Salin Artikel

Menkeu Sampaikan 3 Nama Calon Ketua Dewan Komisioner OJK ke Jokowi, Ada Nama Wamenlu Mahendra Siregar

Salah satu dari ketiga calon itu yakni Wakil Menteri Luar Negeri (Wamenlu) Mahendra Siregar.

"Pansel hari ini menyampaikan kepada Bapak Presiden hasil seleksi tahap keempat dan keseluruhan proses seleksi tersebut. Ada 21 calon yang lulus tahap keempat di mana ke-21 calon ini terdiri dari 3 calon untuk masing-masing jabatan," ujar Sri Mulyani dalam keterangan pers di Istana Kepresidenan Bogor yang disiarkan secara daring.

"Nama-namanya adalah adalah, untuk calon Ketua DK OJK dan merangkap anggota, yakni Mahendra Siregar (wamenlu), Darwin Cyril Noerhadi, Iskandar Simorangkir," Sri Mulyani.

Kemudian, ada pula tiga calon Wakil Ketua DK OJK yakni Mirza Adityaswara, Marwanto dan Fauzi Ihsan.

Selanjutnya, Sri Mulyani membacakan tiga calon anggota DK/Kepala Pengawas Perbankan OJK, yaitu Dian Ediana Rae, Agusman, dan Ogi Prastomiyono.

Untuk calon anggota DK/Kepala Pengawas Pasar Modal OJK ada tiga nama yang lulus yakni Hoesen, Inarno Djajadi, Dodi Zulverdi.

Selanjutnya ada tiga nama calon anggota DK/Kepala Pengawas IKNB OJK, yaitu Pantro Pander Silitonga, Iwan Pasila serta Adi Budiarso.

Lalu dibacakan pula tiga calon anggota DK/Ketua Dewan Audit OJK, yakni Hidayat Prabowo, Sofia Isabella Wattimena serta Budi Santoso.

Terakhir, ada tiga calon anggota DK Bidang Perlindungan Konsumen OJK, yaitu Frederica Widyasari, Hariyadi dan Difi Johansyah.

Lebih lanjut Sri Mulyani mengungkapkan sesuai dengan ketentuan pasal 12 UU OJK presiden akan memilih dan menyampaikan 14 calon anggota dewan komisioner ke DPR.

Selanjutnya akan dilakukan proses pemilihan lagi oleh perwakilan rakyat.

"Kami pansel menyampaikan terima kasih kepada presiden yang telah memberikan kepercayaan kepada kami untuk melaksana proses seleksi dewan komisioner OJK periode 2022-2027," tambahnya.

https://nasional.kompas.com/read/2022/03/07/13560011/menkeu-sampaikan-3-nama-calon-ketua-dewan-komisioner-ojk-ke-jokowi-ada-nama

Terkini Lainnya

Revisi UU Kementerian Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

Revisi UU Kementerian Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

Nasional
[POPULER NASIONAL] Babak Baru Kasus Vina Cirebon | 'Crazy Rich' di Antara 21 Tersangka Korupsi Timah

[POPULER NASIONAL] Babak Baru Kasus Vina Cirebon | "Crazy Rich" di Antara 21 Tersangka Korupsi Timah

Nasional
Tanggal 21 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 21 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kemendikbud Sebut Kuliah Bersifat Tersier, Pimpinan Komisi X: Tidak Semestinya Disampaikan

Kemendikbud Sebut Kuliah Bersifat Tersier, Pimpinan Komisi X: Tidak Semestinya Disampaikan

Nasional
Wapres Minta Alumni Tebuireng Bangun Konsep Besar Pembangunan Umat

Wapres Minta Alumni Tebuireng Bangun Konsep Besar Pembangunan Umat

Nasional
Khofifah-Emil Dardak Mohon Doa Menang Pilkada Jatim 2024 Usai Didukung Demokrat-Golkar

Khofifah-Emil Dardak Mohon Doa Menang Pilkada Jatim 2024 Usai Didukung Demokrat-Golkar

Nasional
Pertamina Raih Penghargaan di InaBuyer 2024, Kado untuk Kebangkitan UMKM

Pertamina Raih Penghargaan di InaBuyer 2024, Kado untuk Kebangkitan UMKM

Nasional
Soal Isu Raffi Ahmad Maju Pilkada 2024, Airlangga: Bisa OTW ke Jateng dan Jakarta, Kan Dia MC

Soal Isu Raffi Ahmad Maju Pilkada 2024, Airlangga: Bisa OTW ke Jateng dan Jakarta, Kan Dia MC

Nasional
Cegah MERS-CoV Masuk Indonesia, Kemenkes Akan Pantau Kepulangan Jemaah Haji

Cegah MERS-CoV Masuk Indonesia, Kemenkes Akan Pantau Kepulangan Jemaah Haji

Nasional
Dari 372 Badan Publik, KIP Sebut Hanya 122 yang Informatif

Dari 372 Badan Publik, KIP Sebut Hanya 122 yang Informatif

Nasional
Jemaah Haji Indonesia Kembali Wafat di Madinah, Jumlah Meninggal Dunia Menjadi 4 Orang

Jemaah Haji Indonesia Kembali Wafat di Madinah, Jumlah Meninggal Dunia Menjadi 4 Orang

Nasional
Hari Keenam Penerbangan, 34.181 Jemaah Haji tiba di Madinah

Hari Keenam Penerbangan, 34.181 Jemaah Haji tiba di Madinah

Nasional
Jokowi Bahas Masalah Kenaikan UKT Bersama Menteri Pekan Depan

Jokowi Bahas Masalah Kenaikan UKT Bersama Menteri Pekan Depan

Nasional
KIP: Indeks Keterbukaan Informasi Publik Kita Sedang-sedang Saja

KIP: Indeks Keterbukaan Informasi Publik Kita Sedang-sedang Saja

Nasional
Digelar di Bali Selama 8 Hari, Ini Rangkaian Kegiatan World Water Forum 2024

Digelar di Bali Selama 8 Hari, Ini Rangkaian Kegiatan World Water Forum 2024

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke