Salin Artikel

Zita Anjani Sebut Hilirisasi Digital Prabowo-Gibran Krusial untuk Pembangunan Indonesia

KOMPAS.com - Ketua Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Amanat Nasional (PAN) sekaligus Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Zita Anjani menegaskan bahwa program hilirisasi digital Prabowo-Gibran merupakan hal yang krusial untuk pembangunan Indonesia.

“Hilirisasi digital itu dalam pelaksanaannya bakal melibatkan banyak banget anak muda yang hebat. Maka dari itu, saya dukung Gibran sebagai anak muda menjadi pemimpin bagi anak-anak muda bangsa Indonesia dalam membangun negara kita,” ungkap Zita melalui keterangan persnya, Rabu (7/2/2024).

Zita menjelaskan, Gibran pernah menyatakan bahwa ia akan mempersiapkan anak-anak muda yang ahli artificial intelligence (AI), ahli blockchain, ahli robotik, ahli perbankan syariah, serta ahli kripto demi kelancaran implementasi hilirisasi digital.

Menurut Zita, langkah tersebut menunjukkan bahwa Gibran mampu melibatkan anak muda dalam memecahkan permasalahan terbesar Indonesia pada masa depan.

Putri dari Zulkifli Hasan (Zulhas) itu mengungkapkan, hilirisasi akan berperan besar terhadap penyerapan sumber daya manusia (SDM). Hal ini didukung dengan banyaknya anak muda Indonesia yang memiliki melek teknologi.

"Anak muda banyak yang punya skill dan teknologi, tapi belum diberikan ruang. Nah, lewat hilirisasi digital, kita fasilitasi mereka untuk berkembang dan memberi manfaat bagi nusa bangsa. Bersama Prabowo-Gibran, saya yakin anak muda bisa lebih maju,” tutur Zita.

https://nasional.kompas.com/read/2024/02/07/14131631/zita-anjani-sebut-hilirisasi-digital-prabowo-gibran-krusial-untuk

Terkini Lainnya

Eks Penyidik Ingatkan KPK Jangan Terlalu Umbar Informasi soal Harun Masiku ke Publik

Eks Penyidik Ingatkan KPK Jangan Terlalu Umbar Informasi soal Harun Masiku ke Publik

Nasional
Polri Sebut Penangkapan Pegi Setiawan Tak Gampang, Pindah Tempat hingga Ubah Identitas

Polri Sebut Penangkapan Pegi Setiawan Tak Gampang, Pindah Tempat hingga Ubah Identitas

Nasional
Kisruh PBB, Afriansyah Noor Disebut Tolak Tawaran Jadi Sekjen Fahri Bachmid

Kisruh PBB, Afriansyah Noor Disebut Tolak Tawaran Jadi Sekjen Fahri Bachmid

Nasional
Ikuti Perintah SYL Kumpulkan Uang, Eks Sekjen Kementan Mengaku Takut Kehilangan Jabatan

Ikuti Perintah SYL Kumpulkan Uang, Eks Sekjen Kementan Mengaku Takut Kehilangan Jabatan

Nasional
Antisipasi Karhutla, BMKG Bakal Modifikasi Cuaca di 5 Provinsi

Antisipasi Karhutla, BMKG Bakal Modifikasi Cuaca di 5 Provinsi

Nasional
Hargai Kerja Penyidik, KPK Enggan Umbar Detail Informasi Harun Masiku

Hargai Kerja Penyidik, KPK Enggan Umbar Detail Informasi Harun Masiku

Nasional
Polri: Ada Saksi di Sidang Pembunuhan Vina yang Dijanjikan Uang oleh Pihak Pelaku

Polri: Ada Saksi di Sidang Pembunuhan Vina yang Dijanjikan Uang oleh Pihak Pelaku

Nasional
Siapa Cawagub yang Akan Dampingi Menantu Jokowi, Bobby Nasution di Pilkada Sumut 2024?

Siapa Cawagub yang Akan Dampingi Menantu Jokowi, Bobby Nasution di Pilkada Sumut 2024?

Nasional
Kementan Beli Rompi Anti Peluru untuk SYL ke Papua

Kementan Beli Rompi Anti Peluru untuk SYL ke Papua

Nasional
Polri Tolak Gelar Perkara Khusus bagi Pegi Setiawan

Polri Tolak Gelar Perkara Khusus bagi Pegi Setiawan

Nasional
Soal Target Penangkapan Harun Masiku, KPK: Lebih Cepat, Lebih Baik

Soal Target Penangkapan Harun Masiku, KPK: Lebih Cepat, Lebih Baik

Nasional
Golkar: Warga Jabar Masih Ingin Ridwan Kamil jadi Gubernur 1 Periode Lagi

Golkar: Warga Jabar Masih Ingin Ridwan Kamil jadi Gubernur 1 Periode Lagi

Nasional
Menko Polhukam Sebut Situs Judi “Online” Susupi Laman-laman Pemerintah Daerah

Menko Polhukam Sebut Situs Judi “Online” Susupi Laman-laman Pemerintah Daerah

Nasional
Pengacara Staf Hasto Klaim Penyidik KPK Minta Maaf

Pengacara Staf Hasto Klaim Penyidik KPK Minta Maaf

Nasional
SYL Disebut Minta Anak Buah Tak Layani Permintaan Atas Namanya

SYL Disebut Minta Anak Buah Tak Layani Permintaan Atas Namanya

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke