Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Akses Jalan Menuju Kompleks Parlemen Ditutup

Kompas.com - 22/05/2019, 14:12 WIB
Haryanti Puspa Sari,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kawasan gedung DPR/MPR atau kompleks parlemen di Jalan Gatot Subroto, Jakarta Pusat sudah mulai ditutup.

Dari pantauan Kompas.com, penutupan jalan mulai diberlakukan sejak pukul 12.45 WIB. Polisi memasang kawat berduri tepat di bawah jalan layang Senayan, Jakarta.

Seluruh pengguna jalan dari arah Semanggi-Slipi dialihkan menuju Jalan Gerbang Pemuda. Beberapa petugas Polisi Lalu Lintas (Polantas) membantu mengarahkan pengguna jalan.

Baca juga: Aksi di Depan Gedung DPR, Massa Ingatkan Wakil Rakyat Terpilih untuk Amanah

"Dialihkan ke belakang semua (sambil menunjuk ke arah Jalan Gerbang Pemuda)," kata salah satu petugas Polisi Lalu Lintas (Polantas) di bawah jalan layang Senayan, Jakarta, Rabu, (22/5/2019).

Adapun beberapa personil TNI AU terlihat di dalam area yang sudah ditutup. Para personil ikut memantau kondisi keamanan sekitar.

Baca juga: Terkait Pengamanan Kompleks Parlemen, Ini Penjelasan Ketua DPR

Diketahui, seluruh kegiatan di Kompleks Parlemen di Senayan, Jakarta, mulai dari tanggal 22-26 Mei 2019 diliburkan. Hal itu dilakukan untuk menjamin keamanan gedung DPR RI mengingat adanya aksi demo 22 Mei 2019 di Gedung DPR.

Kompas TV Kondisi di kawasan sekitar Sarinah, tepatnya di depan Jalan Sabang sudah mulai kondusif. Massa juga terpukul mundur dan tidak terlihat adanya massa dari aksi demonstrasi, Rabu (22/5) dini hari. Saat ini beberapa anggota Brimob tengah melakukan persiapan untuk mengamankan kembali titik-titik pasca-kericuhan yang terjadi. Berikut laporan dari Jurnalis KompasTV Adristya Cinthia. #DemoBawaslu #TanahAbangMencekam #RicuhBawaslu
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Sebut Buku Partai yang Disita KPK Berisi Arahan Megawati, Adian: Boleh Enggak Kita Waspada?

Sebut Buku Partai yang Disita KPK Berisi Arahan Megawati, Adian: Boleh Enggak Kita Waspada?

Nasional
“Saya kan Menteri...”

“Saya kan Menteri...”

Nasional
Zulhas Sempat Kecewa PAN Hanya Dapat 48 Kursi DPR RI pada Pemilu 2024

Zulhas Sempat Kecewa PAN Hanya Dapat 48 Kursi DPR RI pada Pemilu 2024

Nasional
Politikus PDI-P Ingatkan Pemerintah Hati-hati dalam Penegakan Hukum

Politikus PDI-P Ingatkan Pemerintah Hati-hati dalam Penegakan Hukum

Nasional
Zulhas Ngaku Sudah Serap Ilmu Jokowi, Targetkan PAN Minimal Posisi 4 di Pemilu 2029

Zulhas Ngaku Sudah Serap Ilmu Jokowi, Targetkan PAN Minimal Posisi 4 di Pemilu 2029

Nasional
Politikus PDI-P Nilai Pemeriksaan Hasto Erat dengan Politik Hukum, Anggap Kasus Harun Masiku Musiman

Politikus PDI-P Nilai Pemeriksaan Hasto Erat dengan Politik Hukum, Anggap Kasus Harun Masiku Musiman

Nasional
Soal Peluang Usung Anies pada Pilkada Jakarta, PDI-P dan PKB Masih Mengkaji

Soal Peluang Usung Anies pada Pilkada Jakarta, PDI-P dan PKB Masih Mengkaji

Nasional
Soal Pilkada Jakarta, PDI-P Sebut Tak Cuma Pertimbangkan Elektabilitas Calon

Soal Pilkada Jakarta, PDI-P Sebut Tak Cuma Pertimbangkan Elektabilitas Calon

Nasional
Ngabalin Bantah Isu Jokowi Sodorkan Nama Kaesang ke Parpol untuk Pilkada Jakarta

Ngabalin Bantah Isu Jokowi Sodorkan Nama Kaesang ke Parpol untuk Pilkada Jakarta

Nasional
Saat Jokowi Perintahkan PDN Diaudit Imbas Peretasan, tapi Projo Bela Menkominfo...

Saat Jokowi Perintahkan PDN Diaudit Imbas Peretasan, tapi Projo Bela Menkominfo...

Nasional
Gagasan Overseas Citizenship Indonesia: Visa Seumur Hidup bagi Diaspora

Gagasan Overseas Citizenship Indonesia: Visa Seumur Hidup bagi Diaspora

Nasional
Data PDNS Gagal Pulih karena Ransomware: Siapa Bertanggung Jawab? (Bagian II-Habis)

Data PDNS Gagal Pulih karena Ransomware: Siapa Bertanggung Jawab? (Bagian II-Habis)

Nasional
[POPULER NASIONAL] Titik Temu Mewujudkan Koalisi PKS dan PDI-P di Jakarta | KPK Benarkan Bansos Presiden yang Diduga Dikorupsi Dibagikan Jokowi

[POPULER NASIONAL] Titik Temu Mewujudkan Koalisi PKS dan PDI-P di Jakarta | KPK Benarkan Bansos Presiden yang Diduga Dikorupsi Dibagikan Jokowi

Nasional
Data PDNS Gagal Pulih karena Ransomware: Siapa Bertanggung Jawab? (Bagian I)

Data PDNS Gagal Pulih karena Ransomware: Siapa Bertanggung Jawab? (Bagian I)

Nasional
Tanggal 1 Juli 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 1 Juli 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com