Salin Artikel

Ikuti Legal Expo 2019, DPR RI Usung Tema “DPR Baru, Harapan Baru”

KOMPAS.com – DPR RI diwakili Bagian Hubungan Masyarakat (Humas) Biro Pemberitaan Parlemen, Sekretariat Jenderal, dan Badan Keahlian DPR RI mengikuti pameran Legal Expo 2019.

Pada acara yang digelar Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumhan) di Plaza Semanggi, Jakarta (24-25/10/2019) ini, booth DPR RI mengusung tema DPR Baru, Harapan Baru.

“Kami sangat terbuka bagi teman-teman yang mengunjungi booth DPR,” ujar Kasubag Penerangan Humas DPR RI, Erna Agustina di acara pameran, Kamis (24/10/2019) menurut keterangan tertulis.

Ia melanjutkan, di booth DPR pengunjung bisa berinteraksi dengan Humas DPR RI melalui beberapa games yang telah disediakan.

“Humas DPR RI juga memberikan edukasi penyusunan dan pembahasan undang-undang kepada masyarakat melalui tayangan video dan kertas info,” imbuh Erna.

Seputar Legal Expo 2019

Acara Legal Expo adalah kegiatan rutin yang digelar Biro Humas, Hukum, dan Kerja Sama Sekretariat Jenderal Kemenkumham sekaligus rangkaian peringatan Hari Dharma Karyadhika Kemenkumham.

Ronny Franky Sompie yang mewakili Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Laoly menyampaikan hal itu saat pembukaan pameran Legal Expo 2019.

Kali ini, acara mengusung tema Transformasi Meraih Kinerja Pasti dan diikuti 35 peserta dari pemerintah atau lembaga negara di bidang hukum dan HAM, organisasi profesi, universitas, penerbit buku, dan perusahaan.

Ronny melanjutkan, Rangkaian kegiatan Legal Expo Tahun 2019 antara lain pameran, dialog interaktif, pelayanan produk hukum unggulan, dan hiburan.

“Sasaran kegiatan ini yaitu terciptanya jalinan kerja sama yang harmonis antarinstitusi pelaku pembangunan hukum dan HAM,” imbuh dia.

Selain itu, Ronny menjelaskan jika acara ini juga bertujuan menyediakan jaringan informasi seputar pembangunan hukum dan HAM yang mudah diakses masyarakat.

https://nasional.kompas.com/read/2019/10/25/13445221/ikuti-legal-expo-2019-dpr-ri-usung-tema-dpr-baru-harapan-baru

Terkini Lainnya

Sebut Prabowo Tak Miliki Hambatan Psikologis Bertemu PKS, Gerindra: Soal Teknis Saja

Sebut Prabowo Tak Miliki Hambatan Psikologis Bertemu PKS, Gerindra: Soal Teknis Saja

Nasional
Saat Jokowi Pura-pura Jadi Wartawan Lalu Hindari Sesi 'Doorstop' Media

Saat Jokowi Pura-pura Jadi Wartawan Lalu Hindari Sesi "Doorstop" Media

Nasional
Dampak UU DKJ, Usia Kendaraan di Jakarta Bakal Dibatasi

Dampak UU DKJ, Usia Kendaraan di Jakarta Bakal Dibatasi

Nasional
Eks Bawahan SYL Mengaku Beri Tip untuk Angota Paspampres Jokowi

Eks Bawahan SYL Mengaku Beri Tip untuk Angota Paspampres Jokowi

Nasional
Jokowi Harap Presiden Baru Tuntaskan Pengiriman Alkes ke RS Sasaran

Jokowi Harap Presiden Baru Tuntaskan Pengiriman Alkes ke RS Sasaran

Nasional
Pakar Hukum Sebut Kecil Kemungkinan Gugatan PDI-P ke KPU Dikabulkan PTUN

Pakar Hukum Sebut Kecil Kemungkinan Gugatan PDI-P ke KPU Dikabulkan PTUN

Nasional
Hakim Agung Gazalba Saleh Didakwa Terima Gratifikasi Rp 650 Juta bersama Pengacara

Hakim Agung Gazalba Saleh Didakwa Terima Gratifikasi Rp 650 Juta bersama Pengacara

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Pengamat: Siapa Pun yang Jadi Benalu Presiden

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Pengamat: Siapa Pun yang Jadi Benalu Presiden

Nasional
Syarat Usia Masuk TK, SD, SMP, dan SMA di PPDB 2024

Syarat Usia Masuk TK, SD, SMP, dan SMA di PPDB 2024

Nasional
Jokowi Sebut Semua Negara Takuti 3 Hal, Salah Satunya Harga Minyak

Jokowi Sebut Semua Negara Takuti 3 Hal, Salah Satunya Harga Minyak

Nasional
Demokrat Anggap SBY dan Jokowi Dukung “Presidential Club”, tetapi Megawati Butuh Pendekatan

Demokrat Anggap SBY dan Jokowi Dukung “Presidential Club”, tetapi Megawati Butuh Pendekatan

Nasional
Demokrat Bilang SBY Sambut Baik Ide “Presidential Club” Prabowo

Demokrat Bilang SBY Sambut Baik Ide “Presidential Club” Prabowo

Nasional
Jokowi Kembali Ingatkan agar Anggaran Tidak Habis Dipakai Rapat dan Studi Banding

Jokowi Kembali Ingatkan agar Anggaran Tidak Habis Dipakai Rapat dan Studi Banding

Nasional
Jaksa Ungkap Ayah Gus Muhdlor Hubungkan Terdakwa dengan Hakim Agung Gazalba lewat Pengacara

Jaksa Ungkap Ayah Gus Muhdlor Hubungkan Terdakwa dengan Hakim Agung Gazalba lewat Pengacara

Nasional
Disebut PAN Calon Menteri Prabowo, Eko Patrio Miliki Harta Kekayaan Rp 131 Miliar

Disebut PAN Calon Menteri Prabowo, Eko Patrio Miliki Harta Kekayaan Rp 131 Miliar

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke