Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ansyaad Mbai: Para Teroris, Anda Berhadapan dengan Seluruh Elemen Bangsa...

Kompas.com - 26/05/2018, 18:28 WIB
Reza Jurnaliston,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) periode 2010-2014 Ansyaad Mbai memberikan pesan secara tegas kepada terorisme bahwa tindakan yang dilakukan tidak manusiawi.

“Kepada para teroris radikal, Anda berhadapan bukan hanya dengan polisi, Anda berhadapan dengan negara, seluruh elemen bangsa,” kata Ansyaad Mbak di Warung Daun, Jakarta, Sabtu (26/5/2018).

Ansyaad menyebutkan, radikalisme telah merambah di dunia perguruan tinggi. “Inkubasi teroris itu ada di kampus, ada di sekolah-sekolah,” kata Ansyaad.

Pada kesempatan tersebut, Ansyaad mengatakan, peran media juga signikan dalam menangkal paham radikalisme dan ekstremisme.

Baca juga: Setara Institute Ingatkan Hulu Terorisme adalah Intoleransi

“Peran media disini sangat besar sekali saya kira ini kongkrit media bisa lakukan,” ucap Ansyaad.

Ia meminta media untuk ‘berperang’ menghentikan radikalisme dengan isu narasi yang mencerahkan, mendidik, menyejukkan, dan mendamaikan.

“Para tokoh agama-agama kita, para intelektual keagamaan itu mereka banyak sekali tapi kurang mendapat porsi pemberitaan di media,” ucap dia.

Menurut dia, narasi radikal merupakan pesan langung dari ISIS (Negara Islam Irak dan Suriah).

Lebih lanjut, Ansyaad, meminta untuk seluruh ulama mengampanyekan Islam yang damai dan memberikan pemahaman pada umat bahwa bom bunuh diri itu bukan ajaran Islam.

“Ini kan bahaya, mari stop itu gantikan dengan para ulama kita yang mendinginkan karena radikal secara sengaja mereka sisipkan di kegiatan agama-agama itu,” kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang 'Toxic'

Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang "Toxic"

Nasional
Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Projo: Nasihat Bagus

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Projo: Nasihat Bagus

Nasional
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Nasional
Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Nasional
Tak Cemas Lawan Kandidat Lain pada Pilkada Jatim, Khofifah: Kenapa Khawatir?

Tak Cemas Lawan Kandidat Lain pada Pilkada Jatim, Khofifah: Kenapa Khawatir?

Nasional
Khofifah Tolak Tawaran Jadi Menteri Kabinet Prabowo-Gibran, Pilih Maju Pilkada Jatim

Khofifah Tolak Tawaran Jadi Menteri Kabinet Prabowo-Gibran, Pilih Maju Pilkada Jatim

Nasional
Soal Duetnya pada Pilkada Jatim, Khofifah: Saya Nyaman dan Produktif dengan Mas Emil

Soal Duetnya pada Pilkada Jatim, Khofifah: Saya Nyaman dan Produktif dengan Mas Emil

Nasional
Pertamina Goes To Campus, Langkah Kolaborasi Pertamina Hadapi Trilema Energi

Pertamina Goes To Campus, Langkah Kolaborasi Pertamina Hadapi Trilema Energi

Nasional
Respons Luhut Soal Orang 'Toxic', Golkar Klaim Menterinya Punya Karya Nyata

Respons Luhut Soal Orang "Toxic", Golkar Klaim Menterinya Punya Karya Nyata

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com