Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Amien Rais Berharap Organisasi Islam Bersatu

Kompas.com - 19/06/2015, 20:49 WIB
Ihsanuddin

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah, Amien Rais, berharap agar seluruh organisasi Islam bersatu memikirkan masa depan bangsa. Menurut dia, dengan menyatukan kekuatan dan merapatkan barisan, maka umat islam dapat membawa perubahan bangsa ke arah lebih baik.

"Meski pun pak Jokowi didukung kekuatan siluman kayak apa pun, tapi kita punya kekuatan, nanti kita urai kekuatan itu. Kemudian juga bulan Ramadhan ini siapa tau bisa jadi momentum mengumpulkan umat islam Indonesia," kata Amien saat memberikan ceramah singkat pada acara buka puasa Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) di kediaman Akbar Tandjung, Jumat (19/6/2015).

Ia menilai, kondisi bangsa saat ini tidak menunjukkan sebuah perubahan signifikan. Indonesia, kata Amien, pelan-pelan mulai dikuasai oleh kelompok berpandangan islamofobia. Saat negara-negara Islam di timur tengah sudah diduduki secara militer, Indonesia justru diduduki secara ideologi.

"Kita ini istilahnya nice boy (anak baik). Tidak banyak ulah, tidak banyak menantang. Justru ini yang harus kita waspadai bersama-sama," kata Amien.

Dia menilai, gabungan kekuatan organisasi umat Islam akan mampu membaca ke arah mana masa depan politik, sosial ekonomi bangsa.

"Saya usulkan bagaimana pelan-pelan kita mulai koneksikan lingkaran-lingkaran tadi. Bang Akbar dengan KAHMI-nya bisa membuat peta yang cukup tajam mengenai keadaan sekarang, lalu HMI, ICMI, MUI yang juga gabungan intelektual, kita bisa duduk bersama bicara," ujar Ketua Dewan Kehormatan Partai Amanat Nasional ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Projo Ungkap Kemungkinan Jokowi Akan Gabung Parpol Lain Setelah Tak Dianggap PDI-P

Projo Ungkap Kemungkinan Jokowi Akan Gabung Parpol Lain Setelah Tak Dianggap PDI-P

Nasional
Jokowi Makan Mie Gacoan di NTB, Pesan Mi Level 0

Jokowi Makan Mie Gacoan di NTB, Pesan Mi Level 0

Nasional
Kaum Intelektual Dinilai Tak Punya Keberanian, Justru Jadi Penyokong Kekuasaan Tirani

Kaum Intelektual Dinilai Tak Punya Keberanian, Justru Jadi Penyokong Kekuasaan Tirani

Nasional
[POPULER NASIONAL] Para Sesepuh Kopassus Bertemu | Prabowo Ingin Libatkan Megawati Susun Kabinet

[POPULER NASIONAL] Para Sesepuh Kopassus Bertemu | Prabowo Ingin Libatkan Megawati Susun Kabinet

Nasional
Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Rute Transjakarta 9F Rusun Tambora - Pluit

Nasional
Tanggal 4 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 4 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggal 3 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 3 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Sidang Perdana Hakim Agung Gazalba Saleh di Kasus Gratifikasi dan TPPU Digelar 6 Mei 2024

Sidang Perdana Hakim Agung Gazalba Saleh di Kasus Gratifikasi dan TPPU Digelar 6 Mei 2024

Nasional
Respons MA soal Pimpinan yang Dilaporkan ke KY karena Diduga Ditraktir Makan Pengacara

Respons MA soal Pimpinan yang Dilaporkan ke KY karena Diduga Ditraktir Makan Pengacara

Nasional
KY Verifikasi Laporan Dugaan Pelanggaran Etik Pimpinan MA, Dilaporkan Ditraktir Makan Pengacara

KY Verifikasi Laporan Dugaan Pelanggaran Etik Pimpinan MA, Dilaporkan Ditraktir Makan Pengacara

Nasional
Terbaik di Jatim, KPK Nilai Pencegahan Korupsi dan Integritas Pemkot Surabaya di Atas Rata-rata Nasional

Terbaik di Jatim, KPK Nilai Pencegahan Korupsi dan Integritas Pemkot Surabaya di Atas Rata-rata Nasional

BrandzView
Saksi Sebut SYL Bayar Biduan Rp 100 Juta Pakai Duit Kementan

Saksi Sebut SYL Bayar Biduan Rp 100 Juta Pakai Duit Kementan

Nasional
Dukung Pemasyarakatan Warga Binaan Lapas, Dompet Dhuafa Terima Penghargaan dari Kemenkumham

Dukung Pemasyarakatan Warga Binaan Lapas, Dompet Dhuafa Terima Penghargaan dari Kemenkumham

Nasional
Menginspirasi, Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan dari Kementerian LHK

Menginspirasi, Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan dari Kementerian LHK

Nasional
Prabowo Terima Menhan Malaysia, Jalin Kerja Sama Industri Pertahanan dan Pertukaran Siswa

Prabowo Terima Menhan Malaysia, Jalin Kerja Sama Industri Pertahanan dan Pertukaran Siswa

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com