Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Laksdya Irvansyah Jadi Pangkogabwilhan I, Laksda Agus Hariadi Jabat Pangkoarmada III

Kompas.com - 26/01/2023, 14:41 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Upacara serah terima jabatan (sertijab) Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) I dan Pangkoarmada III dilakukan di Lapangan Upacara Laut Arafuru, Mako Koarmada RI, Jakarta Pusat, Kamis (26/1/2023).

Sertijab dipimpin langsung oleh Panglima Koarmada RI Laksamana Madya (Laksdya) Herru Kusmanto.

Pangkoarmada I kini dijabat oleh Laksamana Muda (Laksda) Erwin Aldedharma yang menggantikan posisi Laksda Arsyad Abdullah.

Erwin sebelumnya menjabat Wakil Komandan Jenderal Akademi TNI. Sementara Arsyad kini menjabat Perwira Tinggi Staf Ahli (Sahli) Tk. III Bidang Banusia Panglima TNI.

Baca juga: TNI AL Berencana Libatkan TNI AU untuk Patroli Laut Melalui Udara

Kemudian, Pangkoarmada III kini dijabat oleh Laksda Agus Hariadi yang menggantikan posisi Laksdya Irvansyah.

Agus Hariadi sebelumnya menjabat sebagai Panglima Komando Lintas Laut Militer (Pangkolinlamil). Sementara Irvansyah kini menjabat sebagai Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) I.

Laksdya Herru Kusmanto berharap, Laksda Erwin dan Laksda Agus Hariadi bisa beradaptasi dengan posisi barunya.

"Apa yang sudah diprogramkan, apa yang sudah dirintis, apa yang sudah dilaksanakan selama ini, dalam merespons dinamika di wilayah kerjanya untuk ditindaklanjuti oleh pejabat baru yaitu Pak Erwin maupun Pak Agus Hariadi," kata Herru kepada awak media.

Pada hari yang sama, sebelumnya Herru juga memimpin sertijab Kepala Staf Koarmada Republik Indonesia (Kaskoarmada RI) dari Laksda Yayan Sofiyan kepada Laksma TNI Didong Rio Duta Purwokuntjoro.

Sementara itu, Yayan Sofiyan kini menjabat sebagai Pangkolinlamil.

Baca juga: Daftar Perwira Tinggi TNI AL yang Ganti Jabatan, dari Danpuspomal hingga Pangkolinlamil

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jokowi Sebut Minimnya Dokter Spesialis Kerap Jadi Keluhan Warga

Jokowi Sebut Minimnya Dokter Spesialis Kerap Jadi Keluhan Warga

Nasional
Bappenas Integrasikan Rencana Pemerintah dengan Program Kerja Prabowo

Bappenas Integrasikan Rencana Pemerintah dengan Program Kerja Prabowo

Nasional
BMKG Sebut Udara Terasa Lebih Gerah karena Peralihan Musim

BMKG Sebut Udara Terasa Lebih Gerah karena Peralihan Musim

Nasional
Disebut Sewa Influencer untuk Jadi Buzzer, Bea Cukai Berikan Tanggapan

Disebut Sewa Influencer untuk Jadi Buzzer, Bea Cukai Berikan Tanggapan

Nasional
Profil Eko Patrio yang Disebut Calon Menteri, Karier Moncer di Politik dan Bisnis Dunia Hiburan

Profil Eko Patrio yang Disebut Calon Menteri, Karier Moncer di Politik dan Bisnis Dunia Hiburan

Nasional
PDI-P Bukan Koalisi, Gibran Dinilai Tak Tepat Konsultasi soal Kabinet ke Megawati

PDI-P Bukan Koalisi, Gibran Dinilai Tak Tepat Konsultasi soal Kabinet ke Megawati

Nasional
Jokowi Resmikan Program Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit

Jokowi Resmikan Program Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit

Nasional
Bawaslu Papua Tengah Telat Masuk Sidang dan Tak Dapat Kursi, Hakim MK: Kalau Kurang, Bisa Dipangku

Bawaslu Papua Tengah Telat Masuk Sidang dan Tak Dapat Kursi, Hakim MK: Kalau Kurang, Bisa Dipangku

Nasional
Sengketa Pileg di Papua Tengah, MK Soroti KPU Tak Bawa Bukti Hasil Noken

Sengketa Pileg di Papua Tengah, MK Soroti KPU Tak Bawa Bukti Hasil Noken

Nasional
Dilema Prabowo Membawa Orang 'Toxic'

Dilema Prabowo Membawa Orang "Toxic"

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi soal Kabinet ke Megawati, Pengamat: Harus Koordinasi dengan Prabowo

Gibran Ingin Konsultasi soal Kabinet ke Megawati, Pengamat: Harus Koordinasi dengan Prabowo

Nasional
Soal Kabinet Prabowo-Gibran, Pengamat Ingatkan Bukan Sekadar Bagi-bagi Kekuasaan

Soal Kabinet Prabowo-Gibran, Pengamat Ingatkan Bukan Sekadar Bagi-bagi Kekuasaan

Nasional
Sidang Perdana Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Digelar Hari Ini

Sidang Perdana Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Digelar Hari Ini

Nasional
Menakar Siapa Orang 'Toxic' yang Dimaksud Luhut, Lebih Relevan ke Kubu 01?

Menakar Siapa Orang "Toxic" yang Dimaksud Luhut, Lebih Relevan ke Kubu 01?

Nasional
Niat Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati soal Kabinet Dimentahkan PDI-P

Niat Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati soal Kabinet Dimentahkan PDI-P

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com