Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hidayat Nur Wahid Terlihat Legowo Lepas Jabatan Ketum MPR

Kompas.com - 03/10/2009, 22:02 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Peluk cium ucapan selamat diberikan kepada Hidayat Nurwahid yang terlihat legowo melepasa jabatan sebagai Ketua MPR setelah rapat penentuan pimpinan MPR malam ini memilih Taufik Kiemas sebagai Ketua MPR periode 2009-2014.

Seluruh fraksi DPR minus PKS memberikan restu kepada Taufik Kiemas dalam sidang paripurna MPR, Sabtu (3/10).

Usai terpilih secara aklamasi, Taufik banyak disalami oleh para anggota MPR. Terlihat, politisi senior asal Palembang ini tal henti-hentinya mengumbar senyum.

Suami Megawati Soekarnoputri, Taufik Kiemas terpilih secara aklamasi menggantikan Hidayat Nurwahid sebagai Ketua MPR periode 2009-2014. Seluruh fraksi DPR minus PKS memberikan restu kepada Taufik Kiemas dalam sidang paripurna MPR, Sabtu (3/10).

Dalam paripurna MPR ini hampir seluruh anggota DPR hadir, kecuali anggota DPD yang datang hanya separuh.  Para anggota DPR maupun DPD yang hadir masing-masing; PD sebanyak 142 dari 148 anggota, Golkar  94 dari 196 anggota, PDI-P 94 dari 94 anggota, PKS 53 dari 57 anggota, PAN sebanyak 41 dari 46, PPP sebanyak 34 dari 38 anggota, PKB 23 dari 28, Gerinda sebanyak. 26 dari 26 anggota, Hanura. 17 dari  17 anggota dan anggota DPD hanya 26 dari 132 anggota.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Biaya Ibadah Umrah dan Kurban SYL pun Hasil Memeras Pejabat Kementan

Biaya Ibadah Umrah dan Kurban SYL pun Hasil Memeras Pejabat Kementan

Nasional
SYL Sebut Perjalanan Dinas Atas Perintah Presiden untuk Kepentingan 280 Juta Penduduk

SYL Sebut Perjalanan Dinas Atas Perintah Presiden untuk Kepentingan 280 Juta Penduduk

Nasional
DKPP Sebut Anggarannya Turun saat Kebanjiran Kasus Pelanggaran Etik

DKPP Sebut Anggarannya Turun saat Kebanjiran Kasus Pelanggaran Etik

Nasional
Lima Direktorat di Kementan Patungan Rp 1 Miliar Bayari Umrah SYL

Lima Direktorat di Kementan Patungan Rp 1 Miliar Bayari Umrah SYL

Nasional
DKPP Terima 233 Aduan Pelanggaran Etik, Diprediksi Terus Bertambah Jelang Pilkada

DKPP Terima 233 Aduan Pelanggaran Etik, Diprediksi Terus Bertambah Jelang Pilkada

Nasional
KPK Bakal Usut Dugaan Oknum BPK Minta Rp 12 Miliar Terkait 'Food Estate' Ke Kementan

KPK Bakal Usut Dugaan Oknum BPK Minta Rp 12 Miliar Terkait "Food Estate" Ke Kementan

Nasional
Pejabat Kementan Tanggung Sewa 'Private Jet' SYL Rp 1 Miliar

Pejabat Kementan Tanggung Sewa "Private Jet" SYL Rp 1 Miliar

Nasional
Pejabat Kementan Tanggung Kebutuhan SYL di Brasil, AS, dan Arab Saudi

Pejabat Kementan Tanggung Kebutuhan SYL di Brasil, AS, dan Arab Saudi

Nasional
Gubernur Maluku Utara Akan Didakwa Terima Suap dan Gratifikasi Rp 106,2 Miliar

Gubernur Maluku Utara Akan Didakwa Terima Suap dan Gratifikasi Rp 106,2 Miliar

Nasional
MK Jadwalkan Putusan 'Dismissal' Sengketa Pileg pada 21-22 Mei 2024

MK Jadwalkan Putusan "Dismissal" Sengketa Pileg pada 21-22 Mei 2024

Nasional
Mahfud Ungkap Jumlah Kementerian Sudah Diminta Dipangkas Sejak 2019

Mahfud Ungkap Jumlah Kementerian Sudah Diminta Dipangkas Sejak 2019

Nasional
Tanggapi Ide Tambah Kementerian, Mahfud: Kolusinya Meluas, Rusak Negara

Tanggapi Ide Tambah Kementerian, Mahfud: Kolusinya Meluas, Rusak Negara

Nasional
[POPULER NASIONAL] Perbandingan Jumlah Kementerian Masa Megawati sampai Jokowi | Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah

[POPULER NASIONAL] Perbandingan Jumlah Kementerian Masa Megawati sampai Jokowi | Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah

Nasional
Tanggal 12 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 12 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggal 11 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 11 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com