Salin Artikel

Makan Malam dengan Kalla, Jokowi Bahas Penyelesaian Dampak Bencana

"Oh iya iya, memang (berbincang) agak lama. Membahas evaluasi penanganan bencana di NTB, Palu, Banten, Lampung," ujar Jokowi ketika dijumpai di Benteng Van Den Bosch, Ngawi, Jawa Timur, Kamis (1/2/2019).

Penanganan bencana di Lombok, NTB misalnya. Berdasarkan diskusi dengan Kalla, Februari 2019 ini, masyarakat terdampak bencana sudah harus memiliki tempat tinggal lagi.

Berdasarkan laporan yang ia terima, saat ini, seluruh anggaran untuk masyarakat terdampak bencana sudah dicairkan. Hanya saja, belum 100 persen dana tersebut diterima warga atas alasan prosedural.

"Tinggal memperbaiki prosedur-prosedur di pemerintah daerah agar (dana) cepat sampai kepada yang ingin membangun rumahnya. Tapi tidak banyak kok," lanjut Jokowi.

Apabila penanganan dampak bencana di NTB telah rampung 100 persen, Presiden meminta kementerian/ lembaga terkait untuk fokus ke penyelesaian dampak bencana di Sulawesi Selatan.

"Di Palu misalnya, hunian sementara kan belum selesai semuanya. Banyak yang masih di tenda-tenda. Paling tidak, di bulan ini kita sudah mulai bangun hunian tetapnya di tempat relokasi," lanjut Jokowi.

https://nasional.kompas.com/read/2019/02/01/17192001/makan-malam-dengan-kalla-jokowi-bahas-penyelesaian-dampak-bencana

Terkini Lainnya

Ibu Negara Beli Batik dan Gelang di UMKM Mitra Binaan Pertamina

Ibu Negara Beli Batik dan Gelang di UMKM Mitra Binaan Pertamina

Nasional
GWK Jadi Lokasi Jamuan Makan Malam WWF Ke-10, Luhut: Sudah Siap Menyambut Para Tamu

GWK Jadi Lokasi Jamuan Makan Malam WWF Ke-10, Luhut: Sudah Siap Menyambut Para Tamu

Nasional
Hujan Kritik ke DPR dalam Sepekan karena Pembahasan 3 Aturan: RUU MK, Penyiaran, dan Kementerian

Hujan Kritik ke DPR dalam Sepekan karena Pembahasan 3 Aturan: RUU MK, Penyiaran, dan Kementerian

Nasional
Yusril Ihza Mahendra Mundur dari Ketum PBB, Digantikan Fahri Bachmid

Yusril Ihza Mahendra Mundur dari Ketum PBB, Digantikan Fahri Bachmid

Nasional
PDI-P Dianggap Tak Solid, Suara Megawati dan Puan Disinyalir Berbeda

PDI-P Dianggap Tak Solid, Suara Megawati dan Puan Disinyalir Berbeda

Nasional
Jokowi Disebut Titipkan 4 Nama ke Kabinet Prabowo, Ada Bahlil hingga Erick Thohir

Jokowi Disebut Titipkan 4 Nama ke Kabinet Prabowo, Ada Bahlil hingga Erick Thohir

Nasional
Akan Mundur dari PBB, Yusril Disebut Bakal Terlibat Pemerintahan Prabowo

Akan Mundur dari PBB, Yusril Disebut Bakal Terlibat Pemerintahan Prabowo

Nasional
Yusril Bakal Mundur dari Ketum PBB demi Regenerasi

Yusril Bakal Mundur dari Ketum PBB demi Regenerasi

Nasional
Hendak Mundur dari Ketum PBB, Yusril Disebut Ingin Ada di Luar Partai

Hendak Mundur dari Ketum PBB, Yusril Disebut Ingin Ada di Luar Partai

Nasional
[POPULER NASIONAL] Anies Dikritik karena Ingin Rehat | Revisi UU Kementerian Negara Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

[POPULER NASIONAL] Anies Dikritik karena Ingin Rehat | Revisi UU Kementerian Negara Disetujui, RUU Perampasan Aset Hilang

Nasional
Tanggal 22 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 22 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Veteran Perang Jadi Jemaah Haji Tertua, Berangkat di Usia 110 Tahun

Veteran Perang Jadi Jemaah Haji Tertua, Berangkat di Usia 110 Tahun

Nasional
Salim Said Meninggal Dunia, PWI: Indonesia Kehilangan Tokoh Pers Besar

Salim Said Meninggal Dunia, PWI: Indonesia Kehilangan Tokoh Pers Besar

Nasional
Indonesia Perlu Kembangkan Sendiri 'Drone AI' Militer Untuk Cegah Kebocoran Data

Indonesia Perlu Kembangkan Sendiri "Drone AI" Militer Untuk Cegah Kebocoran Data

Nasional
Tokoh Pers Salim Said Meninggal Dunia

Tokoh Pers Salim Said Meninggal Dunia

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke