Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketua DPR: Saya Tak Marah kalau Ada yang Mau Deparpolisasi

Kompas.com - 17/03/2016, 15:59 WIB
Ihsanuddin

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Ketua DPR Ade Komarudin mengaku maklum jika saat ini ada sejumlah pihak yang melakukan upaya deparpolisasi atau meniadakan peran partai politik.

Menurut dia, fungsi partai politik sebagai pilar demokrasi sampai sejauh ini belum maksimal.

"Saya tidak marah kalau ada orang melakukan deparpolisasi," kata Ade dalam diskusi peluncuran buku Ketua DPR 2009-2014 Marzuki Alie berjudul Penguatan Kelembagaan Wujud Pengabdian di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (17/3/2016).

Ade, yang sudah menjadi anggota DPR selama lima periode ini, mengatakan, sejak era reformasi dimulai, parpol justru semakin tak beraturan.

Dia mengingat saat ikut seleksi caleg Golkar 1997. Menurut dia, rekrutmennya masih cukup baik.

Namun, pada era reformasi, seiring makin banyaknya parpol baru, rekrutmen untuk anggota legislatif hingga kepala daerah cenderung asal-asalan.

"Deparpolisasi tak bisa disalahkan ke orang yang menggiring opini itu. Justru parpol harus introspeksi soal rekrutmen, kedisiplinan, termasuk soal politik uang," ujar Ade.

Hal serupa disampaikan Marzuki Alie. Politisi Partai Demokrat itu menilai, citra DPR selama ini negatif karena instruksi yang diberikan oleh partai politik yang mengirimkan mereka ke Senayan.

"Parpol biang masalah di republik ini," kata Marzuki.

Isu deparpolisasi sebelumnya ramai dibicarakan setelah Basuki Tjahaja Purnama memutuskan maju sebagai calon Gubernur DKI Jakarta lewat jalur independen.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KPK Hampir Tangkap Harun Masiku yang Nyamar Jadi Guru di Luar Negeri, tapi Gagal karena TWK

KPK Hampir Tangkap Harun Masiku yang Nyamar Jadi Guru di Luar Negeri, tapi Gagal karena TWK

Nasional
Minta Kemenag Antisipasi Masalah Saat Puncak Haji, Timwas Haji DPR: Pekerjaan Kita Belum Selesai

Minta Kemenag Antisipasi Masalah Saat Puncak Haji, Timwas Haji DPR: Pekerjaan Kita Belum Selesai

Nasional
Timwas Haji DPR RI Minta Kemenag Pastikan Ketersediaan Air dan Prioritaskan Lansia Selama Puncak Haji

Timwas Haji DPR RI Minta Kemenag Pastikan Ketersediaan Air dan Prioritaskan Lansia Selama Puncak Haji

Nasional
Timwas Haji DPR Minta Oknum Travel Haji yang Rugikan Jemaah Diberi Sanksi Tegas

Timwas Haji DPR Minta Oknum Travel Haji yang Rugikan Jemaah Diberi Sanksi Tegas

Nasional
Kontroversi Usulan Bansos untuk 'Korban' Judi Online

Kontroversi Usulan Bansos untuk "Korban" Judi Online

Nasional
Tenda Haji Jemaah Indonesia di Arafah Sempit, Kemenag Diminta Beri Penjelasan

Tenda Haji Jemaah Indonesia di Arafah Sempit, Kemenag Diminta Beri Penjelasan

Nasional
MUI Minta Satgas Judi Online Bertindak Tanpa Pandang Bulu

MUI Minta Satgas Judi Online Bertindak Tanpa Pandang Bulu

Nasional
Tolak Wacana Penjudi Online Diberi Bansos, MUI: Berjudi Pilihan Hidup Pelaku

Tolak Wacana Penjudi Online Diberi Bansos, MUI: Berjudi Pilihan Hidup Pelaku

Nasional
MUI Keberatan Wacana Penjudi Online Diberi Bansos

MUI Keberatan Wacana Penjudi Online Diberi Bansos

Nasional
[POPULER NASIONAL] Menkopolhukam Pimpin Satgas Judi Online | PDI-P Minta KPK 'Gentle'

[POPULER NASIONAL] Menkopolhukam Pimpin Satgas Judi Online | PDI-P Minta KPK "Gentle"

Nasional
Tanggal 18 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 18 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Polisi Temukan Bahan Peledak Saat Tangkap Terduga Teroris di Karawang

Polisi Temukan Bahan Peledak Saat Tangkap Terduga Teroris di Karawang

Nasional
Polisi Tangkap Satu Terduga Teroris Pendukung ISIS dalam Penggerebekan di Karawang

Polisi Tangkap Satu Terduga Teroris Pendukung ISIS dalam Penggerebekan di Karawang

Nasional
BPIP: Kristianie Paskibraka Terbaik Maluku Dicoret karena Tak Lolos Syarat Kesehatan

BPIP: Kristianie Paskibraka Terbaik Maluku Dicoret karena Tak Lolos Syarat Kesehatan

Nasional
Sekjen Tegaskan Anies Tetap Harus Ikuti Aturan Main meski Didukung PKB Jakarta Jadi Cagub

Sekjen Tegaskan Anies Tetap Harus Ikuti Aturan Main meski Didukung PKB Jakarta Jadi Cagub

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com