketenagakerjaan

Nasional
PKB Siap Bikin Poros Tandingan Hadapi Ridwan Kamil di Pilkada Jabar

PKB Siap Bikin Poros Tandingan Hadapi Ridwan Kamil di Pilkada Jabar

Nasional
Hari Pendidikan Nasional, Serikat Guru Soroti Kekerasan di Ponpes

Hari Pendidikan Nasional, Serikat Guru Soroti Kekerasan di Ponpes

Nasional
Bukan Staf Ahli, Andi Gani Ditunjuk Jadi Penasehat Kapolri Bidang Ketenagakerjaan

Bukan Staf Ahli, Andi Gani Ditunjuk Jadi Penasehat Kapolri Bidang Ketenagakerjaan

Nasional
Anies Belum Daftar ke PKB untuk Diusung dalam Pilkada DKI 2024

Anies Belum Daftar ke PKB untuk Diusung dalam Pilkada DKI 2024

Nasional
PAN Persoalkan Selisih 2 Suara tapi Minta PSU di 5 TPS, Hakim MK: Mungkin Enggak Setengah Suara?

PAN Persoalkan Selisih 2 Suara tapi Minta PSU di 5 TPS, Hakim MK: Mungkin Enggak Setengah Suara?

Nasional
Kuasa Hukum KPU Belum Paham Isi Gugatan PDI-P di PTUN

Kuasa Hukum KPU Belum Paham Isi Gugatan PDI-P di PTUN

Nasional
KPK Sita Pabrik Kelapa Sawit Bupati Nonaktif Labuhan Batu, Nilainya Rp 15 M

KPK Sita Pabrik Kelapa Sawit Bupati Nonaktif Labuhan Batu, Nilainya Rp 15 M

Nasional
Sidang Praperadilan Tersangka TPPU Panji Gumilang Berlanjut Pekan Depan, Vonis Dibacakan 14 Mei

Sidang Praperadilan Tersangka TPPU Panji Gumilang Berlanjut Pekan Depan, Vonis Dibacakan 14 Mei

Nasional
Hukuman Yusrizki Muliawan di Kasus Korupsi BTS 4G Diperberat Jadi 4 Tahun Penjara

Hukuman Yusrizki Muliawan di Kasus Korupsi BTS 4G Diperberat Jadi 4 Tahun Penjara

Nasional
Airin dan Ahmed Zaki Dekati PKB untuk Pilkada 2024

Airin dan Ahmed Zaki Dekati PKB untuk Pilkada 2024

Nasional
Anggota DPR Diduga Terima THR dari Kementan, KPK: Bisa Suap, Bisa Gratifikasi

Anggota DPR Diduga Terima THR dari Kementan, KPK: Bisa Suap, Bisa Gratifikasi

Nasional
Mendagri Serahkan Data Pemilih Potensial Pilkada 2024, Jumlahnya 207,1 Juta

Mendagri Serahkan Data Pemilih Potensial Pilkada 2024, Jumlahnya 207,1 Juta

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com