Salin Artikel

Jelang Pencoblosan, SBY Sampaikan Pesan untuk Kader Demokrat

Hal itu disampaikan SBY melalui video yang diunggah di akun resmi instagram Partai Demokrat @pdemokrat, Selasa, (16/4/2019).

"Pemilu ini dapat berlangsung secara damai jujur dan adil, sejarah memberi kesempatan kepada kita rakyat Indonesia pemilik negara dan pemegang kedaulatan yang sejati untuk secara bebas dan rahasia menggunakan hak pilihnya karenanya mari kita memilih saudara-saudara jangan golput," kata SBY lewat akun @pdemokrat, Selasa (16/4/2019).

Selain itu, SBY berpesan kepada seluruh kader ikut aktif menyukseskan Pemilu agar berlangsung secara damai jujur dan adil.

Ia melarang kader Demokrat menyebarkan berita yang belum tentu benar sehingga menimbulkan kekhawatiran pada masyarakat.

"Lebih baik para kader Demokrat aktif dan berdiri di depan untuk memastikan Pemilu ini terselenggara dengan baik dan benar," ujarnya.

Selanjutnya, SBY mengatakan, meskipun dirinya tidak terlalu aktif dalam Pemilu 2019 ini. Ia berharap seluruh kader tetap bersemangat.

"Karena saya masih mendampingi Ibu Ani di rumah sakit namun tetaplah bersemangat Tuhan Yang Maha Kuasa Allah SWT bersama saudara semua dan bersama bangsa Indonesia tercinta kerukunan dan persatuan bangsa," pungkasnya.

https://nasional.kompas.com/read/2019/04/16/18475271/jelang-pencoblosan-sby-sampaikan-pesan-untuk-kader-demokrat

Terkini Lainnya

PPP Klaim Terjadi Perpindahan 5.958 Suara ke Partai Garuda di Dapil Sulawesi Tengah

PPP Klaim Terjadi Perpindahan 5.958 Suara ke Partai Garuda di Dapil Sulawesi Tengah

Nasional
Pernyataan Jokowi Bantah Bakal Cawe-cawe di Pilkada Diragukan

Pernyataan Jokowi Bantah Bakal Cawe-cawe di Pilkada Diragukan

Nasional
Komnas KIPI Sebut Tak Ada Kasus Pembekuan Darah akibat Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Komnas KIPI Sebut Tak Ada Kasus Pembekuan Darah akibat Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Nasional
Menpan-RB: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Dimulai Mei, CASN Juni

Menpan-RB: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Dimulai Mei, CASN Juni

Nasional
Cak Imin Harap Kerja Sama Koalisi Perubahan Berlanjut pada Pilkada Aceh

Cak Imin Harap Kerja Sama Koalisi Perubahan Berlanjut pada Pilkada Aceh

Nasional
Kritisi Program Merdeka Belajar, Dompet Dhuafa Gelar Hardiknas Eduaction Forum 2024

Kritisi Program Merdeka Belajar, Dompet Dhuafa Gelar Hardiknas Eduaction Forum 2024

Nasional
Prabowo Terima KSAL dan KSAU, Bahas Postur Pembangunan Angkatan

Prabowo Terima KSAL dan KSAU, Bahas Postur Pembangunan Angkatan

Nasional
PKB, Nasdem, dan PKS Ingin Gabung Koalisi Prabowo, AHY: Enggak Masalah

PKB, Nasdem, dan PKS Ingin Gabung Koalisi Prabowo, AHY: Enggak Masalah

Nasional
Dipilih 75 Persen Warga Aceh, Anies: Terima Kasih, Para Pemberani

Dipilih 75 Persen Warga Aceh, Anies: Terima Kasih, Para Pemberani

Nasional
Membangun Ekosistem Pertahanan Negara

Membangun Ekosistem Pertahanan Negara

Nasional
Sidang Sengketa Pileg, Hakim MK Heran Tanda Tangan Surya Paloh Berbeda

Sidang Sengketa Pileg, Hakim MK Heran Tanda Tangan Surya Paloh Berbeda

Nasional
Menpan-RB Anas: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Mulai Mei, CASN Digelar Juni

Menpan-RB Anas: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Mulai Mei, CASN Digelar Juni

Nasional
Shalat Jumat di Masjid Baiturrahman Aceh, Anies Diteriaki 'Presiden 2029'

Shalat Jumat di Masjid Baiturrahman Aceh, Anies Diteriaki "Presiden 2029"

Nasional
Polri Siapkan Posko Pemantauan dan Pengamanan Jalur untuk World Water Forum di Bali

Polri Siapkan Posko Pemantauan dan Pengamanan Jalur untuk World Water Forum di Bali

Nasional
Menkumham Bahas Masalah Kesehatan Napi dengan Presiden WAML

Menkumham Bahas Masalah Kesehatan Napi dengan Presiden WAML

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke