Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
SOROT POLITIK

Survei Sebut Ganjar Masih Teratas, PDI-P Siap Rebut Suara Anak Muda, Masyarakat Islam dan Luar Jawa

Kompas.com - 21/08/2023, 15:12 WIB
Inang Sh ,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Sementara itu, di kalangan warga Muhammadiyah, Ganjar mendapat dukungan sebesar 36,4 persen, Anies sebesar 32,3, dan Prabowo sebesar 28,5 persen. 

“Tiada henti, agenda Ganjar Pranowo akan terus meyakinkan untuk merebut hati warga NU, Muhammadiyah, dan berbagai ormas Islam, untuk terus bersama sama merawat Islam di Indonesia yang rahmatan lil alamin,” ujarnya. 

Said menegaskan, pihaknya mendukung Islam yang menaungi berbagai keyakinan keagamaan untuk hidup rukun dan toleran dalam memajukan Indonesia.

Lebih lanjut, PDI-P akan berupaya merebut suara di kalangan milenial dan Gen Z untuk memilih Ganjar. 

Said menilai, kepercayaan di kalangan anak anak muda sangat penting. Sebab, mereka menjadi populasi terbesar dalam jumlah pemilih pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. 

Baca juga: Bola Panas PDI-P soal Food Estate: Prabowo Diserang, Jokowi Membela

Dalam Survei Indikator, kelompok umur 21 tahun ke bawah memilih Ganjar sebesar 40,4 persen, Prabowo sebesar 33,9 persen, dan Anies sebesar 21,9 persen. 

Sementara itu, pada kelompok umur 22-25 tahun, Ganjar unggul di posisi teratas dengan suara 36,9 persen, diikuti Prabowo sebesar 29,6 persen dan Anies sebesar 26,4 persen.

“Suara anak muda penting karena mereka menjadi generasi pada masa mendatang yang akan berkiprah penting pada kelanjutan pembangunan nasional,” ujarnya.

Dalam simulasi pasangan bacapres dan bakal calon wakil presiden (bacawapres), survei Indikator menunjukkan, Ganjar unggul jika dipasangkan dengan sejumlah nama, seperti Erick Thohir dan Sandiaga Uno. 

Legislator dari daerah pemilihan (dapil) XI Jawa Timur (Jatim) itu meyakini, bacawapres yang tepat akan menambah daya elektoral bagi pemenangan ke depan.

“Itulah sebabnya, Ibu Megawati, Pak Mardiono, Pak Hary Tanoe, dan Pak Oso akan sangat berhati-hati dalam menimbang sosok bacawapres yang akan mendampingi Ganjar.

Baca juga: Temui Luhut, Puan Sebut Tanda PDI-P Tak Menutup Jalur Komunikasi

Sebab, kata Said, dua bulan jelang pendaftaran capres dan cawapres akan membuat situasi politik nasional semakin dinamis dan memengaruhi peta politik nasional.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PKB Klaim Kian Banyak Relawan Dorong Kiai Marzuki di Pilkada Jatim

PKB Klaim Kian Banyak Relawan Dorong Kiai Marzuki di Pilkada Jatim

Nasional
Menpora Ungkap Pertemuan Prabowo-Ridwan Kamil Bahas Pilkada Jabar

Menpora Ungkap Pertemuan Prabowo-Ridwan Kamil Bahas Pilkada Jabar

Nasional
Anggota DPR Minta Pemerintah Jelaskan Detail Izin Usaha Tambang Ormas

Anggota DPR Minta Pemerintah Jelaskan Detail Izin Usaha Tambang Ormas

Nasional
Akui Tapera Banyak Dikritik, Menteri PUPR: Kita Ikuti Saja Prosesnya

Akui Tapera Banyak Dikritik, Menteri PUPR: Kita Ikuti Saja Prosesnya

Nasional
Hasto Beri Sinyal PDI-P Bakal Lawan Calon Didukung Jokowi di Pilkada 2024

Hasto Beri Sinyal PDI-P Bakal Lawan Calon Didukung Jokowi di Pilkada 2024

Nasional
Terima SK, Khofifah-Emil Dardak Resmi Didukung PAN di Pilkada Jatim 2024

Terima SK, Khofifah-Emil Dardak Resmi Didukung PAN di Pilkada Jatim 2024

Nasional
PKB Utus Dua Elitenya Bertanding Tingkatkan Elektabilitas untuk Diusung di Pilkada Jabar

PKB Utus Dua Elitenya Bertanding Tingkatkan Elektabilitas untuk Diusung di Pilkada Jabar

Nasional
Berseloroh Saat Buka Kotak Suara di Sidang MK, Saldi Isra: Jarang-jarang Ini, Kejadian Langka

Berseloroh Saat Buka Kotak Suara di Sidang MK, Saldi Isra: Jarang-jarang Ini, Kejadian Langka

Nasional
Minta Perkara TPPU Dipercepat, SYL: Umur Sudah 70 Tahun, Makin Kurus

Minta Perkara TPPU Dipercepat, SYL: Umur Sudah 70 Tahun, Makin Kurus

Nasional
Kata Zulhas, Jokowi Larang Kaesang Maju Pilkada Jakarta meski Ada Putusan MA

Kata Zulhas, Jokowi Larang Kaesang Maju Pilkada Jakarta meski Ada Putusan MA

Nasional
Soal Wacana Maju Pilkada Jakarta, PSI: Tergantung Mas Kaesang dan KIM

Soal Wacana Maju Pilkada Jakarta, PSI: Tergantung Mas Kaesang dan KIM

Nasional
Hakim Agung Gazalba Saleh di Luar Tahanan, KPK Sebut Sudah Antisipasi Bukti dan Saksi

Hakim Agung Gazalba Saleh di Luar Tahanan, KPK Sebut Sudah Antisipasi Bukti dan Saksi

Nasional
PDI-P Pertimbangkan 3 Menteri Jokowi untuk Pilkada Jakarta: Pramono Anung, Azwar Anas, dan Basuki Hadimuljono

PDI-P Pertimbangkan 3 Menteri Jokowi untuk Pilkada Jakarta: Pramono Anung, Azwar Anas, dan Basuki Hadimuljono

Nasional
Soal Komposisi Gugus Tugas Sinkronisasi, Demokrat: Itu Hak Prabowo sebagai Presiden Terpilih

Soal Komposisi Gugus Tugas Sinkronisasi, Demokrat: Itu Hak Prabowo sebagai Presiden Terpilih

Nasional
Surati Kabareskrim, FKMS Minta Kasus Dugaan Ijazah Palsu Bupati Ponorogo Dituntaskan

Surati Kabareskrim, FKMS Minta Kasus Dugaan Ijazah Palsu Bupati Ponorogo Dituntaskan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com