Salin Artikel

UPDATE 2 April: Sebaran 2.300 Kasus Baru Covid-19 di Indonesia, Tertinggi di DKI Jakarta

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah melaporkan 2.300 kasus baru Covid-19 dalam 24 jam terakhir.

Penambahan kasus itu tersebar di 33 provinsi. Hanya Gorontalo yang tak terdapat penambahan kasus baru.

Hingga Sabtu (2/4/2022), total kasus Covid-19 di Indonesia telah mencapai 6.018.048 orang terhitung sejak pengumuman kasus pertama pada 2 Maret 2020.

Berdasarkan data Satuan Tugas Penanganan Covid-19, penambahan tertinggi ada di DKI Jakarta dengan 633 kasus.

Kemudian, Jawa Barat dengan 463 kasus, dan Jawa Tengah dengan 214 kasus.

Sementara itu, kasus Covid-19 yang dinyatakan sembuh bertambah 4.798 kasus, sehingga jumlahnya menjadi 5.764.636 orang.

Kemudian, ada penambahan 77 kasus kematian akibat Covid-19. Dengan demikian, jumlah pasien Covid-19 meninggal dunia jadi 155.241 orang.

Berikut ini sebaran 2.300 kasus baru Covid-19 pada 2 April 2022:

1. DKI Jakarta: 633 kasus baru
2. Jawa Barat: 463 kasus baru
3. Jawa Tengah: 214 kasus baru
4. Banten: 208 kasus baru
5. Jawa Timur: 158 kasus baru

6. DI Yogyakarta: 85 kasus baru
7. Nusa Tenggara Timur: 68 kasus baru
8. Bali: 58 kasus baru
9. Kalimantan Barart: 57 kasus baru
10. Lampung: 42 kasus baru

11. Sumatera Utara: 40 kasus baru
12. Kalimantan Tengah: 34 kasus baru
13. Bangka Belitung: 33 kasus baru
14. Sulawesi Selatan: 27 kasus baru
15. Sumatera Barat: 26 kasus baru

16. Kepulauan Riau: 24 kasus baru
17. Kalimantan Timur: 22 kasus baru
18. Sulawesi Tengah: 22 kasus baru
19. Riau: 17 kasus baru
20. Jambi: 16 kasus baru

21. Kalimantan Selatan: 9 kasus baru
22. Papua: 9 kasus baru
23. Aceh: 8 kasus baru
24. Sumatera Selatan: 8 kasus baru
25. Bengkulu: 4 kasus baru\

26. Nusa Tenggara Barat: 3 kasus baru
27. Maluku Utara: 3 kasus baru
28. Kalimantan Utara: 2 kasus baru
29. Sulawesi Barat: 2 kasus baru
30. Papua Barat: 2 kasus baru

31. Sulawesi Utara: 1 kasus baru
32. Sulawesi Tenggara: 1 kasus baru
33. Maluku: 1 kasus baru

Total: 2.300 kasus baru Covid-19 

https://nasional.kompas.com/read/2022/04/02/17390041/update-2-april--sebaran-2.300-kasus-baru-covid-19-di-indonesia-tertinggi-di

Terkini Lainnya

Disambut Hatta Rajasa, Prabowo Hadiri Rakornas Pilkada PAN

Disambut Hatta Rajasa, Prabowo Hadiri Rakornas Pilkada PAN

Nasional
Tambah Dua Tanker Gas Raksasa, Pertamina International Shipping Jadi Top Tier Pengangkut LPG Asia Tenggara

Tambah Dua Tanker Gas Raksasa, Pertamina International Shipping Jadi Top Tier Pengangkut LPG Asia Tenggara

Nasional
Jaksa KPK Diminta Hadirkan Auditor BPK yang Diduga Terima Suap Terkait Temuan 'Food Estate'

Jaksa KPK Diminta Hadirkan Auditor BPK yang Diduga Terima Suap Terkait Temuan "Food Estate"

Nasional
Kakorlantas Minta Personel Pengamanan WWF di Bali Jaga Etika

Kakorlantas Minta Personel Pengamanan WWF di Bali Jaga Etika

Nasional
KPU Pastikan Verifikasi Data Dukungan Calon Perseorangan Pilkada 2024

KPU Pastikan Verifikasi Data Dukungan Calon Perseorangan Pilkada 2024

Nasional
554 Kloter Jemaah Haji Reguler Sudah Kantongi Visa, Siap Berangkat Mulai 12 Mei

554 Kloter Jemaah Haji Reguler Sudah Kantongi Visa, Siap Berangkat Mulai 12 Mei

Nasional
Anggap Wajar Prabowo Wacanakan 41 Kementerian, Demokrat: Untuk Respons Tantangan Bangsa

Anggap Wajar Prabowo Wacanakan 41 Kementerian, Demokrat: Untuk Respons Tantangan Bangsa

Nasional
PAN Gelar Rakornas Pilkada Serentak, Prabowo Subianto Bakal Hadir

PAN Gelar Rakornas Pilkada Serentak, Prabowo Subianto Bakal Hadir

Nasional
KPK Ancam Pidanakan Pihak yang Halangi Penyidikan TPPU Gubernur Malut

KPK Ancam Pidanakan Pihak yang Halangi Penyidikan TPPU Gubernur Malut

Nasional
KPK Sita Aset Gubernur Malut Rp 15 Miliar dari Nilai TPPU Rp 100 Miliar Lebih

KPK Sita Aset Gubernur Malut Rp 15 Miliar dari Nilai TPPU Rp 100 Miliar Lebih

Nasional
Mantu Jokowi Akan Maju Pilkada Sumut, PDI-P Singgung Jangan Ada 'Abuse of Power'

Mantu Jokowi Akan Maju Pilkada Sumut, PDI-P Singgung Jangan Ada "Abuse of Power"

Nasional
Menantu Jokowi Bakal Maju Pilkada Sumut, PDI-P: Jangan Terjadi Intervensi

Menantu Jokowi Bakal Maju Pilkada Sumut, PDI-P: Jangan Terjadi Intervensi

Nasional
Isu Tambah Kementerian dan Bayang-bayang Penambahan Beban Anggaran

Isu Tambah Kementerian dan Bayang-bayang Penambahan Beban Anggaran

Nasional
Eks Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin Mangkir dari Panggilan KPK

Eks Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin Mangkir dari Panggilan KPK

Nasional
Kementan Era SYL Diduga Beri Auditor BPK Rp 5 Miliar demi Opini WTP, Anggota DPR: Memalukan

Kementan Era SYL Diduga Beri Auditor BPK Rp 5 Miliar demi Opini WTP, Anggota DPR: Memalukan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke