Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Lewat Sekolah Energi Berdikari, Pertamina Ajak Generasi Muda Pahami Konservasi Energi

Kompas.com - 06/11/2023, 10:36 WIB
F Azzahra,
A P Sari

Tim Redaksi

KOMPAS.com- Pertamina mengajak para generasi muda untuk memitigasi perubahan iklim melalui program tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) Sekolah Energi Berdikari untuk mendukung pemerintah dalam menangani perubahan iklim di Indonesia.

Program ini merupakan dukungan untuk Sekolah Adiwiyata sebagai sekolah peduli lingkungan melalui berbagai upaya, seperti penanaman pohon, pemanfaatan sampah menjadi barang bernilai jual, dan pembelajaran pemanfaatan energi bersih untuk inovasi lingkungan di sekolah.

Adapun dalam program ini mengajak para perwira muda Pertamina dan mahasiswa Sobat Bumi untuk turut berperan dalam campaign dan sharing session kepada para siswa di Sekolah Adiwiyata dengan harapan agar para siswa dapat mengimplementasikan campaign dan aksi tersebut.

"Sekolah Menengah Kejuran (SMK) Merdeka Baru merupakan pilihan yang telat karena siswa-siswinya sangat konsen dalam lingkungan, yakni Kenzo. Oleh karena itu, kami harap bantuan penerapan energi bersih PLTS dapat membantu pengembangkan bakat dan inovasi para siswa," kata Ketua Yayasan Pendidikan Wahidin Bandung Maman Suryaman dalam siaran pers yang diterima Kompas.com, Senin (6/11/2023).

Baca juga: Kata Pertamina soal Angkot yang Terbakar Saat Isi Ulang BBM di SPBU Sukabumi

Pertamina jalankan program Sekolah Energi Berdikari di SMK Merdeka Bandung.DOK. Pertamina Pertamina jalankan program Sekolah Energi Berdikari di SMK Merdeka Bandung.

Senada dengan Maman, Vice President (VP) Corporate Communication Pertamian Fadjar Djoko Santoso mengatakan, program PLTS Energi Berdikari dijalankan guna mendorong generasi muda untuk berinovasi melalui energi terbarukan di sekolah.

"Kami mendorong semangat generasi muda untuk menciptakan lingkungan hidup yang lebih bersih melalui implementasi energi terbarukan di sekolah," kata Fadjar.

Untuk diketahui, program ini dijalankan sesuai dengan komitmen Pertamina dalam mengimplementasikan environmental, social, and governance (ESG) serta Sustainable Development Goals (SDGs) poin keempat yakni pendidikan berkualitas, poin ketujuh yaitu energi bersih dan terjangkau, dan poin ke-23 yakni penanggulangan iklim.

Baca juga: Sadar Limbah Plastik, UKM Binaan Pertamina Manfaatkan Sampah jadi Produk

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Disambut Hatta Rajasa, Prabowo Hadiri Rakornas Pilkada PAN

Disambut Hatta Rajasa, Prabowo Hadiri Rakornas Pilkada PAN

Nasional
Tambah Dua Tanker Gas Raksasa, Pertamina International Shipping Jadi Top Tier Pengangkut LPG Asia Tenggara

Tambah Dua Tanker Gas Raksasa, Pertamina International Shipping Jadi Top Tier Pengangkut LPG Asia Tenggara

Nasional
Jaksa KPK Diminta Hadirkan Auditor BPK yang Diduga Terima Suap Terkait Temuan 'Food Estate'

Jaksa KPK Diminta Hadirkan Auditor BPK yang Diduga Terima Suap Terkait Temuan "Food Estate"

Nasional
Kakorlantas Minta Personel Pengamanan WWF di Bali Jaga Etika

Kakorlantas Minta Personel Pengamanan WWF di Bali Jaga Etika

Nasional
KPU Pastikan Verifikasi Data Dukungan Calon Perseorangan Pilkada 2024

KPU Pastikan Verifikasi Data Dukungan Calon Perseorangan Pilkada 2024

Nasional
554 Kloter Jemaah Haji Reguler Sudah Kantongi Visa, Siap Berangkat Mulai 12 Mei

554 Kloter Jemaah Haji Reguler Sudah Kantongi Visa, Siap Berangkat Mulai 12 Mei

Nasional
Anggap Wajar Prabowo Wacanakan 41 Kementerian, Demokrat: Untuk Respons Tantangan Bangsa

Anggap Wajar Prabowo Wacanakan 41 Kementerian, Demokrat: Untuk Respons Tantangan Bangsa

Nasional
PAN Gelar Rakornas Pilkada Serentak, Prabowo Subianto Bakal Hadir

PAN Gelar Rakornas Pilkada Serentak, Prabowo Subianto Bakal Hadir

Nasional
KPK Ancam Pidanakan Pihak yang Halangi Penyidikan TPPU Gubernur Malut

KPK Ancam Pidanakan Pihak yang Halangi Penyidikan TPPU Gubernur Malut

Nasional
KPK Sita Aset Gubernur Malut Rp 15 Miliar dari Nilai TPPU Rp 100 Miliar Lebih

KPK Sita Aset Gubernur Malut Rp 15 Miliar dari Nilai TPPU Rp 100 Miliar Lebih

Nasional
Mantu Jokowi Akan Maju Pilkada Sumut, PDI-P Singgung Jangan Ada 'Abuse of Power'

Mantu Jokowi Akan Maju Pilkada Sumut, PDI-P Singgung Jangan Ada "Abuse of Power"

Nasional
Menantu Jokowi Bakal Maju Pilkada Sumut, PDI-P: Jangan Terjadi Intervensi

Menantu Jokowi Bakal Maju Pilkada Sumut, PDI-P: Jangan Terjadi Intervensi

Nasional
Isu Tambah Kementerian dan Bayang-bayang Penambahan Beban Anggaran

Isu Tambah Kementerian dan Bayang-bayang Penambahan Beban Anggaran

Nasional
Eks Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin Mangkir dari Panggilan KPK

Eks Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin Mangkir dari Panggilan KPK

Nasional
Kementan Era SYL Diduga Beri Auditor BPK Rp 5 Miliar demi Opini WTP, Anggota DPR: Memalukan

Kementan Era SYL Diduga Beri Auditor BPK Rp 5 Miliar demi Opini WTP, Anggota DPR: Memalukan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com