Salin Artikel

Staf Khusus Sebut Jokowi Selalu Ambil Keputusan Penanganan Pandemi Berdasarkan Data Ilmiah

Hal itu disampaikan Ari dalam diskusi "Refleksi 76 Tahun Kemerdekaan RI dan Peluncuran Jurnal Indonesia Maju Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh" yang digelas secara daring melalui YouTube Staf Khusus Presiden Bidang Komunikasi, Sabtu (21/8/2021).

"Pak Jokowi dalam konteksi ini (membuat kebijakan), selalu dalam pandemi ini beliau menggunakan basis rujukan data," ujar Ari.

Basis rujukan data yang dimaksud Ari adalah berdasarkan kaidah-kaidah ilmiah agar menghasilkan kebijakan yang tepat untuk menangani pandemi Covid-19 di Indonesia.

"Kalau bapak-ibu melihat evaluasi mingguan dilakukan dalam menghadapi pandemi ini, beliau ingin aksi kita atau strategi kita di dalam mengatasi pandemi ini itu berbasis pada kaidah-kaidah scientific, data-data yang kuat, sehingga kita bisa menghasilkan kebijakan yang tepat," kata Ari.

Selain menggunakan data, ada tiga aspek lainnya yang berpengaruh dalam membuat keputusan.

Pertama, perspektif atau aspek politik. Kedua, perspektif evidence, dan ketiga implementasi praktis lapangan.

"Tentu tidak semuanya tidak hanya persoalan data. Dalam sebuah kebijakan seperti sekarang ini. Ada tiga aspek yang penting dalam mempengaruhi kebijakan, apakah itu perspektif atau aspek politik jadi sebuah pilihan kebijakan yang dibuat harus mendapatkan legitimasi atau dukungan politik, tetapi juga perspektif evidence sangat kuat dan terkahir adalah implementasi praktis lapangan," kata dia. 

https://nasional.kompas.com/read/2021/08/21/14174971/staf-khusus-sebut-jokowi-selalu-ambil-keputusan-penanganan-pandemi

Terkini Lainnya

Temui Warga Aceh Usai Pilpres, Cak Imin Janji Lanjutkan Perjuangan

Temui Warga Aceh Usai Pilpres, Cak Imin Janji Lanjutkan Perjuangan

Nasional
Timnas Akan Hadapi Guinea untuk Bisa Lolos ke Olimpiade, Jokowi: Optimistis Menang

Timnas Akan Hadapi Guinea untuk Bisa Lolos ke Olimpiade, Jokowi: Optimistis Menang

Nasional
KPK Sebut Penyidik Bisa Jemput Paksa Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor

KPK Sebut Penyidik Bisa Jemput Paksa Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor

Nasional
TNI AD Mulai Tanam Padi di Merauke, KSAD: Selama Ini Hasilnya Kurang Baik

TNI AD Mulai Tanam Padi di Merauke, KSAD: Selama Ini Hasilnya Kurang Baik

Nasional
KPK Mengaku Bisa Tangkap Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Kapan Saja

KPK Mengaku Bisa Tangkap Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Kapan Saja

Nasional
Abaikan PDI-P, MPR: Tak Ada Alasan untuk Tidak Lantik Prabowo-Gibran

Abaikan PDI-P, MPR: Tak Ada Alasan untuk Tidak Lantik Prabowo-Gibran

Nasional
Pemerintah Tegaskan Tak Ragu Blokir 'Game Online' Bermuatan Kekerasan

Pemerintah Tegaskan Tak Ragu Blokir "Game Online" Bermuatan Kekerasan

Nasional
Tangani ODGJ di Sumba Timur, Mensos Risma Minta Pemda dan Puskesmas Lakukan Ini

Tangani ODGJ di Sumba Timur, Mensos Risma Minta Pemda dan Puskesmas Lakukan Ini

Nasional
Prabowo Ingin Bentuk 'Presidential Club', Jokowi Usul Pertemuannya Dua Hari Sekali

Prabowo Ingin Bentuk "Presidential Club", Jokowi Usul Pertemuannya Dua Hari Sekali

Nasional
Kelakar Hakim MK saat PKB Ributkan Selisih 1 Suara: Tambah Saja Kursinya...

Kelakar Hakim MK saat PKB Ributkan Selisih 1 Suara: Tambah Saja Kursinya...

Nasional
Prabowo Ingin Bentuk 'Presidential Club', Jokowi: Bagus, Bagus...

Prabowo Ingin Bentuk "Presidential Club", Jokowi: Bagus, Bagus...

Nasional
PPP Klaim Terjadi Perpindahan 5.958 Suara ke Partai Garuda di Dapil Sulawesi Tengah

PPP Klaim Terjadi Perpindahan 5.958 Suara ke Partai Garuda di Dapil Sulawesi Tengah

Nasional
Pernyataan Jokowi Bantah Bakal Cawe-cawe di Pilkada Diragukan

Pernyataan Jokowi Bantah Bakal Cawe-cawe di Pilkada Diragukan

Nasional
Komnas KIPI Sebut Tak Ada Kasus Pembekuan Darah akibat Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Komnas KIPI Sebut Tak Ada Kasus Pembekuan Darah akibat Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Nasional
Menpan-RB: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Dimulai Mei, CASN Juni

Menpan-RB: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Dimulai Mei, CASN Juni

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke