Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat KPK Mendadak Sibuk di Akhir Pekan

Kompas.com - 14/01/2015, 21:36 WIB

Begitu tiba, para anggota Komisi III segera masuk ke dalam rumah Budi. Awak media berbondong-bondong mengikuti, sehingga satu vas bunga dari kaca yang berada di ruang depan rumah Budi tersenggol, jatuh, dan pecah.

Di dalam rumah, Budi bersama istrinya, Susilawati Rahayu, menyambut hangat para anggota DPR.

Budi dan keluarga terlihat telah mengantisipasi kedatangan para anggota Dewan. Kursi disusun memanjang di ruang tamu. Berbagai makanan juga dihidangkan khusus.

”Kenalkan, ini istri saya, dia asli Malang, kami bertemu saat sekolah menengah pertama (SMP),” kata Budi di awal pertemuan. Sepanjang sesi tanya-jawab dengan anggota DPR, Budi terus ditemani oleh Susilawati.

Ia meminta maaf bahwa pertemuan antara DPR dan dirinya harus diiringi kabar ”duka” penetapan dirinya sebagai tersangka. Budi mengatakan, dirinya menyerahkan proses pencalonan dirinya sepenuhnya kepada DPR. ”Semoga semua berjalan lancar, terima kasih sudah mau hadir di rumah kami yang tempat parkirnya susah ini,” seloroh Budi, disambut senyum dan tawa kecil anggota Dewan.

Pertemuan antara Budi dan para anggota Dewan berlangsung sekitar 45 menit. Anggota Komisi III dari setiap fraksi mengajukan pertanyaan. Pertanyaan itu bisa ditujukan kepada Budi, Susilawati, dan anak sulungnya yang ikut hadir dalam kesempatan itu, Muhammad Arviano.

Berbagai macam pertanyaan diajukan, mulai dari makanan favorit Budi, tempat wisata untuk liburan keluarga, sampai perasaan keluarga saat mendengar kabar Budi ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK.

”Kami tidak tahu ke depan akan seperti apa. Kami yakin kebenaran dan kebaikan akan terlihat. Kami tentunya ingin semua lancar, tetapi ini semua kembali pada takdir. Allah yang menentukan,” kata Susilawati, menanggapi pertanyaan John Aziz dari Fraksi Golkar yang bertanya tentang respons Susilawati terhadap kabar penetapan Budi sebagai tersangka.

”Saya akan terus mendukung suami sepenuh hati. Bapak memang selalu bekerja keras, waktunya sampai-sampai sedikit sekali untuk keluarga. Saya bisa terima. Saya tahu bapak bekerja untuk kemajuan kariernya. Saya sebagai ibu rumah tangga biar bertugas membimbing anak-anak,” lanjut Susilawati.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jokowi Dinilai Tetap Akan Miliki Pengaruh pada Pilkada 2024, Gibran Akan 'All Out'

Jokowi Dinilai Tetap Akan Miliki Pengaruh pada Pilkada 2024, Gibran Akan "All Out"

Nasional
Duga Jadi Sasaran KPK, Megawati Dinilai Lempar Sinyal Sudah Tak Sejalan dengan Pemerintah

Duga Jadi Sasaran KPK, Megawati Dinilai Lempar Sinyal Sudah Tak Sejalan dengan Pemerintah

Nasional
Perayaan Tahun Baru Islam, Menag Berharap Jadi Inspirasi untuk Perbaikan Diri

Perayaan Tahun Baru Islam, Menag Berharap Jadi Inspirasi untuk Perbaikan Diri

Nasional
Kisruh Sirekap, Ketua Komisi II DPR  Usul Negara Siapkan Gawai untuk KPPS pada Pilkada 2024

Kisruh Sirekap, Ketua Komisi II DPR Usul Negara Siapkan Gawai untuk KPPS pada Pilkada 2024

Nasional
Kaesang Digadang-gadang Maju Pilkada Jakarta, Peneliti BRIN: Ini Bukan Kelas Berat Lawan Kelas Bulu...

Kaesang Digadang-gadang Maju Pilkada Jakarta, Peneliti BRIN: Ini Bukan Kelas Berat Lawan Kelas Bulu...

Nasional
Jelang Pilkada, Sirekap KPU Diminta Lebih Cerdas dan KPPS Bisa Koreksi Data

Jelang Pilkada, Sirekap KPU Diminta Lebih Cerdas dan KPPS Bisa Koreksi Data

Nasional
Kapolda Sumbar Dinilai Tak Terima Kritik Terkait Kasus Kematian Afif Maulana

Kapolda Sumbar Dinilai Tak Terima Kritik Terkait Kasus Kematian Afif Maulana

Nasional
DPR: Jika KPU Gagal Jelaskan soal Sirekap, Tak Usah Pakai di Pilkada

DPR: Jika KPU Gagal Jelaskan soal Sirekap, Tak Usah Pakai di Pilkada

Nasional
DPR Bakal Panggil KPU Bahas Evaluasi Sirekap Jelang Pilkada 2024

DPR Bakal Panggil KPU Bahas Evaluasi Sirekap Jelang Pilkada 2024

Nasional
Sentil Kaesang, Peneliti BRIN: Karier Itu Tak Bisa Lompat, Pak Jokowi Saja Mulai dari Solo Dulu

Sentil Kaesang, Peneliti BRIN: Karier Itu Tak Bisa Lompat, Pak Jokowi Saja Mulai dari Solo Dulu

Nasional
Mencari Demokrasi Indonesia

Mencari Demokrasi Indonesia

Nasional
Jadwal Kegiatan Paus Fransiskus Saat Berkunjung ke Indonesia

Jadwal Kegiatan Paus Fransiskus Saat Berkunjung ke Indonesia

Nasional
SYL Bacakan Pleidoi: Menangis, Minta Dibebaskan hingga Putar Video Arahan Jokowi

SYL Bacakan Pleidoi: Menangis, Minta Dibebaskan hingga Putar Video Arahan Jokowi

Nasional
Pihak SYL Ingin Pejabat Kementan Jadi Tersangka Suap, Jaksa KPK: Pengakuan Adanya Korupsi

Pihak SYL Ingin Pejabat Kementan Jadi Tersangka Suap, Jaksa KPK: Pengakuan Adanya Korupsi

Nasional
Klarifikasi soal Jokowi Sodorkan Kaesang, Sekjen PKS: Bukan Menyerang Pribadi atau Pihak Tertentu

Klarifikasi soal Jokowi Sodorkan Kaesang, Sekjen PKS: Bukan Menyerang Pribadi atau Pihak Tertentu

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com