Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menurut Ganjar, Debat Cawapres Tidak Akan Terlalu Sulit bagi Mahfud

Kompas.com - 19/12/2023, 14:19 WIB
Fika Nurul Ulya,
Krisiandi

Tim Redaksi

YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Calon presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo menyatakan pasangannya di Pilpres 2024 atau calon wakil presiden, Mahfud MD, sudah siap menjalani debat kedua capres-cawapres pada 22 Desember 2023.

Adapun debat kedua bertema ekonomi kerakyatan, ekonomi digital, keuangan, investasi pajak, perdagangan, pengelolaan APBN/APBD, infrastruktur, dan perkotaan.

Ganjar bilang, Mahfud MD merupakan sosok pintar dan mampu memahami persoalan. Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud bidang ekonomi pun sudah menyiapkan beberapa materi untuk debat kedua tersebut.

Baca juga: Atikoh Hampir Mundur dari Beasiswa ke Jepang karena Alam Masih TK, tapi Didorong Ganjar

"Ada tim ekonomi kita yang sudah menyiapkan beberapa materi. Pak Mahfud orangnya humble, beliau orang yang sangat smart, memahami persoalan cukup mudah," kata Ganjar di pabrik rokok di Bantul, Yogyakarta, Selasa (19/12/2023).


Mantan Gubernur Jawa Tengah itu menyatakan, Mahfud merupakan orang yang cepat belajar. Ia pun kerap meminta masukan-masukan isu ekonomi yang sifatnya bagus.

Terlebih, Mahfud memiliki banyak pengalaman di bidang legislatif, eksekutif, maupun yudikatif.

"(Mahfud bilang) kasih dong masukan-masukan yang sifatnya bagus. Ada ekonomi yang makronya, mungkin anggarannya, beliau pernah di legislatif, eksekutif, yudikatif. Rasanya tidak akan terlalu sulit, beliau jauh lebih siap," ucap Ganjar.

Baca juga: Jawab Kebingungan Kaesang, Ganjar Jelaskan Makna Positioning Cepat dan Unggul

Lebih lanjut Ganjar menyampaikan, lawatannya ke berbagai pasar rakyat sedikit banyak bertujuan untuk membantu Mahfud MD. Ganjar memantau harga barang maupun bahan pangan terkini di pasar rakyat.

Terlebih, visi misi yang diusung pasangan calon ini adalah stabilisasi harga pangan.

"Stabilisasi butuh instrumen termasuk perdagangan antar daerah. Kalau di sini produksinya bagus, di tempat lain tidak ada, maka distribusinya harus disiapkan dan perlu kerja sama antar daerah sehingga stabilisasi dan pasokannya terjamin," jelas Ganjar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Pengusaha Hendry Lie Jadi Tersangka Kasus Korupsi Timah

Pengusaha Hendry Lie Jadi Tersangka Kasus Korupsi Timah

Nasional
Prabowo: Kami Maju dengan Kesadaran Didukung Kumpulan Tokoh Kuat, Termasuk PBNU

Prabowo: Kami Maju dengan Kesadaran Didukung Kumpulan Tokoh Kuat, Termasuk PBNU

Nasional
Prabowo: Saya Merasa Dapat Berkontribusi Beri Solusi Tantangan Bangsa

Prabowo: Saya Merasa Dapat Berkontribusi Beri Solusi Tantangan Bangsa

Nasional
Prabowo Sebut Jokowi Siapkan Dirinya Jadi Penerus

Prabowo Sebut Jokowi Siapkan Dirinya Jadi Penerus

Nasional
Prabowo mengaku Punya Kedekatan Alamiah dengan Kiai NU

Prabowo mengaku Punya Kedekatan Alamiah dengan Kiai NU

Nasional
Imigrasi Deportasi 2 WN Korsel Produser Reality Show 'Pick Me Trip in Bali'

Imigrasi Deportasi 2 WN Korsel Produser Reality Show "Pick Me Trip in Bali"

Nasional
Prabowo Berterima Kasih ke PBNU karena Komitmen Dukung Pemerintahan ke Depan

Prabowo Berterima Kasih ke PBNU karena Komitmen Dukung Pemerintahan ke Depan

Nasional
Gus Yahya: Tak Ada Peran yang Lebih Tepat bagi PBNU Selain Bantu Pemerintah

Gus Yahya: Tak Ada Peran yang Lebih Tepat bagi PBNU Selain Bantu Pemerintah

Nasional
Gus Yahya: Ini Halal Bihalal Keluarga, Prabowo-Gibran Anggota Keluarga NU

Gus Yahya: Ini Halal Bihalal Keluarga, Prabowo-Gibran Anggota Keluarga NU

Nasional
Data Penyelidikan SYL Diduga Bocor, KPK Akan Periksa Internal Setelah Febri Diansyah dkk Bersaksi di Sidang

Data Penyelidikan SYL Diduga Bocor, KPK Akan Periksa Internal Setelah Febri Diansyah dkk Bersaksi di Sidang

Nasional
Prabowo Tiba di Acara Halal Bihalal PBNU, Diantar Gibran Masuk Gedung

Prabowo Tiba di Acara Halal Bihalal PBNU, Diantar Gibran Masuk Gedung

Nasional
Gerindra Tegaskan Prabowo Belum Susun Kabinet, Minta Pendukung Tak Bingung

Gerindra Tegaskan Prabowo Belum Susun Kabinet, Minta Pendukung Tak Bingung

Nasional
Hadiri Halal Bihalal PBNU, Gibran Disambut Gus Yahya dan Gus Ipul

Hadiri Halal Bihalal PBNU, Gibran Disambut Gus Yahya dan Gus Ipul

Nasional
Gempa Garut, Tenda Pengungsian Didirikan di Halaman RS Sumedang

Gempa Garut, Tenda Pengungsian Didirikan di Halaman RS Sumedang

Nasional
Anies Diprediksi Bakal Terima Tawaran Nasdem Jadi Cagub DKI jika Tak Ada Panggung Politik Lain

Anies Diprediksi Bakal Terima Tawaran Nasdem Jadi Cagub DKI jika Tak Ada Panggung Politik Lain

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com