Salin Artikel

Kunjungi Rumah Siap Kerja, Sandiaga Tonton Pertandingan E-sport

Salah satu kegiatan yang ia lakukan adalah meninjau kompetisi olahraga elektronik atau e-sport.

Sandiaga menyebutkan terdapat 64 peserta dalam kompetisi gim sepakbola FIFA tersebut.

"Memulai kegiatan e-sport competition, ini yang diangkat di debat kemarin. Kita bicara bukan wacana tapi kita bicara hal yang langsung real e-sport kita lakukan," kata Sandiaga.

Nantinya, pemenang dari kompetisi tersebut mendapatkan hadiah yang dapat berguna untuk meningkatkan kemampuan mereka dalam e-sport.

Sandiaga berharap, e-sport juga dapat menjadi mata pencarian dalam rantai ekonomi di Indonesia.

"Jangan hanya kita menjadi pasar tapi kita juga harus mampu menciptakan nilai ekonomi dari e-sport ini di mana Indonesia bisa menjadi tempat penciptaan peluang usaha dan lapangan kerja dalam sektor elektronik sport ini," ungkapnya.

Menurutnya, Indonesia kekurangan pembawa acara. Dengan pelatihan tersebut, diharapkan bisa menjaring anak muda yang ingin menjadikan pembawa acara sebagai sumber pemasukan ekonominya.

Kegiatan terakhir Sandiaga di Rumah Siap Kerja adalah mengadakan pertemuan tertutup dengan para mitra kerja dari berbagai daerah.

Harapannya, kata Sandiaga, program Rumah Siap Kerja dapat menjadi solusi untuk menurunkan angka pengangguran.

"Ini harapan saya akan menyemarakkan dan menjadi satu tonggak bahwa kita akan mengurangi jumlah pengangguran di anak-anak muda, 2 juta jumlah pengangguran dalam 5 tahun ke depan melalui kegiatan Rumah Siap Kerja ini," tutur dia.

https://nasional.kompas.com/read/2019/04/24/18505631/kunjungi-rumah-siap-kerja-sandiaga-tonton-pertandingan-e-sport

Terkini Lainnya

Jokowi Makan Mie Gacoan di NTB, Pesan Mi Level 0

Jokowi Makan Mie Gacoan di NTB, Pesan Mi Level 0

Nasional
Kaum Intelektual Dinilai Tak Punya Keberanian, Justru Jadi Penyokong Kekuasaan Tirani

Kaum Intelektual Dinilai Tak Punya Keberanian, Justru Jadi Penyokong Kekuasaan Tirani

Nasional
[POPULER NASIONAL] Para Sesepuh Kopassus Bertemu | Prabowo Ingin Libatkan Megawati Susun Kabinet

[POPULER NASIONAL] Para Sesepuh Kopassus Bertemu | Prabowo Ingin Libatkan Megawati Susun Kabinet

Nasional
Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Nasional
Tanggal 4 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 4 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggal 3 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 3 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Sidang Perdana Hakim Agung Gazalba Saleh di Kasus Gratifikasi dan TPPU Digelar 6 Mei 2024

Sidang Perdana Hakim Agung Gazalba Saleh di Kasus Gratifikasi dan TPPU Digelar 6 Mei 2024

Nasional
Respons MA soal Pimpinan yang Dilaporkan ke KY karena Diduga Ditraktir Makan Pengacara

Respons MA soal Pimpinan yang Dilaporkan ke KY karena Diduga Ditraktir Makan Pengacara

Nasional
KY Verifikasi Laporan Dugaan Pelanggaran Etik Pimpinan MA, Dilaporkan Ditraktir Makan Pengacara

KY Verifikasi Laporan Dugaan Pelanggaran Etik Pimpinan MA, Dilaporkan Ditraktir Makan Pengacara

Nasional
Terbaik di Jatim, KPK Nilai Pencegahan Korupsi dan Integritas Pemkot Surabaya di Atas Rata-rata Nasional

Terbaik di Jatim, KPK Nilai Pencegahan Korupsi dan Integritas Pemkot Surabaya di Atas Rata-rata Nasional

BrandzView
Saksi Sebut SYL Bayar Biduan Rp 100 Juta Pakai Duit Kementan

Saksi Sebut SYL Bayar Biduan Rp 100 Juta Pakai Duit Kementan

Nasional
Dukung Pemasyarakatan Warga Binaan Lapas, Dompet Dhuafa Terima Penghargaan dari Kemenkumham

Dukung Pemasyarakatan Warga Binaan Lapas, Dompet Dhuafa Terima Penghargaan dari Kemenkumham

Nasional
Menginspirasi, Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan dari Kementerian LHK

Menginspirasi, Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan dari Kementerian LHK

Nasional
Prabowo Terima Menhan Malaysia, Jalin Kerja Sama Industri Pertahanan dan Pertukaran Siswa

Prabowo Terima Menhan Malaysia, Jalin Kerja Sama Industri Pertahanan dan Pertukaran Siswa

Nasional
Satgas Rafi 2024 Usai, Pertamina Patra Niaga Apresiasi Penindakan Pelanggaran SPBU oleh Aparat

Satgas Rafi 2024 Usai, Pertamina Patra Niaga Apresiasi Penindakan Pelanggaran SPBU oleh Aparat

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke