Salin Artikel

Jokowi Minta Pengusaha Contoh Perjuangan CEO Bukalapak Achmad Zaky

Hal tersebut disampaikan Jokowi saat berpidato dalam peringatan hari ulang tahun Bukalapak kesembilan, di Jakarta Convention Center, Senayan, Kamis (10/1/2019).

Awalnya, Jokowi bertanya mengenai modal pendirian Bukalapak sembilan tahun silam.

"Saya terima informasi, Bukalapak saat didirikan 9 tahun lalu, modalnya Rp 80.000. Benar?" tanya Jokowi kepada Zaky yang ada di hadapannya.

"Ini 80.000 dolar atau rupiah ini?" tanya Jokowi lagi, setengah tak percaya.

Jokowi menjelaskan, biaya Rp 80.000 itu adalah untuk reservasi domain bukalapak.com. Namun, setahun setelah didirikan, Zaky justru ragu dengan usaha yang digelutinya.

"Setahun setelah didirikan, Pak Zaky agak putus asa, hampir menyerah karena sudah kehabisan uang. Calon mertuanya enggak yakin Bukalapak ini memberi penghasilan stabil atau tidak," kata Jokowi disambut tawa Zaky dan para hadirin.

Setelah tawa hadirin mereda, Jokowi melanjutkan ceritanya mengenai perjuangan Zaky.

Menurut dia, Zaky saat itu sudah putus asa ingin menutup Bukalapak. Namun, niat itu diurungkan karena Zaky memikirkan nasib lebih dari 1000 UKM yang usahanya sudah tergantung dengan Bukalapak.

"Saat itu karena sudah ribuan UKM yang tergantung dengan Bukalapak, Pak Zaky enggak tega dan bersemangat bagaimana bisa bertahan," kata dia.

"Saya ingin agar keberanian Pak Zaky, kenaikan Pak Zaky, saya ingin itu menjadi contoh dan inspirasi bagi seluruh pengusaha muda kita," tambah Jokowi yang juga mantan Pengusaha mebel ini.

https://nasional.kompas.com/read/2019/01/10/22181761/jokowi-minta-pengusaha-contoh-perjuangan-ceo-bukalapak-achmad-zaky

Terkini Lainnya

Setiap Hari, 100-an Jemaah Haji Tersasar di Madinah

Setiap Hari, 100-an Jemaah Haji Tersasar di Madinah

Nasional
PDI-P Sebut Anies Belum Bangun Komunikasi Terkait Pilkada Jakarta

PDI-P Sebut Anies Belum Bangun Komunikasi Terkait Pilkada Jakarta

Nasional
KPK: Ada Upaya Perintangan Penyidikan dalam Kasus TPPU SYL

KPK: Ada Upaya Perintangan Penyidikan dalam Kasus TPPU SYL

Nasional
Prabowo Koreksi Istilah 'Makan Siang Gratis': Yang Tepat, Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak

Prabowo Koreksi Istilah "Makan Siang Gratis": Yang Tepat, Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak

Nasional
Giliran Cucu SYL Disebut Turut Menikmati Fasilitas dari Kementan

Giliran Cucu SYL Disebut Turut Menikmati Fasilitas dari Kementan

Nasional
Kinerja dan Reputasi Positif, Antam Masuk 20 Top Companies to Watch 2024

Kinerja dan Reputasi Positif, Antam Masuk 20 Top Companies to Watch 2024

Nasional
KPK Sita 1 Mobil Pajero Milik SYL yang Disembunyikan di Lahan Kosong di Makassar

KPK Sita 1 Mobil Pajero Milik SYL yang Disembunyikan di Lahan Kosong di Makassar

Nasional
Tak Setuju Kenaikan UKT, Prabowo: Kalau Bisa Biaya Kuliah Gratis!

Tak Setuju Kenaikan UKT, Prabowo: Kalau Bisa Biaya Kuliah Gratis!

Nasional
Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Nasional
Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi jika Setujui RUU Penyiaran

Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi jika Setujui RUU Penyiaran

Nasional
Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Nasional
Korban Dugaan Asusila Ketua KPU Bakal Minta Perlindungan LPSK

Korban Dugaan Asusila Ketua KPU Bakal Minta Perlindungan LPSK

Nasional
Pemerintah Belum Terima Draf Resmi RUU Penyiaran dari DPR

Pemerintah Belum Terima Draf Resmi RUU Penyiaran dari DPR

Nasional
Akui Cita-citanya adalah Jadi Presiden, Prabowo: Dari Kecil Saya Diajarkan Cinta Tanah Air

Akui Cita-citanya adalah Jadi Presiden, Prabowo: Dari Kecil Saya Diajarkan Cinta Tanah Air

Nasional
Budi Arie: Pemerintah Pastikan RUU Penyiaran Tak Kekang Kebebasan Pers

Budi Arie: Pemerintah Pastikan RUU Penyiaran Tak Kekang Kebebasan Pers

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke