Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggal 2 September Memperingati Hari Apa?

Kompas.com - 31/08/2023, 02:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com – Tanggal 2 September 2023 jatuh pada hari Sabtu. Tanggal ini diperingati sebagai Hari Kelapa Sedunia.

Selain itu, terdapat pula peringatan dan perayaan lain pada hari ini. Berikut beberapa peringatan yang jatuh pada 2 September 2023.

Hari Kelapa Sedunia

Setiap tanggal 2 September diperingati sebagai Hari Kelapa Sedunia.

Hari Kelapa Sedunia merupakan hari untuk mengingatkan orang akan manfaat buah kelapa. 

Kelapa diyakini sebagai makanan yang telah ditemukan selama setidaknya 2.000 tahun. Mungkin tanaman asli india, nama kelapa diterjemahkan menjadi “kenari dari India”.

Buah kelapa baru mulai masuk ke Eropa pada abad ke-16. Padahal sudah menyebar ke seluruh anak benua India dan bahkan ke Afrika pada tahun-tahun awal.

Kemungkinan besar kelapa diperkenalkan ke Eropa melalui Jalur Sutra Maritim, yang menghubungkan Timur dengan Barat. 

Hari Kelapa Sedunia diinisiasi oleh Komunitas Kelapa Asia Pasifik (APCC) pada tahun 2009 dalam upaya mempromosikan aktivitas petani kelapa sekaligus meningkatkan kesadaran tentang buah ini bagi mereka yang berada di luar komunitas petani tersebut.

Baca juga: Vietnam Gabung RPC ASEAN: Jalan Pertumbuhan Ekonomi Regional

Hari Kemerdekaan Vietnam

Setiap tanggal 2 September juga diperingati sebagai Hari Kemerdekaan Vietnam.

Vietnam merdeka pada 2 September 1945. Niat meraih kemerdekaan dilakukan saat Jepang kalah dalam Perang Dunia II pada 1945,

Adapun tokoh yang berani memproklamasikan kemerdekaan Vietnam adalah Ho Chi Minh.

Ia merupakan seseorang yang sudah berkeliling dunia. Di Vietnam, Ho Chi Minh membentuk pasukan gerilya untuk melawan kolonialisme Perancis, yang kemudian berganti Jepang.

Jepang yang menguasai Indo China pada 1941 akhirnya mengalahkan Perancis dan berkuasa atas Vietnam pada 1945. Namun pengeboman Hiroshima dan Nagasaki membuat Jepang menyerah dan kalah dalam Perang Dunia II.

Ho Chi Minh kemudian segera memanfaatkan momen itu untuk segera memproklamasikan kemerdekaan Vietnam. 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jalan Berliku Anies Maju di Pilkada Jakarta, Sejumlah Parpol Kini Prioritaskan Kader

Jalan Berliku Anies Maju di Pilkada Jakarta, Sejumlah Parpol Kini Prioritaskan Kader

Nasional
Kunker di Mamuju, Wapres Olahraga dan Tanam Pohon Sukun di Pangkalan TNI AL

Kunker di Mamuju, Wapres Olahraga dan Tanam Pohon Sukun di Pangkalan TNI AL

Nasional
Sebut Demokrasi dan Hukum Mundur 6 Bulan Terakhir, Mahfud MD: Bukan karena Saya Kalah

Sebut Demokrasi dan Hukum Mundur 6 Bulan Terakhir, Mahfud MD: Bukan karena Saya Kalah

Nasional
Bobby Resmi Masuk Gerindra, Jokowi Segera Merapat ke Golkar?

Bobby Resmi Masuk Gerindra, Jokowi Segera Merapat ke Golkar?

Nasional
[POPULER NASIONAL] Korps Marinir Tak Jujur demi Jaga Marwah Keluarga Lettu Eko | Nadiem Sebut Kenaikan UKT untuk Mahasiswa Baru

[POPULER NASIONAL] Korps Marinir Tak Jujur demi Jaga Marwah Keluarga Lettu Eko | Nadiem Sebut Kenaikan UKT untuk Mahasiswa Baru

Nasional
Poin-poin Klarifikasi Mendikbud Nadiem di DPR soal Kenaikan UKT

Poin-poin Klarifikasi Mendikbud Nadiem di DPR soal Kenaikan UKT

Nasional
Kasus Covid-19 di Singapura Melonjak, Menkes: Pasti Akan Masuk ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Melonjak, Menkes: Pasti Akan Masuk ke Indonesia

Nasional
Sidang Perdana Kasus Ketua KPU Diduga Rayu PPLN Digelar Tertutup Hari Ini

Sidang Perdana Kasus Ketua KPU Diduga Rayu PPLN Digelar Tertutup Hari Ini

Nasional
Saat PKB dan PKS Hanya Jadikan Anies 'Ban Serep' pada Pilkada Jakarta...

Saat PKB dan PKS Hanya Jadikan Anies "Ban Serep" pada Pilkada Jakarta...

Nasional
Tanggal 25 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 25 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Dukung Pengelolaan Sumber Daya Alam, PHE Aktif dalam World Water Forum 2024

Dukung Pengelolaan Sumber Daya Alam, PHE Aktif dalam World Water Forum 2024

Nasional
Ridwan Kamil Sebut Pembangunan IKN Tak Sembarangan karena Perhatian Dunia

Ridwan Kamil Sebut Pembangunan IKN Tak Sembarangan karena Perhatian Dunia

Nasional
Jemaah Haji Dapat 'Smart' Card di Arab Saudi, Apa Fungsinya?

Jemaah Haji Dapat "Smart" Card di Arab Saudi, Apa Fungsinya?

Nasional
Kasus LPEI, KPK Cegah 4 Orang ke Luar Negeri

Kasus LPEI, KPK Cegah 4 Orang ke Luar Negeri

Nasional
Soal Anies Maju Pilkada, PAN: Jangan-jangan Enggak Daftar Lewat Kami

Soal Anies Maju Pilkada, PAN: Jangan-jangan Enggak Daftar Lewat Kami

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com